Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Simple Past Tense By Itariani.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Simple Past Tense By Itariani."— Transcript presentasi:

1 Simple Past Tense By Itariani

2 Pengertian Simple Past Tense digunakan untuk menyatakan suatu kejadian yang telah terjadi pada waktu lampau. Kalimat tersebut biasanya ditandai dengan kata-kata: yesterday, ago, this morning dan ditempatkan pada akhir kalimat.

3 Rumus Simple Past Tense yang Menggunakan Kata Kerja
(+) S + Verb2 + Objek + … (-) S + did + not + Verb1 + Objek + … (?) Did + S + Verb1 + Objek + … Contoh (+) I went to Jakarta yesterday. (-) I did not go to Jakarta yesterday. (?) did you go to Jakarta yesterday?

4 Rumus Simple Past Tense yang Menggunakan Kata Sifat
(+) S + was/were + kata sifat + … (-) S + was/were + not + kata sifat + … (?) was/were + S + kata sifat + … Contoh (+) she was slim (-) she was not slim (?) was she slim?

5 Kata Kerja Beraturan ( Regular Verb)
Study studied sstudied Smoke smoked smoked Stay stayed stayed Hope hoped hoped Cry cried cried Beg begged begged Occur occurred occurred

6 Kata Kerja Tak Beraturan (Irreguler Verb)
Cut cut cut Come came come Drink drank drunk Go went gone Eat ate eaten Sing sang sung Write wrote written

7 Soal Tulislah bentuk kata kerja yang tepat dari kata kerja yang berada di dalam tanda kurung. She (write) a novel last year. I (come) to your house this morning. They (do not) see some dolphins last week. What (do) we eat for lunch yesterday? The students (study) English last Friday.


Download ppt "Simple Past Tense By Itariani."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google