Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Pengantar komputer dan ilmu komputer

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Pengantar komputer dan ilmu komputer"— Transcript presentasi:

1 Pengantar komputer dan ilmu komputer
PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI (A) STMIK JAKARTA STI&K 2012

2 SETELAH TAHUN 1940 Komputer generasi pertama ( 1940-1959 ).
Prinsip kerja : menggunakan tabung vakum untuk memproses dan menyimpan data.

3 CONTOH KOMPUTER GENERASI PERTAMA :
1. ENIAC ENIAC (Electronic Numerical Integrator And Calculator ) Dirancang oleh Dr John Mauchly dan Presper Eckert pada tahun 1946.

4 CONTOH KOMPUTER GENERASI PERTAMA :
2. EDVAC (Electronic Discrete Variable Automatic Computer) Penggunaan tabung vakum juga telah dikurangi di dalam perancangan komputer di mana proses perhitungan menjadi lebih cepat dibandingkan ENIAC.

5 CONTOH KOMPUTER GENERASI PERTAMA :
3. EDSAC (Electonic Delay Storage Automatic Calculator) memperkenalkan penggunaan raksa (merkuri) dalam tabung untuk menyimpan data.

6 CONTOH KOMPUTER GENERASI PERTAMA :
4. UNIVAC 1 Computer. Pada tahun 1951 Dr Mauchly dan Eckert menciptakan UNIVAC 1 ( Universal Automatic Calculator ) komputer pertama yang digunakan untuk memproses data perdagangan.

7 CONTOH KOMPUTER GENERASI KEDUA :
KOMPUTER DEC PDP-8

8 KOMPUTER GENERASI KEDUA
Beberapa bahasa pemrograman mulai bermunculan pada saat itu. Bahasa pemrograman Common Business-Oriented Language ( COBOL ) dan Formula Translator ( FORTRAN ) mulai umum digunakan.

9 SETELAH TAHUN 1940 3. Komputer generasi ketiga ( 1964 awal 80an )
Jack Kilby, seorang insinyur di Texas Instrument, mengembangkan sirkuit terintegrasi (IC : integrated circuit) di tahun IC mengkombinasikan tiga komponen elektronik dalam sebuah piringan silikon kecil yang terbuat dari pasir kuarsa. Kemajuan komputer generasi ketiga lainnya adalah penggunaan sistem operasi (operating system)

10 SETELAH TAHUN 1940 4. Komputer generasi keempat ( awal 80an - ??? ))
Tujuan pengembangan menjadi lebih jelas: “mengecilkan ukuran sirkuit dan komponen-komponen elektrik”

11 SETELAH TAHUN 1940 Large Scale Integration (LSI) dapat memuat ratusan komponen dalam sebuah chip. Pada tahun 1980-an, Very Large Scale Integration (VLSI) memuat ribuan komponen dalam sebuah chip tunggal. Ultra-Large Scale Integration (ULSI) meningkatkan jumlah tersebut menjadi jutaan.

12 SETELAH TAHUN 1940 IC

13 SETELAH TAHUN 1940 4. Komputer generasi KELIMA ( MASA DEPAN )
sistem yang mampu mengkoordinasikan banyak CPU untuk bekerja secara serempak. Kemajuan lain adalah teknologi superkonduktor yang memungkinkan aliran elektrik tanpa ada hambatan apapun, yang nantinya dapat mempercepat kecepatan informasi.

14 PENGGOLONGAN KOMPUTER
Berdasarkan data : Analog Computer , Digital Komputer, dan Hybrid Computer Berdasarkan Penggunaannya : Special-Purpose Computer dan General-Purpose Computer Berdasarkan ukurannya : Micro Computer, Mini Computer, Small Computer, Medium Computer, Large Computer, Super Computer

15 Sistem Perangkat Lunak
Perangkat Keras (h/w) tidak dapat berjalan tanpa adanya perangkat lunak (s/w) Instruksi-instruksi yang diberikan oleh s/w yang dikenali oleh h/w

16 Kategori Perangkat Lunak
S/W Sistem Operasi (Operating System)-> yang mengoperasikan sistem komputernya, S/W Aplikasi (Application Software)-> yang digunakan untuk bekerja S/W Bahasa Pemrograman (Language Software)-> yang digunakan untuk membuat custom program.

17 S/W operasi (operating system): program yang ditulis untuk mengendalikan danmengkoordinasi operasi pada sistem komputer S/W sistem bantuan (utility) ; sebuah program komputer, misalnya memformat HD, menyalin disk, membersihkan virus, dll (diskkeaper, norton, partionmagic,…) S/W bahasa (language) ; untuk menterjemahkan instruksi-instruksi yang ditulis dalam bahasa pemrograman ke dalam bahasa mesin yang dapat dimengerti komputer (pascal, COBOL, Fortran, asembly,…)

18 SIKLUS HIDUP PERANGKAT LUNAK

19 Cara Kerja Hardware & S/W
Sistem operasi fungsinya mengaktifkan hardware, supaya sistem OS dapat aktif maka diletakkan di RAM OS aktif di RAM , mengatur,mengawasi proses dari program komputer, penggunaan alat-alat BIOS

20

21 EVOLUSI PERANGKAT LUNAK
Era Pioner Bentuk perangkat lunak pada awalnya adalah sambungan-sambungan kabel ke antar bagian dalam komputer mengakses komputer adalah menggunakan punched card yaitu kartu yang di lubangi

22 EVOLUSI PERANGKAT LUNAK
Era Stabil Baris-baris perintah perangkat lunak yang di jalankan oleh komputer bukan lagi satu-satu, tapi sudah seperti banyak proses yang di lakukan secara serempak (multi tasking). Sebuah perangkat lunak mampu menyelesaikan banyak pengguna (multi user) secara cepat/langsung (real time) Era Mikro Di bedakan menjadi perangkat lunak sistem yang bertugas menangani internal dan perangkat lunak aplikasi yang di gunakan secara langsung oleh penggunannya untuk keperluan tertentu. Automatisasi yang ada di dalam perangkat lunak mengarah ke suatu jenis kecerdasan buatan.

23 EVOLUSI PERANGKAT LUNAK
Era Modern Tingkat kecerdasan yang di tunjukkan oleh perangkat lunak pun semakin meningkat, selain permasalahan teknis, perangkat lunak sekarang mulai bisa mengenal suara dan gambar.

24 Evolusi Perangkat lunak


Download ppt "Pengantar komputer dan ilmu komputer"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google