Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Apa itu penelitian ? METODE ILMIAH

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Apa itu penelitian ? METODE ILMIAH"— Transcript presentasi:

1 Apa itu penelitian ? METODE ILMIAH
Penelusuran sistematik untuk memperoleh data dan fakta dari suatu permasalahan yang ingin diungkap Diperlukan tatacara agar data yang diperoleh sesuai dengan fakta. METODE ILMIAH

2 METODE ILMIAH Formulasi masalah Pengumpulan data & fakta
Penelusuran teori yg dapat menjelaskan permasalahan Pembuatan hipotesa yang perlu dibuktikan Penyusunan rencana percobaan scr obyektif untuk mengevaluasi hipotesa

3 PROSES PENELITIAN MASALAH Proses Teoretik Proses Empiris Hipotesis
Uji Hipotesis Data Kesimpulan (Inferensi)

4 Hal yang perlu diperhatikan dalam merancang penelitian
SEDERHANA: tetap menjaga konsistensi sehingga sesuai dg maksud dan tujuan penelitian TINGKAT KETEPATAN: dapat mengukur perbedaan pada tingkat ketepatan tertentu, dg peluang keberterimaan tinggi KESALAHAN SISTEMATIK: hasil pengukuran tidak berbias

5 Hal yang perlu diperhatikan dalam merancang penelitian
CAKUPAN KEABSAHAN SIMPULAN: pengambilan contoh dengan pengulangan cukup PERHITUNGAN TINGKAT KETIDAK PASTIAN: peluang ketidak pastian direncanakan dan dapat diukur  ditunjukkan dg tingkat signifikansi tertentu

6 TAHAPAN/LANGKAH PENELITIAN
1. Masalah - Latar Belakang - Identifikasi & Pembatasan - Perumusan 2. Pengkajian Teori - Deskripsi Teoretik - Kerangka Berpikir - Hipotesis

7 3. Metode Penelitian - Tempat dan Waktu Penelitian - Variabel & Desain Penelitian - Instrumen Penelitian - Sampling - Teknik Pengumpulan Data 4. Analisis Data - Penyajian Data secara Deskriptif - Pengujian Hipotesis 5. Penarikan Kesimpulan/ Inferensi

8 Penelitian dikatakan baik :
Purposiveness, Tujuan yang jelas; Exactitude, Dilakukan dengan hati-hati, cermat, teliti; Testability, Dapat diuji atau dikaji; Replicability, Dapat diulang oleh peneliti lain; Precision and Confidence, Memiliki ketepatan dan keyakinan jika dihubungkan dengan populasi atau sampel; Objectivity, Bersifat objektif;

9 Penelitian dikatakan baik :
Generalization, Berlaku umum; Parismony, Hemat, tidak berlebihan; Consistency, data/ungkapan yang digunakan harus selalu sama bagi kata/ungkapan yang memiliki arti sama; Coherency, Terdapat hubungan yang saling menjalin antara satu bagian dengan bagian lainnya.

10 PENGGOLONGAN JENIS PENELITIAN
Berdasarkan paradigma/pendekatan: Penelitian kuantitatif Penelitian kualitatif Berdasarkan paradigma/pendekatan: - Penelitian kuantitatif - Penelitian kualitatif Berdasarkan Fungsi dan tujuan : Penelitian dasar Penelitian terapan Penelitian evaluasi Penelitian pengembangan

11 PENGGOLONGAN JENIS PENELITIAN
Berdasarkan jenis metode : - Survei korelasional - Survei komparatif - Eksperimen - Action research - Grounded research

12 PERBEDAAN KUANTITATIF & KUALITATIF
Inferensial Kasus Variabel Fokus masalah Eksplanatif Eksploratif Mengukur Mengungkap Instrumen Baku Penelitian sbg instrumen Analisis Data Pengumpulan data Tema Umum Tema khas

13 CIRI-CIRI PENELITIAN KUANTITATIF
Bersifat inferensial (populasi & sampel) Menggunakan data kuantitatif yg diperoleh melalui pengukuran (count & measure) Mempunyai proses yg baku Fokus pada variabel Sasaran kajian adalah unit penelitian/analisis Menggunakan teknik statistika

14 PERMASALAHAN & RANCANGAN
Latar belakang masalah Identifikasi dan pembatasan masalah Penetapan topik penelitian Penetapan variabel penelitian Konstelasi penelitian (analisis korelasi dan analisis kausal) Perumusan masalah Kajian teoretik (proses teoretik) Hipotesis penelitian Proses empiris (pengumpulan data) Pengujian hipotesis

15 HIPOTESIS PENELITIAN Jawaban sementara atas pertanyaan penelitian
Pernyataan ttg karakteristik populasi Hasil dari proses teoretik, jadi benar secara teoretik Harus diuji kebenarannya dgn data empirik Mengenai keterkaitan antara variabel Bentuk hipotesis (korelasi, pengaruh, perbedaan)

16 VARIABEL PENELITIAN Variabel adalah konsep yg mempunyai variasi nilai
Secara konsep variabel dibagi atas variabel faktual dan variabel konseptual Variabel dapat dibagi atas variabel kontinum dan variabel diskontinum Berdasarkan skala pengukurannya, variabel dapat dibedakan atas : - Nominal - Ordinal - Interval/rasio

17 KETERKAITAN ANTAR VARIABEL
Variabel tidak bebas Variabel bebas Variabel kontrol Variabel intervening (antara) Variabel moderator Variabel pengganggu

18 POPULASI DAN SAMPEL Populasi adalah keseluruhan unit yg akan diselidiki karakteristiknya Populasi dapat dibagi atas populasi terget dan populasi terjangkau Populasi terjangkau terdiri dari keseluruhan unit yg benar-benar mendapat kesempatan untuk dipilih sbg sampel Populasi target adalah populasi yg menjadi daerah generalisasi hasil penelitian

19 MENGAPA SAMPLING ? Sampel adalah sebagian dari unit-unit yg ada di populasi yg benar-benar dipelajari atau diselidiki dalam suatu penelitian Sampel adalah sebagian dari unit-unit yg ada di populasi yg benar-benar dipelajari atau diselidiki dalam suatu penelitian Alasan menggunakan sampel karena: Keterbatasan tenaga, waktu & biaya Perubahan parameter menurut waktu Ada statistika inferensial yg dapat digunakan untuk membuat kesimpulan ttg populasi berdasarkan data sampel

20 UKURAN SAMPEL Salah satu faktor penentu kualitas hasil penelitian adalah ukuran sampel Ada empat pertimbangan yg digunakan dalam menentukan ukuran sampel Heterogenitas karakteristik populasi Tingkat presisi yg dikehendaki Persyaratan teknik statistik yg digunakan dalam analisis data Ketersediaan sumberdaya (tenaga, waktu & biaya)

21 TEKNIK DASAR PENGAMBILAN SAMPEL
Random Sistematik Stratified (berstrata) Cluster (Gugus) Multi stage

22 TEKNIK PENGUMPULAN DATA
Kuesioner (mengukur variabel faktual) Wawancara - Wawancara mendalam - Wawancara terstruktur Observasi Dokumentasi Focus Group Discussion

23 TEKNIK ANALISIS DATA Analisis deskriptif Uji hipotesis korelasional
Uji hipotesis komparatif Penggunaan analisis regresi multipel Penggunaan analisis varians (ANOVA) Penggunaan analisis kovarians (ANKOVA) Penggunaan MANOVA Penggunaan MANKOVA Penggunaan analisis kanonikal

24 TERIMA KASIH


Download ppt "Apa itu penelitian ? METODE ILMIAH"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google