TOXOPLASMA GONDII.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Darwis Dosen Jurusan Gizi
Advertisements

TOKSOPLASMOSIS ZOONOSIS PARASIT : Toxoplasma gondii
By. dr. Nurhayati, M. Biomed Staf Pengajar Parasitologi FK UNAND
PARASIT & PENYAKIT IKAN I
TOXOPLASMOSIS CAUSA : TOXOPLASMA GONDII I.S : MAMALIA,UNGGAS
ANTIGEN-ANTIBODI PENGERTIAN : ANTIGEN ANTIBODI
SOSIALISASI DAN PENGENALAN PENYAKIT RABIES
PROTOZOA JARINGAN Toxoplasma gondii
Tiga dari hal2 yg ada dibawah ini terdapat pd klien
Diagnostik Protozoa Oleh : DR. Nuzulia Irawati, MS.
Tentir Parasitologi SiePend Gaby-.
RESPON TUBUH TERHADAP CEDERA
Penyakit-penyakit pada Ibu Hamil
Family: Sarcocystidae
Trichomonas Vaginalis
PENGANTAR PARASITOLOGI
Praktikum Parasitologi
TOXOPLASMOSIS Oleh Program kedokteran hewan Universitas brawijaya
By: dr. Nurhayati, M. Biomed (Parasitologi FK UNAND)
Animal Parasite to Infect Human
TORCH dalam kehamilan Dr.Yusrawati, SpOG (K).
CARA PENYUNTIKAN VAKSIN RABIES
AWAL IKHWAN SYARIF MUSDLIFAH SULISTIANI SUPARMAN
Kelompok 15 Mila Fauziah Rizky Humairah “Paragonimus westermani”
MATERI CACING Schistosoma mansoni
Stadium klinis HIV/AIDS
Oleh Nurhalina, SKM, M.EPid
Kata malaria berasal dari bahasa Italia yaitu Male dan Aria yang berarti hawa buruk. Pada zaman dulu, orang beranggapan bahwa malaria disebabkan oleh udara.
OLEH ; NURHALINA, SKM, M.EPID ANALIS KESEHATAN
JAPANESE ENCEPHALITIS
Trichostrongylus spp Strongyloides stercoralis
VARISELA (chickenpox)
Oleh Dr. Nugroho Susanto
LEPTOSPIROSIS Definisi Penularan Gejala Pencegahan
Toxoplsama gondii Kelompok III Faridah hidayati Arjun
Dept of Parasitology, Faculty of Medicine
“(SISTEM PERTAHANAN TUBUH)”
Program Pengendalian Penyakit ANTHRAX
Kehamilan dengan infeksi (rubella dan hepatitis)
LEPTOSPIROSIS PUSKESMAS BUBAKAN 1.
INFEKSI TORCH KONGENITAL
Budi Mulyaningsih Bagian Parasitologi Fakultas Kedokteran UGM
MALARIA.
PATOFISIOLOGI SEMESTER IV -14.
TREMATODA PENDAHULUAN
PARAGRAF BAGIAN DARI SUATU KARANGAN YANG TERDIRI DARI SEJUMLAH KALIMAT YANG MENGUNGKAPKAN SATUAN INFORMASI DENGAN PIKIRAN UTAMA SEBAGAI PENGENDALINYA DAN.
AMOEBIC LIVER ABSCESS dr. Ayling Sanjaya, M.Kes., Sp. A
TRICHOMONIASIS VAGINALIS
PARASITOLOGI.
Sindrom Guillain–Barré
PARAGRAF BAGIAN DARI SUATU KARANGAN YANG TERDIRI DARI SEJUMLAH KALIMAT YANG MENGUNGKAPKAN SATUAN INFORMASI DENGAN PIKIRAN UTAMA SEBAGAI PENGENDALINYA DAN.
CYTOMEGALOVIRUS.
INFEKSI TORCH KONGENITAL
PROTOZOA JARINGAN Toxoplasma gondii
PENYAKIT RABIES.
CRYPTOCOCCUS NEOFOMANS
KECACINGAN.
FLU BURUNG PADA MANUSIA
SELAMAT DATANG KEPADA PARA PESERTA PENYULUHAN TB DOTS PAROKI HATI KUDUS YESUS TELUK DALAM, 21 OKTOBER 2014.
ANTIGEN-ANTIBODI PENGERTIAN : ANTIGEN ANTIBODI
HIV AIDS
Anemia pada Remaja Puteri Siti Fathimatuz Zahroh UPT Puskesmas Karangmojo II.
Diagnostik Protozoa Oleh : DR. Nuzulia Irawati, MS.
Protozoa Urogenital Trichomonas vaginalis
SINDROM NEFROTIK Oleh: Aidan.
Anemia pada Remaja Puteri Puskesmas Cipedes dr Rinny Oktafiani 2017.
Apa sih HIV itu?? Acquired Immunodeficiency Syndrome atau Acquired Immune Deficiency Syndrome (disingkat AIDS) adalah sekumpulan gejala dan infeksi (atau:
Anemia pada Remaja Puteri dr. Aris Rahmanda UPTD Puskesmas Bojong Rawalumbu – Peserta Dokter Intership Indonesia 2016.
Materi Dasar Tentang TB
Transcript presentasi:

