Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

MEMBUAT MEDIA PENGAJARAN

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "MEMBUAT MEDIA PENGAJARAN"— Transcript presentasi:

1 MEMBUAT MEDIA PENGAJARAN
ASSALAMUALAIKUM WR.WB TUGAS ICT MEMBUAT MEDIA PENGAJARAN

2 Disusun oleh : IPS TERPADU KELAS 9 SEMESTER GENAP NAMA : RANI ANGGINI
NIM : KELAS : AP 5.B

3 Pertemuan ke 1

4 Interpretasi Peta Tentang Bentuk dan Pola Muka Bumi
BAB IX Interpretasi Peta Tentang Bentuk dan Pola Muka Bumi Perlu kita ketahui bahwa bentuk permukaan bumi tidak rata. Ada yang berupa dataran tinggi, dataran rendah, dan perairan. Apakah di daerahmu terdapat bentuk muka bumi berupa gunung, sungai, atau laut? Bentuk muka bumi antara daerah satu dan yang lain berbeda-beda. Dengan menggunakan peta kita dapat mengetahui bentuk permukaan bumi di tiap daerah

5 A. Menginterpretasi Peta Umum
Dari sebuah peta kita dapat melihat gunung,pegunungan, pantai, dataran rendah, sungai, danau, laut, selat dan lain-lainnya. Itulah yang disebut interpretasi peta. Jadi interpretasi peta adalah memahami simbol-simbol yang ada pada peta dan hubungannya dengan simbol-simbol lainnya. Contoh simbol-simbol yang ada pada peta adalah: = Sungai = Danau = Gunung aktif = Gunung tidak aktif = Rawa

6 Peta umum adalah peta yang dibuat berdasarkan kenampakan umum
Peta umum adalah peta yang dibuat berdasarkan kenampakan umum.Sebelum menginterpretasi peta umum, lakukan langkah-langkah sebagai berikut : Siapkan peta umum yang akan diinterpretasi, misalnya peta pulau Sumatera. Perhatikan legenda untuk memahami makna simbol-simbol yang terdapat pada peta. Perhatikan persebaran data pada wilayah pulau tersebut. Perhatikan tahun pembuatan peta untuk mengetahui apakah peta tersebut masih relevan atau tidak.

7 Contoh Peta

8 B. Menginterpretasikan Peta Topografi
Peta topografi adalah peta yang menggambarkan tinggi rendahnya muka bumi. Dari peta topografi kita dapat mengetahui ketinggian suatu tempat secara akurat Sebelum menginterpretasikan peta topografi, lakukan langkah-langkah sebagai berikut. Siapkan peta topografi yang akan diinterpretasikan, misalnya peta Pulau Jawa. Perhatikan legenda untuk memahami makna simbol-simbol yang terdapat pada peta. Perhatikan persebaran data pada wilayah tersebut. Perhatikan tahun pembuatan peta untuk mengetahui apakah peta tersebut masih relevan atau tidak.

9 Peta topografi menunjukkan bentuk-bentuk muka bumi
Peta topografi menunjukkan bentuk-bentuk muka bumi. Bentuk-bentuk muka bumi tersebut adalah sebagai berikut : b. Cekungan (Depresi) a. Lereng c. Bukit d. Pegunungan

10 Penampang melintang pegunungan
C. Penampang Melintang Bentuk Muka Bumi Penampang melintang adalah penampang permukaan bumi yang dipotong secara tegak lurus. Dengan penampang melintang maka dapat diketahui/dilihat secara jelas bentuk dan ketinggian suatu tempat yang ada di muka bumi. Penampang melintang bentuk muka bumi dasar laut Penampang melintang pegunungan

11 Wassalammualaikum Wr.Wb
Terima Kasih Wassalammualaikum Wr.Wb


Download ppt "MEMBUAT MEDIA PENGAJARAN"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google