Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

ASISTENSI PROGRAM PENANGGULANGAN HIV&AIDS DI KOTA TEGAL

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "ASISTENSI PROGRAM PENANGGULANGAN HIV&AIDS DI KOTA TEGAL"— Transcript presentasi:

1 ASISTENSI PROGRAM PENANGGULANGAN HIV&AIDS DI KOTA TEGAL
Tim Asistensi KPA Prov. Jawa Tengah 9 Agustus 2010

2 KEBIJAKAN Komitmen Sentani (2004) Komitmen Jateng (2006)
Komitmen UNGASS (2001) Komitmen Sentani (2004) Komitmen Jateng (2006) Perda Jateng No. 5/2009 Perpres 75/2006 Permendagri 20/2007 SRAN INPRES 3/2010 PERGUB 72/2010 Perpres 75/2006 tentang Komisi Penanggulangan AIDS Nasional Permendragi 20/2007 tentang Pedoman Umum Pembentukan KPA dan Pemberdayaan Masyarakat dalam Rangka Penanggulangan HIV dan AIDS di Daerah Strategi dan Rencana Aksi Nasional Penanggulangan HIV dan AIDS Tahun Inpres 3/2010 tentang Program Pembangunan yang Berkeadilan Pergub 72/2009 tentang Petunjuk Pelaksanaan Peraturan Daerah Provinsi Jawa Tengah Nomor 5 Tahun 2009 Tentang Penanggulangan HIV dan AIDS Kepgub /36/2009 Tentang Pembentukan KPA Provinsi Jawa Tengah Kepgub /37/2009 Tentang Pembentukan Sekretariat, Tim Asistensi, dan Kelompok Kerja/Pokja KPA Provinsi Jawa Tengah KEPGUB /36/2009 KEPGUB /37/2009 RENSTRA

3 MILLENIUM DEVELOPMENT GOALS (MDGs) :
Mengentaskan Kemiskinan Ekstrim dan Kelaparan Mencapai Pendidikan Dasar untuk Semua Mendukung Kesetaraan Gender dan Memberdayakan Perempuan Mengurangi Tingkat Kematian Anak Meningkatkan Kesehatan Ibu Memerangi HIV/AIDS dan Penyakit Menular Lainnya Memastikan Kelestarian Lingkungan Mengembangkan Kemitraan untuk Pembangunan

4 Mengapa Upaya Pencegahan & Penanggulangan HIV & AIDS penting bagi pembangunan Bangsa?
Urusan kesehatan Rakyat =Tanggung jawab Pemerintah, khususnya Pem Daerah “Pembiaran”  angka kesakitan & kematian   biaya pengobatan  & produktivitas kerja  dampak negatif pada Pembangunan SDM, sosial, ekonomi, bahkan Ketahanan Bangsa. MDG tidak mungkin tercapai. Terus tergantung pada bantuan asing  HARGA DIRI & Integritas Bangsa!

5 Krisis Moneter & Politik
AIDS di Indonesia s/d 2009 Dilaporkan oleh seluruh Provinsi dan sekitar 200 Kab/Kota Krisis Moneter & Politik

6 JUMLAH KASUS HIV & AIDS DI JAWA TENGAH TAHUN 1993 - JUNI 2010
Sampai dengan Maret 2010 kasus AIDS lebih tinggi daripada HIV. Hal ini menggambarkan bahwa kurangnya pengetahuan masyarakat tentang HIV dan AIDS dan layanannya. KUMULATIF JUMLAH : HIV : AIDS : Meninggal : 406

7 Tren Kasus HIV dan AIDS Kumulatif di Kota TEGAL
Setiap tahun terus meningkat. Namun peningkatan tertinggi berada di tahun 2009 yang mengalami penambahan berjumlah 3 orang menjadi 10 orang ESTIMASI NASIONAL TH 2009 : 177

8 DISTRIBUSI KASUS AIDS MENURUT JENIS PEKERJAAN DI JATENG TAHUN 1993 S/D 30 Juni 2010
(21,38%) (17,09%) (10,65%) Kasus tertinggi ada di Wiraswasta, karena mereka termasuk 3 M yaitu Men, Money and Mobile. Sehingga termasuk pada populasi resiko tinggi . Yang kedua adalah ibu rumah tangga, yang tertular oleh para suami.

9 DATA KASUS HIV & AIDS DI KAB/KOTA MAR 2010 HIV: 14 AIDS: 12
Jumlah : 26 82 12 42 10 Kota Tegal BREBES TEGAL PMLG PKLG PBLNGGA BNYMS Kasus di kab. Pemalang masih tergolong rendah yaitu 12 dibandingkan Kab. di sekitarnya. Kab. Pemalang berada berdekatan dengan Kab. Banyumas yang memiliki angka kasus tinggi, yaitu 250. CILACAP 13 250 9 9

