Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Pendidikan sebagai Ilmu Pengetahuan

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Pendidikan sebagai Ilmu Pengetahuan"— Transcript presentasi:

1 Pendidikan sebagai Ilmu Pengetahuan

2 Pohon Ilmu Pendidikan Ilmu pendidikan adalah ilmu pengetahuan yang dikembangkan melalui perenungan dan penelitian dengan metode verstehen (pendalaman/ penghayatan internal) yang bersifat kualitatif dan metode lain yang bersifat kuantitatif untuk melahirkan ilmu pendidikan sistimatis, teoritis, dan historis, serta menjadikan hakekat dan aktifitas manusia yang berdimensi filosofis, psikologis, sosiologis, antropologis, dan religius sebagai subyek kajian utamanya (Natawijaya, 2008). Ilmu pendidikan adalah ilmu mandiri (otonom) yang berakar pada agama dan filsafat. Inti ilmu pendidikan adalah paedagogy atau ilmu mendidik (Langeveld dalam Natawijaya, 2008)

3

4

5 Hubungan filsafat: teori dan praktek
Filsafat: cabang dan aliran filsafat Filsafat pendidikan: Perennialism, Essentialism, Progressivism, Reconstructionism Teori Pendidikan: Klasik, Pribadi, Teknologi pendidikan instruksional Teori Kurikulum: Konsep: humanistik, rekonstruksi sosial, sistemik, akademik Orientasi posisi kur : transmisi, transaksi, transformasi Pendekatan: sistematik, alogaritmik, heuristik, holistik, integrasi, sistem, terpadu Praktek kurikulum: Pengembangan, Rekonstruksi, Redesain, Inovasi, dll. Praktek pendidikan:

6 Pendidikan sebagai Ilmu
Pendidikan berlangsung dimana-mana dari generasi ke generasi. Orang2 terpilih peneriman dan penyampai pendidikan/ilmu, seperti nabi, kyai, guru, dst. Ilmu adalah harta/warisan yang tak akan habis. Reorientasi ilmu pendidikan: Penguruh iptek melampui agama (yg sejak dulu landasan filosofis, moral, dan religius menjadi aspek kekuatan). Peran ilmu pendidikan sangat lambat, khususnya di negara2 maju. Di Indonesia; SPG, ikip dihapus atau diubah. Muncul pendidikan berskala makro yang tidak cukup didasari relasi sosial kemasyarakatan, serta relasi pendidik dan pesertadidik yang berifat kurang interinsani, humanis. Peserta didik sebagai subyek bukan obyek. Konsep Ilmu pendidikan yang perlu dikembangkan di Indonesia adalah bervisi masa depan (Indonesia baru) yang mendukung iptek, dan segera mewujudkan aspek transmisi secara makro.

7 Wilayah Ilmu Pendidikan bercorak Teori mendidik ke-Indonesiaan
Beraspirasi otonomi Komprehensif Kritis Metodologis Sistimatis Dasar kefilsafatan (pemanusiaan manusia) Ilmu pendidikan harus mencakup; ilmu pendidikan teoritis, praktis, dan aplikatif.

8 Terima Kasih, Semoga bermanfaat...


Download ppt "Pendidikan sebagai Ilmu Pengetahuan"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google