TOXOPLASMA GONDII

PARASIT : Toxoplasma gondii DITEMUKAN PERTAMA KALI DI AFRIKA ZOONOSIS PARASIT : Toxoplasma gondii DITEMUKAN PERTAMA KALI DI AFRIKA PADA BINATANG PENGERAT Stenodactylus gundi HOSPES / INANG : MANUSIA / BINATANG PROTOZOA JARINGAN PARASIT OBLIGAT INTRASELULAR DISTRIBUSI GEOGRAFIS : KOSMOPOLITAN

Toxoplasmosis merupakan penyakit zoonosis , penyakit pada hewan seperti pada anjing (59 %), kucing (34 %), babi (30 %), sapi (47 %), kambing (48 %) yang dapat ditularkan ke manusia

MORFOLOGI 1. TROFOZOIT : Takizoit Di dalam Pseudosista Bradizoit Di dalam Sista Btk : bulan sabit / tanda koma Ukuran :2-3µ x 4-8µ Inti : satu, besar, kariosoma ditengah

MORFOLOGI 2. SISTA Berdinding tebal di dalam sel, berisi bradizoit, yg perkembangannya lambat Bradizoit terdapat pd infeksi kronis 3. PSEUDOSISTA Parasit (takizoit) bergerombol di dalam sel, tidak membentuk dinding Takizoit perkembangannya cepat Terdapat pada infeksi akut

MORFOLOGI 4. OOSISTA Di dalam usus kucing, & dapat keluar bersama tinja Bentuk : Oval Isi 2 sporosis, berdinding Tiap sporosis isi 4 sporozoit

DAUR HIDUP SEXUAL : Gametogoni ASEXUAL : Skizogoni, Sporogoni & Endodiogeni PRST HIDUP DI DALAM USUS INANG : KUCING SKIZOGONI menghasilkan skizon, skizon pecah keluar merozoit yg akan menginfeksi sel epitel usus yg lain. GAMETOGONI. Merozoit hsl skizogoni, sebagian jadi Mikrogametosit (gamet jantan) & Makrogametosit (gamet betina) G jnt >< G btn OOSISTA dlm tinja, di TANAH

DAUR HIDUP DI TANAH, terjadi SPOROGONI Oosista mengalami sporulasi, 3-4 hr akan menjadi masak/ btk infektif di tanah. Bila oosista masak tertelan hospes / inang, akan melanjutkan daur hidupnya secara ekstraintestinal / intraintestinal TROFOZOIT dpt di dlm sel : jantung,paru, sel syaraf limfpnodi dll & di luar sel :cairan peritoneum & otak

DAUR HIDUP PRST HIDUP EKSTRAINTESTINAL PADA : MANUSIA, KUCING, TERNAK & BURUNG DLL Berkembang secara ENDODIOGENI, belah pasang di dalam sel. Sel membesar, pecah, prst keluar dan masuk ke dalam sel baru. 1 sel, berisi 50-3000 prst.