10 Care, Support,Treatment /CST
Populasi KUNCI yang Paling rawan tertular HIV Intervensi Perubahan Perilaku (PMTS, IMS, PTRM, LASS) PENCEGAHAN PREVENTION CARE SUPPORT AND TREATMENT VCT, PMTCT POSITIVE PREVENTION Pencegahan Positif HIV Care, Support,Treatment /CST Pencegahan HIV dilakukan kepada populasi kunci yang paling rawan tertular HIV. Pencegahan dilakukan dengan cara Intervensi Perubahan Perilaku melalui program PMTS, IMS, PTRM dan LASS, Program VCT dan PMTCT dan pencegahan agar orang yang sudah terinfeksi HIV tidak menularkannya kepada orang lain. Agar orang yang telah terinfeksi HIV tidak cepat menjadi AIDS maka dilakukan Care, Support dan Treatment/CST AIDS

11 Area Program Pencegahan : HIV dan AIDS
Intervensi Komunitas Penjaja Seks , , waria Pelanggan LSL Laki2 suka laki, HR Biomedis Regulasi Kebijakn (KPA)

12 DATA LAYANAN VCT DI KAB/KOTA RSUD ASHARI PEMALANG RSUD Kardinah
RSUD Kab. Brebes RSUD Slawi BREBES TEGAL PMLG CILACAP BNYMS Kab. Pemalang memiliki layanan VCT yang ada di RSUD Ashari Pemalang CILACAP RS Margono RSUD Banyumas RSUD Cilacap 12 12

13 MATRIK KELEMBAGAAN KPA & LAYANAN DI KAB/KOTA
Kota/Kab SK Sekretariat Renstra Perda Klinik VCT Konselor LSM Klinik IMS CST Dana Kasus Kota Tegal ? - V PKBI Tegal, Fatayat NU, gessang, graha mitra RS Kardinah 26 Kab. Tegal RSUD Slawi Pusk. Kramat RSUD Soeselo Slawi 30 jt 82 Kab. Brebes RSUD Kab. Brebes PKBI Tegal, Fatayat NU 42 Kab. Pemalang RSUD Ashari Pemalang 12 Kab. Banyumas RS Margono, RSUD Banyumas Gessang, graha mitr, PEDHAS RSUD Banyumas 100 jt 250

14 D.I.Y 17 KLINIK VCT Rujukan ARV & 4 Satelit ARV
35 Kab / Kota sudah dilatih VCT RS Dr KARIADI RS TUGUREJO RSUD KOTA SEMARANG RS PANTIWILASA CITARUM BKPM Smg RSUD JEPARA RSUD PATI JEPARA RSUD SLAWI RSUD KARDINAH PATI LAUT JAWA REMBANG RSUD BATANG RSUD KERATON KUDUS DEMAK BATANG BREBES TEGAL KENDAL PKL SMG BLORA PML GROBOGAN PURBA LINGGA BANJ. NEGA RA TEMANG GUNG KAB SMG RSUD SL3 SRAGEN BOYO LALI BANYUMAS WONO SOBO RS AMBARAWA KR. ANYAR JAWA TIMUR RSUD CILACAP MGL CILACAP Cilacap KEBU MEN SUKO HARJO PURWO REJO KLATEN D.I.Y WONOGIRI RS MARGONO SOEKARJO RSUD BANYUMAS RSUD Kebumen RS Dr MOEWARDI RS dr OEN SOLO BKPM Surakarta RSUP KLATEN : Klinik VCT&rujukanARV : Klinik VCT : dilatih VCT Mei’09 14

15 TUGAS KPA KAB/KOTA (Permendagri 20/2007 pasal 5)
Koordinasi perumusan penyusunan kebijakan, strategi dan langkah-langkah dlm rangka P2 HIV&AIDS Memimpin, mengelola, mengendalikan, memantau dan mengevaluasi pelaksanaan P2 HIV dan AIDS Menghimpun, menggerakkan, menyediakan, dan memanfaatkan sumber daya yang berasal dari pusat, daerah, masyrkt dan bantuan luar negeri secara efektif dan efesien Mengkoordinasikan pelaksanaan tugas dan fungsi masing-masing instansi yang tergabung dalam keanggotaan KPA Mengadakan kerjasama regional dalam rangka penanggulangan HIV dan AIDS; Menyebarluaskan informasi P2 HIV dan AIDS; Memfasilitasi pelaksanaan tugas2 Camat, Pemdes/Kelurahan dlm P2 HIV&AIDS; Mendorong terbentuknya LSM Peduli HIV dan AIDS; Melakukan monev dan melaporkan ke KPAP dan KPAN

16 INDIKATOR PENGUATAN KPA
 KPA memiliki : SK Pembentukan KPA sesuai Perpres & Permendagri (termasuk di dalamnya Pokja) RENSTRA RENJA PERDA P2 HIV & AIDS  Pelaksanaan 8 layanan Program Komprehensif  Pendanaan bersumber APBD  Pengiriman Data (Monev)

17 8 LAYANAN PROGRAM KOMPREHENSIF
1. Intervensi Perubahan Perilaku 2. Penggunaan Kondom 100% 3. Penatalaksanaan IMS 4. Konseling & Testing Sukarela (VCT) 5. Care, Support & Treatment (CST) 6. Pengurangan Dampak Buruk (HR) 7. Pencegahan Penularan dari Orang tua ke Bayi (PMTCT) 8. Komunikasi publik

18 TERIMA KASIH


Download ppt "ASISTENSI PROGRAM PENANGGULANGAN HIV&AIDS DI KOTA TEGAL"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google