(Sharing dari Kampus di Jerman)

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Arah Pengembangan Riset Guna Mendukung Pembelajaran/KBK di Unpad
Advertisements

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SRIWIJAYA MEI 2011
Apa yang dimaksud dengan pembelajaran diperguruan tinggi?
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH (PROBLEM BASED LEARNING)
METODE BELAJAR Tim Akademik FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS DIPONEGORO.
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH (PROBLEM BASED LEARNING )
Tujuan Pengembangan Kurikulum adalah dalam rangka Penguatan fungsi Pengabdian dari pembelajaran. Workshop ini mencari dukungan dan masukan untuk persiapan.
Benny A. Pribadi METODEPEMBELAJARAN Benny A. Pribadi
PENELITIAN TINDAKAN KELAS
Konsep Dasar Kewirausahaan
STRATEGI PENINGKATAN KUALITAS PERKULIAHAN MELALUI LESSON STUDY Sulthon taqdir Alfirdaus, S.Pd.
copyright: dit.akademik.ditjen dikti
Pertemuan 5 Identifikasi Masalah Penelitian Mulyadi, S.Kom, M.S.I
PELATIHAN PENULISAN ARTIKEL BERKALA ILMIAH
RBL (Research Based Learning)
FMIPA UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG
Persentase Nilai Akhir TA 1 di 6 Semester Terakhir di Prodi S1 IF
ANALISIS PROFIL DAN PETA MUTU PENDIDIKAN
STUDENT CENTERED LEARNING (SCL)
Program kreativitas mahasiswa, ide kreatif dan strategi KEBERHASILAN
Tutorial Matakuliah PDGK 4405 Materi dan Pembelajaran IPS SD
C.1.3b PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH (PROBLEM BASED LEARNING) DALAM KURIKULUM 2013 Pendidikan dan Latihan Profesi Guru Rayon 110 Universitas Pendidikan.
Skripsi, tesis & disertasi
MAGANG 1 Dr.R.Ika Mustika, M.Pd Latifah,M.Pd
Undip Institutional Repository ( Undip-IR )
Persentase Nilai Akhir TA 1 IFG412 Update
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH (PROBLEM BASED LEARNING)
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH (PROBLEM BASED LEARNING )
MAGANG 1 R. Mekar Ismayani, M.Pd.
Penerapan model pembelajaran
ORDIK MABA 2016/2017 Program Magister Akuntansi (MSA)
Pembelajaran Masa lalu
Pendekatan Kontekstual dalam Pembelajaran Bahasa Indonesia
IMPLEMENTASI TQM PADA PENDIDIKAN TINGGI
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH (PROBLEM BASED LEARNING)
PELATIHAN PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA (PKM) PKM AI -PKM GT
Visi-Misi Tadris Bahasa Indonesia
MAGANG 1 Dr.R.Ika Mustika, M.Pd Latifah,M.Pd
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH (PROBLEM BASED LEARNING)
Internet Impact on Education
Program Studi S2 Ilmu Kesehatan Masyarakat
Pusat Kebijakan Pembiayaan dan Manajemen asuransi Kesehatan
PROGRAM STUDI KEDOKTERAN
DEPARTEMEN FISIOLOGI FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS GADJAH MADA
Jurnal Internasional Riza Wirawan.
Model problem based learning
MODEL-MODEL PEMBELAJARAN DAN RELEVANSINYA DENGAN PENDIDIKAN KEJURUAN
Prodi S3 Kedokteran dan Kesehatan
Apa yang dimaksud dengan pembelajaran diperguruan tinggi?
CONTOH PENUGASAN AKADEMIK (TERSTRUKTUR DAN MANDIRI)
Program Studi S2 Ilmu Kedokteran Dasar dan Biomedis FKKMK UGM
KONSEP PEMBELAJARAN BERMAKNA
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH (PROBLEM BASED LEARNING)
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH (PROBLEM BASED LEARNING)
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH (PROBLEM BASED LEARNING)
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH (PROBLEM BASED LEARNING)
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH (PROBLEM BASED LEARNING)
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH (PROBLEM BASED LEARNING)
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH (PROBLEM BASED LEARNING)
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH (PROBLEM BASED LEARNING)
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH (PROBLEM BASED LEARNING)
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH (PROBLEM BASED LEARNING)
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH (PROBLEM BASED LEARNING)
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN DAN PENJAMINAN MUTU PENDIDIKAN MODEL PEMBELAJARAN.
Departemen Gizi Kesehatan FK UGM
PEMBELAJARAN KOOPERATIF (COOPERATIVE LEARNING)
FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS TARUMANAGARA LPPM UNIVERSITAS PAMULANG
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN DAN PENJAMINAN MUTU PENDIDIKAN MODEL PEMBELAJARAN.
MODEL-MODEL PEMBELAJARAN STUDENT CENTERED LEARNING (SCL)
JURUSAN MANAJEMEN PROGRAM STUDI KEWIRAUSAHAAN
Transcript presentasi:

