Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

ANATOMI UNGGAS II drh. Herlina Pratiwi.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "ANATOMI UNGGAS II drh. Herlina Pratiwi."— Transcript presentasi:

1 ANATOMI UNGGAS II drh. Herlina Pratiwi

2 APPARATUS RESPIRATORIUS
POKOK BAHASAN APPARATUS RESPIRATORIUS APPARATUS UROGENITAL (APPARATUS UROPOETICA & APPARATUS GENITALIA)

3 APPARATUS RESPIRATORIUS

4 Bagian Apparatus Rerspiratorius
NARES CAVUM NASI GLANDULA LACRIMALIS LARING TRACHEA SYRING PULMO SACCI AEROPHORI

5 1. NARES Merupakan lubang hidung pada unggas Lokasi: dasar paruh
OPERCULUM: berupa selaput/ cuping hidung yang merupakan pelindung pada bangsa burung dara (pada unggas lain tidak ada)

6 NARES

7 CAVUM NASI Terdiri dari tiga buah kompartemen:
CONCHA NASALIS CAUDALIS: terletak di caudal, ukuran paling kecil CONCHANASALIS MEDIALIS: ukuran paling besar CONCHA NASALIS ROSTRALIS: paling depan (di dalam paruh)

8

9 SINUS INFRA ORBITALIS: penghubung concha nasalis medialis dengan tulang kepala
FORAMEN NASOLACRIMALIS: lubang yang menghubungkan rongga hidung dengan kelenjar air mata. CHOANE: lubang udara di bangian ventral dari cavum nasi

10 CHOANE

11 KELENJAR LACRIMALIS Kelenjar air mata pada unggas GLANDULA NASALIS
GLANDULA LACRIMALIS DUCTUS NASOLACRIMALIS: saluran rongga mata menuju ke hidung canal lacrimalis dorsalis canal lacrimalis ventralis *LOKASI: caudodorsal & caudoventral

12 LARING Pada unggas tidak ada “epiglotis”, digantikan dengan “glotis”
Glotis merupakan kelanjutaqn dari choane Tiga cartilago yang membentuk glotis: C. Arytenoidea: berbentuk seperti huruf “V” C. Procricoidea: tunggal, pada dorsal C. Cricoidea: seperti cincin

13 GLOTIS

14 SULCUS LARYNGIS - mekanisme sama dengan palatum mole pada mamalia - berupa celah memanjang ke caudal dari glotis GLANDULA CRICOARYTENOIDEA - merupakan kelenjar ludah laring - pada unggas banyak ditemukan, fungsinya untuk memudahkan menelan biji-bijian - berada di sisi caudal & lateral

15 TRACHEA Disusun oleh CARTILAGO TRACHEALES (108-126 buah)
Bentuk cartilago bervariasi Dikelilingi oleh otot-otot tracheale (M. sternolaryngeales, M. sternotracheolaryngeus & M. tracheolaryngis dorsalis et ventralis tersusun dari cincin cartilago menempati sisi dexter cervical pada spesies berleher panjang membentuk loop

16 TRACHEA

17 SYRING Disebut juga larings caudalis
dibentuk oleh pars terminalis trachea dan permulaan bronchi primer Lokasi: bifurcatio trachealis Disusun oleh 4 cartilago: C. cranialis : bentuk cincin Pessulus : bentuk baji C. caudalis : bentuk huruf C C. intermedialis: bentuk huruf C pessulus memisahkan kedua pintu bronchia

18 SYRING

19 Daerah Syring: Dikelilingi oleh sacci aerophori clavicularis Berperan terhadap terjadinya suara Suara terjadi saat ekspirasi, dimana syring berfungsi sebagai katub penjaga keseimbangan tekanan udara antara sacculus clavicularis dengan pulmo bebek betina dan angsa mempunyai bulla ossea (resonator)

20 PULMO Relatif kecil, tidak berlobi, berwarna merah terang.
Terdapat impressio VT dan costae (-) cavum pleura Urutan anatomi: bronchus I => mesobronchus => bronchus II (broncus ventral, bronchus dorsal, bronchus lateral) => bronchus III (parabronchi)=> bronchiol respiratoir => sacculus aerophori

21 PULMO

22

23 SACCI AEROPHORI Disebut sebagai kantong udara
Berasal dari pasangan ke-6 primordial (stadium embrio) Jumlah pada ayam 8 buah: - sacculus cervicalis (1) - sacculus clavicularis (1) - sacci thoracalis cranialis (2) - sacci thorachalis caudalis (2) - sacci abdominalis (2)

24 C: sacculus cervicalis; I: sacculus clavicularis; AT: sacci thoracalis cranialis; PT: sacci thoracalis caudalis; AB:

25 AIR SAC Dinding tipis dengan sedikit pembuluh darah
Tidak terlibat langsung dalam pertukaran gas Mengisi sebagian besar rongga dada dan perut Berfungsi untuk mempertahankan volume udara yang konstan pada paru-paru

26 SISTEM RESPIRASI UNGGAS

27 INSPIRASI

28 EKSPIRASI

29 APPARATUS UROGENITAL

30 APPARATUS UROGENITAL ORGANA UROPOETICA - ren - ureter ORGANA GENETALIA
- jantan : testis, epididymis, ductus deferens, phallus - betina : ovarium, oviduct(infundibulum, magnum, isthmus, uterus dan vagina)