CARA INFEKSI: 1. MEMPEROLEH - Menelan sista dlm daging mentah / CARA INFEKSI: 1. MEMPEROLEH - Menelan sista dlm daging mentah / setengah masak - Menelan oosista dari tinja kucing - Terkontaminasi trofozoit dari darah, susu, saliva - Transplantasi organ 2. KONGENITAL - Transplasental ( manusia & hewan)

PROSES INFEKSI : Fase Primer : proliferasi parasit (SRE) Fase Sekunder : imunitas humoral Fase Tersier : sista di otot dan jar. Saraf (sista dapat menetap/ pecah  inflamasi lokal & hipersensitifitas)

DAUR HIDUP T. gondii

Manifestasi klinis Toxoplasma sering tidak memperlihatkan gejala klinis yang jelas Grjala-gejala berat terlihat pada infeksi konginetal, transplasental atau pada pasien yang rentan Apabila bentuk tokozoit secara aktif berproliferasi, mereka akan menyerang sel-sel berdekatan dengan sel semula yang terinfeksi ketika sel tersebut pecah >>> lesi lokal semakin meluas Apabila kista terbentuk, proses mjd tenang dengan sedikit atau tanpa multiplikasi dan penyebaran. Pd pasien imunokompremis/ defisiensi seringkali lesi timbul akibat pecahhnya kista atau pemaparan primer dr organisme tersebut.

PATOGENESIS OOCYST Sel ep. INTES (takizoit  nekrosis) NLL. MESENTERIKA ORGAN LAIN KLINIS (mata, jantung) mati imunitas (sembuh) Mg.3: takizoit menghilang dari jar. visceral  sista jaringan di saraf dan otot. RESPON IMUN tak efektif pada  med spinalis, otak?

PROLIFERASI TAKIZOIT- BRADIZOIT DLM SISTA JARINGAN PATOGENESIS PROLIFERASI TAKIZOIT- Tiap 5-12jam INFEKSI AKTIF : CHORIO RETINITIS INF.KRONIS ENCEPHALITIS MYOSITIS NEKROSIS JAR INFLAMASI KRONIS SEL NEKROSIS BRADIZOIT DLM SISTA JARINGAN BRADIZOIT LEPAS REAKSI ALERGI TIPE IV. PECAH

TOKSOPLASMOSIS KONGENITAL Bbrp hari/bulan setelah kelahiran Sindrom Sabin : hidrocephalus choroidoretinitis konvulsi kalsifikasi cerebral TOKSOPLASMOSIS DIDAPAT Sering asimptomatis, : limfadenitis, demam pembesaran kel.limfe tanpa simptom bentuk cerebrospinal kongesti paru, myokarditis, liver dsb

KONGENITAL TOKSOPLASMOSIS HIDROSEFALUS KONGENITAL TOKSOPLASMOSIS

DIAGNOSIS LABORATORIS Isolasi Toxoplasma gondii dari : sekret, cairan tubuh dan jaringan hasil biopsi, darah & cairan cerebrospinal SEROLOGIS : Deteksi Ig M & Ig G , berseri min 2 X Titer naik 16 X dalam 2-4 minggu  AKUT

Ig M POSITIF TITER TINGGI TITER RENDAH TERAPI TERAPI DIDAPAT BELUM LAMA TIDAK MENENTU ASIMTOMATIK SIMTOMATIK HAMIL BARU LAHIR MUNGKIN ADA HUB. PENYAKIT TERAPI TERAPI

Ig G menurun Ig G stabil Ig G NEGATIF Ab ditransfer secara pasif Infeksi didapat jauh sblmnya dalam uterus transfusi penyakit dengan gejala asimptomatik tidak ada hub. imunosupresi dengan Ab. Waspada relaps

TERAPI Kombinasi Sulfadiazine dan Pyrimetamin Sulfadiazine : 500mg/4x1 selama beberapa minggu/bulan Pyrimetamin :75 mg (3 hari pertama), mulai hari ke 4, 25 mg Pyrimetamin dapat diganti trimetoprim WANITA HAMIL DGN INFEKSI AKTIF 3 gram Spiramisin/hari selama 3 minggu, diulang dengan interval 2 minggu sampai aterm

CONGENITAL TOXOPLASMOSIS Terapi 1 seri (20 hari) : Sulfadiazin : 100-500mg/kg BB/hr dan Pirimetamin : 0,5-1mg/kg BB tiap 2-4 hari dan injeksi asam folat 5mg/2-4 hari Terapi antara 2 seri : Spiramisin 100 mg/kg BB selama 30-45 hari Terapi dihentikan setelah pengobatan 1 tahun

PENCEGAHAN Memasak & cuci sayuran / buah dengan baik Oosista mati pada pemanasan 90C , 30 mnt Oosista dapat hidup di tanah lembab s.d 1 tahun Memasak daging sempurna. Sista jaringan dpt tahan dalam daging yang disimpan di suhu ruangan / lemari pendingin selama beberapa hari. Sista mati pada 60°C  perubahan warna daging Skrening serologis pada wanita