(Sharing dari Kampus di Jerman) Sosialisasi PBR Universitas Jember (UNEJ) PEMBELAJARAN BERBASIS RISET (PBR) (Sharing dari Kampus di Jerman) Dr. rer.agr. Ir. Soni Sisbudi Harsono, M.Eng. M.Phil Dosen Fakultas Teknologi Pertanian - Universitas Jember Founder and member of ILCAN (Indonesian Life Cycle Assessment Network)

Universitas Jember (UNEJ) Sosialisasi LP3 Sosialisasi PBR Universitas Jember (UNEJ) Pendahuluan Riset merupakan sarana penting untuk meningkatkan mutu pembelajaran. Komponen riset terdiri dari: Latar belakang, prosedur, pelaksanaan, hasil riset dan pembahasan serta publikasi hasil riset. Hal diatas akan memberikan makna penting yang dapat dilihat dari beberapa sudut pandang: formulasi permasalahan, penyelesaian permasalahan dan mengkomunikasikan manfaat hasil penelitian. Hal tersebut diyakini mampu meningkatkan mutu pembelajaran.

Jenis Disertasi di Humboldt University – Berlin Sosialisasi PBR Universitas Jember (UNEJ) Jenis Disertasi di Humboldt University – Berlin 1. Monographic Model disertasi konvensional Setelah lulus wajib mempublikasi disertasinya di internet 2. Cumulative Model disertasi untuk dengan mem-publikasikan 3 - 4 jurnal hasil penelitian di International Journal dgn Impact Factor dan terindex Scopus atau Thomson Reuter/Scimago

Pengalaman S3 Humboldt University - Berlin Sosialisasi PBR Universitas Jember (UNEJ) Pengalaman S3 Humboldt University - Berlin 1. Mengikuti kuliah secara Seat In 2. Mengambil 3 mata kuliah dengan i. Kode Etik Penelitian ii. How to write a high quality dissertation and the scientific article iii. How to publish our scientific article to peer- reviewed Journal with Impact Factor tinggi, dan terindex Scopus atau Thompson Reuter

Scope of research Palm oil production Biodiesel production Biochar from EFB Biogas from POME My research was conducted within the scope of an institutional analysis. Based on the problems mentioned before, three action situations of oil palm production system have been studied including land acquisition, plantation management and product selling. Main Product By-products

Filosofi Pembelajaran Berbasis Riset (PBR) Sosialisasi PBR Universitas Jember (UNEJ) Filosofi Pembelajaran Berbasis Riset (PBR) Pembelajaran berbasis riset didasari filosofi konstruktivisme yang mencakup aspek: 1. pembelajaran yang membangun pemahaman mahasiswa, 2. pembelajaran dengan mengembangkan prior knowledge, 3. pembelajaran yang merupakan proses interaksi sosial, dan 4. pembelajaran bermakna yang dicapai melalui pengalaman nyata

