Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

BENTUK MOLEKUL Oleh : Anggiat S.S.P.T 16048.2010.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "BENTUK MOLEKUL Oleh : Anggiat S.S.P.T 16048.2010."— Transcript presentasi:

1 BENTUK MOLEKUL Oleh : Anggiat S.S.P.T

2 Ikatan Kimia dan Bentuk Molekul menentukan sifat dari suatu senyawa.
Salah satu teori untuk meramalkan bentuk molekul adalah teori domain elektron. Teori domain elektron berdasarkan pada teori VSEPR (valence shell electron pair repulsion).

3 Jumlah domain elektron ditentukan :
Setiap elektron ikatan (tunggal, rangkap maupun rangkap 3) adalah 1 domain. Setiap pasangan elektron bebas pada atom pusat adalah 1 domain. Contoh: H2O Struktur Lewis Pasangan Elektron Bebas Elektron ikatan H2O mempunyai 2 ikatan tunggal = 2 domain & 2 PEB = 2 domain jumlah domain = = 4 domain

4 SO2 mempunyai 1 ikatan tunggal = 1 domain 1 ikatan rangkap = 1 domain
PEB Struktur Lewis Elektron ikatan SO2 mempunyai 1 ikatan tunggal = 1 domain 1 ikatan rangkap = 1 domain & 1 PEB = 1 domain jumlah domain = = 3 domain Latihan Soal. Tentukan jumlah domain dalam masing-masing molekul berikut: NH3 CO2 XeF4 POCl3

5 E = (EV – X) / 2 Contoh: PEB dari H2O Atom pusatnya O,
Menentukan PEB tanpa menggambar struktur Lewis E = (EV – X) / 2 E = pasangan elektron bebas (PEB) EV = elektron valensi atom pusat X = jumlah elektron terikat Contoh: PEB dari H2O Atom pusatnya O, E = (EV. O – X) / 2 = (6 – 2 )/ 2 = 2 Tentukan PEB molekul berikut! NH3 PCl5 XeF4 IF3

6 Rumusan Tipe Molekul yang mengikat Oksigen
Pada umumnya atom pusat yang mengikat oksigen membentuk ikatan rangkap atau juga ikatan kovalen koordinasi. Sehingga untuk menentukan PEB, atom pusat yang mengikat Oksigen jumlah elektron ikatan untuk O harus dikalikan 2. Contoh menentukan PEB dari POCl3 E = {E.V P – (3 + (1 x 2))} / 2 = { 5 – (3 + (1 x 2))} / 2 =

7 Tentukan PEB atom pusat dari Molekul berikut:
SO2 CO2 XeO2

8 Prinsip Teori Domain Elektron:
Antar domain elektron pada atom pusat saling tolak menolak sehingga mengatur diri sedemikian rupa sehingga tolakkannya menjadi minimum. Urutan kekuatan tolakan domain elektron: PEB –PEB > PEB – PEI > PEI – PEI Akibat dari perbedaan kekuatan ini adalah mengecilnya sudut ikatan pada bentuk molekulnya. 3. Bentuk molekul hanya ditentukan oleh pasangan elektron ikatan (PEI).

9 Bentuk Molekul yang dihasilkan oleh tolakan minimum domain elektron (atom pusat tidak memiliki PEB):
Jumlah domain Contoh Bentuk molekul 1800 2 BeCl2 AX2 linear 1200 3 BF3 Segitiga samasisi AX3

10 4 CH4 109,50 AX4 tetrahedral 1200 900 5 PCl5 bipiramida segitiga AX5
Jumlah domain Contoh Bentuk molekul 4 CH4 109,50 B A AX4 tetrahedral 1200 900 A Be Ba 5 PCl5 bipiramida segitiga AX5

11 Jumlah domain Contoh Bentuk molekul 900 6 SF6 B A oktahedral AX6

12 domain PEB dilambangkan sebagai E
Bagaimana jika bentuk molekul atom pusat memiliki PEB ? Rumusan Tipe Molekul Ikatan Tunggal Atom Pusat dilambangkan sebagai A domain elektron ikatan dilambangkan sebagai X domain PEB dilambangkan sebagai E Contoh : H2O Domain ikatan = 2 , maka X2 - PEB = 2, maka E2 Jadi tipe molekul H2O adalah AX2E2

13 Latihan Soal Tentukan tipe molekul berikut! NH3 PCl5 AlF3 XeF4 IF3

14 Bentuk Molekul 2 AX2 - AX2E 3 AX3 Jumlah domain Tipe Umum Tipe turunan
linear AX2E 3 AX3 bengkok Segitiga samasisi

15 AX4 Jumlah Domain 4, Tipe Umumnya = tetrahedral tetrahedral AX3E
Tipe turunan Bentuk molekul AX3E piramida segitiga

16 AX4 Jumlah Domain 4, Tipe Umumnya = tetrahedral tetrahedral AX2E2
Tipe turunan Bentuk molekul AX2E2 Bengkok (104,50)

17 Tipe Umumnya = bipiramida segitiga AX5
Jumlah Domain 5, Tipe Umumnya = bipiramida segitiga AX5 Tipe turunan Bentuk molekul AX4E Segi empat terdistorsi

18 Tipe Umumnya = bipiramida segitiga AX5
Jumlah Domain 5, Tipe Umumnya = bipiramida segitiga AX5 Tipe turunan Bentuk molekul AX3E2 Bentuk T

19 Tipe Umumnya = bipiramida segitiga AX5
Jumlah Domain 5, Tipe Umumnya = bipiramida segitiga AX5 Tipe turunan Bentuk molekul AX2E3 linear

20 Tipe Umumnya = oktahedral AX6
Jumlah Domain 6, Tipe Umumnya = oktahedral AX6 Tipe turunan Bentuk molekul AX5E Piramida segiempat

21 Tipe Umumnya = oktahedral AX6
Jumlah Domain 6, Tipe Umumnya = oktahedral AX6 Tipe turunan Bentuk molekul AX4E2 Bujur sangkar

22 NF3 SeCl4 SbCl5 BrF5 SnCl2 POCl3 SF4 IF4- PO43- Latihan.
Tentukan tipe molekul dan nama bentuk molekul dari senyawa berikut: NF3 SeCl4 SbCl5 BrF5 SnCl2 POCl3 SF4 IF4- PO43-


Download ppt "BENTUK MOLEKUL Oleh : Anggiat S.S.P.T 16048.2010."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google