Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

DEMOKRASI TEORI DAN AKSI

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "DEMOKRASI TEORI DAN AKSI"— Transcript presentasi:

1 DEMOKRASI TEORI DAN AKSI
Secara etimologis demokrasi berasal dari bhs Yunani demos dan cratos Demos berarti rakyat atau penduduk suatu tempat, cratos berarti kekuasaan atau kedaulatan Jadi demokrasi berarti suatu keadaan negara dimana dalam sistem pemerintahanya kedaulatan berada di tangan rakyat, kekuasaan tertinggi berada dalam keputusan bersama rakyat, rakyat berkuasa, pemerintahan rakyat dan kekuasaan oleh rakyat

2 Pemerintahan ditangan rakyat berarti :
Pemerintahan dari rakyat (government of the people) berarti pemerintahan yang sah adalah pemerintahan yang mendapat pengakuan dan dukungan mayoritas rakyat melalui mekanisme demokrasi. Pemerintahan oleh rakyat (government by the people) berarti pemerintahan menjalankan kekuasanya atas nama rakyat Pemerintahan untuk rakyat (government for the people) berarti pemerintahan yang dijalankan untuk kepentingan rakyat.

3 6 norma / unsur pokok yang dibut oleh tatanan masy demokratis
Kesadaran akan pluralisme Musyawaroh Cara haruslah sejalan dengan tujuan Norma kejujuran dalam permufakatan Kebebasan nurani, persamaan hak, dan kewajiban Trial and error

4 Sekilas sejarah demokrasi
Setelah demokrasi Yunani kuno berakhir, tumbuh kembali di Eropa dengan lahirnya Magna Charta (piagam besar) di Inggris yang berisi : a. adanya pembatasan kekuasaan raja dan b. hak asasi manusia lebih penting daripada kedaulatan raja. Disamping itu di Eropa bersamaan munculnya gerakan pencerahan (renaissance)/gerakan menghidupkan kembali minat pada sastra dan budaya Yunani kuno dan reformasi. Bersamaan pula puncak kejayaan peradapan Islam dan Ilmu peng. Ex. Ilmuwan Ibnu Sina, Ibnu Khaldum, Al-Kindi, Umar Kayam dsb. Sampailah istilah kontrak sosial yang dikembangkan oleh John Locke (Inggris)( ) dan Montesquieu Prancis ( ).

5 Sejarah Demokrasi di Indonesia
Periode Sebelum kemerdekaan Setelah merdeka dapat kita bagi kedalam 4 periode yaitu : periode ( ), ( ), ( ). (1998-sekarang). Periode dikenal dengan demokrasi Parlementer dan setelah dekrit, parlementer berakhir digantilah dengan demokrasi Terpimpin yang memposisikan Presiden Soekarno menjadi pusat kekuasaan negara

6 Periode Demokrasi pada masa ini dikenal demokrasi terpimpin dengan ciri dominasi politik presiden , berkembangnya pengaruh komunis dan peranan tentara (ABRI) dalam panggung politik nasional. Lahirnya TAP MPRS no. III/1963 yang mengangkat presiden seumur hidup jelas menyalahi UUD 1945.

7 Periode Lahirlah orde baru yang ingin meluruskan kembali penyelewengan thd UUD 1945 dengan demokrasi terpimpinya ala Soekarno. Diganti dengan elit orde baru dengan Demokrasi Pancasila Demokrasi pancasila menawarkan 3 komponen demokrasi yaitu bidang politik, ekonomi dan hukum.

8 Unsur-unsur pendukung tegaknya demokrasi
Negara hukum Masyarakat madani Aliansi kelompok strategis

9 Parameter tatanan kehidupan demokrasi
Dikatakan demokratis bila dalam mekanisme pemerintahanya melaksanakan prinsip-prinsip demokrasi, yaitu persamaan, kebebasan, dan pluralisme Menurut Robert A, Dahl. Tdp 7 prinsip yang harus ada pada sistem demokrasi yaitu : kontrol atas keputusan pemerintah, pemilihan umum yang jujur, hak memilih dan dipilih, kebebasan menyatakan pendpt tanpa ancaman, kebebasan mengakses informasi, dan kebebasan berserikat.

10 Islam dan Demokrasi Wacana Islam dan Demokrasi tdp 3 kelompok pemikiran 1. Islam dan demokrasi adalah dua sistem politik yang berbeda 2. Islam berbeda dengan demokrasi apabila demokrasi didefinisikan secara prosedural seperti difahami dan dipraktikan di negara-negara barat 3. Islam adalah sistem nilai yang membenarkan dan mendukung sistem politik demokrasi seperti yang dipraktikan negara negara maju


Download ppt "DEMOKRASI TEORI DAN AKSI"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google