31 Ren Berwarna coklat Terletak memanjang di permukaan ventral os. VT lumbalis (caudalnya berlawanan dengan synsacrum, cranialnya berhubungan dengan pulmo) Terbagi menjadi divisi cranial, medial dan caudal oleh a. illiaca externa dan a. ischiadica (cabang aorta abdominalis) Pada beberapa spesies kecuali ayam divisi caudal dexter et sinisternya berfusi Tidak dijumpai adanya pelvis renalis, lobusnya terdiri dari cortex & medulla

32

33

34

35 Supplai darah pada ginjal dilakukan oleh a
Supplai darah pada ginjal dilakukan oleh a.renalis cranialis(dari aorta),medialis(dari a. ischiadica) dan caudalis (dari a. ischiadica) Terdapat sistem porta renalis dan porta hepatica (menjadi pertimbangan untuk injeksi antibiotika pada anggota gerak belakang)

36 Ureter Muncul pada divisi cranial ren
Pada unggas tidak dijumpai Uretra karena pada unggas jantan tidak ditemukan bentukan utuh dari penis Merupakan pertemuan beberapa cabang primer ureter lewat di atas permukaan medioventral ren tidak dijumpai vesica urinaria

37

38 APPARATUS GENITALIA TESTIS Berbentuk: kacang Panjang: ± 5 cm
Penggantung: mesorchium Letak: ujung cranial ren, V. Illiaca communis => Caudal Pulmo => Cranial Aorta, V. Cava caudalis, Gld. Adrenal => Medial Berwarna putih selama musim kawin

39 Pada masa tenang (molting) ukuran testis menjadi separuh ukuran awalnya dan berwarna kekuning-kuningan Caponizasi untuk penggemukan dilakukan dengan insisi dekat rusuk terakhir atau insisi kecil untuk endoscopy penentuan jenis kelamin pada burung yg besar (-) mediastinum testis Ejakulat yang dihasilkan ayam jantan muda umumnya tidak mencapai 1 ml

40

41

42 EPIDIDIMIS berdekatan/ menempel pada margo medial testes DUCTUS DEFERENS bermuara pada bagian papilia di daerah urodeum

43 Phallus Terdapat pada bibir bawah kloaka yang terdiri dari tuberkel median kecil yang dilindungi oleh sepasang corpus phallic yang lebih besar Apabila terjadi penonjolan dari phallus dan kedua corpus phallicum bersama-sama maka akn terjadi sulcus yang menerima ejakulat dari ductus deferen Pada proses kopulasi akan terjadi cloacal kiss

44

45

46 APPARATUS GENITALIA OVARIUM
Pada bangsa burung organ reproduksi yg fungsional sebelah sinister Berbentuk seperti buah anggur yang bertaut pada bagian cranial dari ren sinister Memiliki ± 1500 folikel Stigma= tempat penyobekan pada waktu ovulasi yg merupakan daerah yg dialiri darah Calix= folikel yg kosong (-) corpus luteum

47

48 Oviduct Terdiri dari: Infundibulum Magnum Isthmus Uterus
Vagina (tidak analog dgn mamalia) Terletak pada bagian dorsal sisi sinister dari rongga tubuh dengan panjang 60 cm dengan mesoviductus sebagai penggantungnya

49 Berfungsi: mengantar ovum fertil menuju cloaca dan menambah sejumlah substansi dan nutrisi yang membungkus ovum dengan membran dan dinding (kulit telur) yang melindungi embrio Sekali inseminasi cukup untuk fertilisasi ovarium yang akan dilepaskan sepuluh hari kemudian

50

51 INFUNDIBULUM (15 menit) - ujung cranial dari oviduct panjang 7 cm - Bentuk seperti Terompet (corong & pipa) - ostium infundibulare berfungsi menahan/ menangkap oocyte - penghasil chalaziferus (lapisan tipis yang mengelilingi albumin dari kuning telur), chalaza ini nantinya menggantungkan kuning telur sehingga meskipun telur diputar discus germinalis tetap berada diatas

52 MAGNUM (3 jam) - merupakan gulungan besar dengan ukuran ± 30 cm (segmen terpanjang dari oviduct) - penambahan Natrium, Magnesium, Calsium & proses pembentukan albumin ISTHMUS (1 jam) - bagian ini tipis dan memiliki lipatan- lipatan mukosa yang lebih sedikit dari magnum - berukuran pendek ± 8 cm - terjadi pembentukan shell membrane

53 UTERUS (20 jam) - panjang 8 cm - bentuk seperti kantung - dihubungkan dengan vagina melalui sphincter - terjadi penambahan cairan albumin pada membran telur yang permiabel + deposisi kulit dan pigmen serta lapisan kutikula (shell cangkang) VAGINA - merupakan bagian berotot berbentuk huruf S merupakan saluran keluar telur - spermatozoa disimpan pada lipatan- lipatan spinchter ini - dilalui hanya dalam beberapa detik

54 (1) Infundibulum, (2) Magnum, (3)Isthmus, (4) Uterus (shell gland), (5) vagina yang ada telurnya.

55 SELAMAT BELAJAR DENGAN MENYENANGKAN ;)


Download ppt "ANATOMI UNGGAS II drh. Herlina Pratiwi."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google