Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
Roh Kudus dan Tritunggal Maha Kudus
2
AJARAN ALLAH TRITUNGGAL
Isi Dogma : a) Tritunggal adalah Allah yang satu b). Walaupun sama dalam kodrat ilahinya, namun ketiga Pribadi ini Berbeda secara nyata satu sama lain, yaitu berbeda dalam hal asal : Allah Bapa yang ‘melahirkan’, Allah Putera yang dilahirkan, Roh Kudus yang dihembuskan. c). Ketiga Pribadi ini berhubungan satu dengan yang lainnya . .
3
Ungkapan Iman akan Tritunggal dalam Gereja dalam bentuk doa sbb :
1. Tanda Salib Sebagai suatu pengakuan iman pendek, namun lengkap. Mengandung arti pengutusan, saya diutuas melaksanakan tugas perutusan.
4
2. Doa kemuliaan - Dinyanyikan setelah Tuhan kasihanilah kami - Bertujuan untuk memuji kebesaran karya keselamatan Allah
5
Diucapkan sesudah mendengar homili
3. Syahadat/Credo Diucapkan sesudah mendengar homili Merupakan ringkasan seluruh sejarah karya penyelamatan Allah, mulai dari penciptaan , penjelmaan, kesengsaraan, wafat, kebangkitan,kenaikan ke surga, kedatangan roh Kudus, Kedatangan Kristus kembali, misteri Gereja, sakramen-sakramen, sampai dengan kehidupan kekal.
6
Diucapkan pada saat akhir doa syukur agung,
4. Doxologi = Doa pujian Diucapkan pada saat akhir doa syukur agung, Ciri khas doxologi dalam liturgi Ekaristi adalah susunan Trinitasnya.
7
5. Pembabtisan Menggunakan rumusan Trinitas : Aku membabtis kamu dalam nama bapa dan putera dan Roh Kudus..
8
Roh Kudus Tanda/lambang Roh Kudus : Air Urapan Api Awan dan sinar
Tindakan Roh Kudus / kelahiran kembali dalam pembabtisan Urapan Urapan minyak suci sebagai tanda kedewasaan (Krisma) Api Daya transformasi Roh Kudus (Pentakosta) Awan dan sinar Kehadiran dan penampakan Roh Kudus Meterai Pengurapan Roh Kudus yang tak terhapuskan Tangan Yesus Menyembuhkan orang sakit dan memberkati anak-anak Jari Yesus mengusir setan / jari tangan kanan Bapa Merpati Roh Kudus turun (Yesus dibabtis)
9
Karya Roh Kudus Pada Pentakosta Roh Kudus : membawa persatuan
membawa bahasa saling pengertian membawa persatuan Memberanikan Membawa pembaharuan
10
Karunia Roh Kudus/sapta karunia Roh Kudus
Roh kebijaksanaan Mengenal perkara-perkara Allah Roh Pengertian Mengenal keagungan Tuhan Roh Nasehat Menilai dan mengambil keputusan Roh Keperkasaan Menguatkan kehendak agar tekun dan berani mengambil resiko Roh Pengenalan Mengenal Tuhan dan diri sendiri Roh takut akan Tuhan Menghormati Allah dengan penuh cinta Roh Kesalehan. Menyembuhkan hati kita yang keras agar terbuka terhadap Allah
11
Hidup menurut daging dan Roh (GAL 5 :16-26)
Percabulan Kecemaran Hawa nafasu Penyembah berhala sihir Percideraan Roh pemecah Kedengkian Kemabukan Pesta pora
12
Hidup menurut Roh : Kasih Sukacita Damai sejahtera Kesabaran Kemurahan
Kebaikan Kesetiaan Kelemahlembutan Pengusaan diri
13
DOA-DOA DAN IBADAT YANG MENGUNGKAPKAN IMAN KITA KEPADA TRITUNGGAL MAHA KUDUS
TANDA SALIB Peringatan akan Yesus, yang wafat disalib dan juru selamat. Karya penyelamatan dan penebusan Menyerukan Bapa, Putra dan Roh Kudus DOA KEMULIAAN / GLORIA Memuji dengan iman dan cinta Memuji putera setara dengan Bapa SYAHADAT / CREDO Pengakuan iman akan Allah tritunggal Ringkasan seluruh sejarah mulai daripenciptaan, penjelmaan, kebangkitan, kedatangan Roh kudus, misteri Gereja, sakramen-sakramen sampai kehidupan kekal. DOXOLOGI Artinya doa pujian Didoakan pada doa syukur agaung PEMBABTISAN Rumusan : Aku membabtis kamu dalam nama Bapa , Putra dan Roh Kudus (rumusan TRINITAS)
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.