Palm oil production system in Indonesia Fuel Water Fresh Fruit Bunches Oil Mill Land Use Change Crude Palm Oil Mineral fertilizer, and others Fibre, shells Empty Fruit Bunches Palm Oil Mill Effluent Plantation Incineration Compost Pond Ash Energy Nutrients Nutrients Biogas Environment River Atmosphere Sources: Indonesian Oil Palm Research Institute (IOPRI) 2012 and Harsono (2012)

Universitas Jember (UNEJ) Sosialisasi PBR Universitas Jember (UNEJ) Metode PBR PBR merupakan metode pembelajaran yang menggunakan metode: - authentic learning (harus ada contoh) - problem-solving (menjawab kasus dan konstektual), - cooperative learning (pembelajaran bersama-sama) - contextual (hands on & minds on), dan - inquiry discovery approach (menemukan sesuatu)

BENTUK PEMBELAJARAN BERBASIS RISET Sosialisasi PBR Universitas Jember (UNEJ) BENTUK PEMBELAJARAN BERBASIS RISET pembaharuan pembelajaran (pengayaan kurikulum) dengan mengintegrasikan hasil riset, partisipasi aktif mahasiswa di dalam pelaksanaan riset, pembelajaran dengan menggunakan instrumen riset, dan 4. pengembangan konteks riset secara inklusif (mahasiswa mempelajari prosedur dan hasil riset untuk memahami seluk- beluk sintesis).

Universitas Jember (UNEJ) Sosialisasi PBR Universitas Jember (UNEJ) Material/Energy Flow Network - Umberto® Sumatra – large company – till palm oil mill PLANTATION PROCESSING TRANSPORT PRE-CHAINS PRE-CHAINS

Characteristics of plantations Lifetimes, yields and fertilizer application Kalimantan Sumatra Large Company Dependent Independent Lifetime, yr Tree 27 21 Productive period 20 16 18 Yield, t ha-1 yr-1 FFB* 20.5 -22.5 20.0 - 21.0 14.0-14.5 22.0-23.5 20.0-21.0 12.0-12.5 Biodiesel 4.29 4.09 2.94 4.64 4.04 2.48 Fertilizer, kg ha-1 yr-1 Nitrogen (N) 53 39 19 113 37 Phosphorus (P2O5) 114 91 55 94 Potassium (K2O) 110 90 77 * Lower yields on mineral soils, except Sumatra large company plantation Sources: IOPRI, 2009 and own data

Beberapa Model Pembelajaran Berbasis Riset Sosialisasi PBR Universitas Jember (UNEJ) Beberapa Model Pembelajaran Berbasis Riset Memperkaya bahan ajar dengan hasil penelitian dosen Menggunakan temuan-temuan penelitian mutakhir dan melacak sejarah ditemukannya perkembangan mutakhir tersebut Memperkaya kegiatan pembelajaran dengan isu-isu penelitian kontemporer Mengajarkan materi metodologi penelitian di dalam proses pembelajaran

System Boundaries in Palm Oil Biodiesel production GHG GHG Heavy tools, fuel, transport Land use change Seed, transport, fuel Nursery Fuel, transport Crop establishment Fertilizer, chemicals, diesel, fuel, water Crop maintenance Diesel, fuel, transport Transport Diesel, fuel, transport, electricity, water Mill Diesel, fuel, chemical, electricity, water CPO processing to biodiesel Biodiesel

Universitas Jember (UNEJ) Sosialisasi PBR Universitas Jember (UNEJ) 5. Memperkaya proses pembelajaran dengan kegiatan penelitian dalam skala kecil 6. Memperkaya proses pembelajaran dengan melibatkan peserta didik dalam kegiatan penelitian institusi 7. Memperkaya proses pembelajaran dengan mendorong peserta didik agar merasa menjadi bagian dari budaya penelitian di fakultas/jurusan 8. Memperkaya proses pembelajaran dengan nilai-nilai yang harus dimiliki oleh peneliti

Palm oil growers in Indonesia Characteristics: 1. No affiliation with large company 2. Independent in investment & technology 3. Seeds from unknown origin 4. Low productivity State Sector 14 % * Independent Smallholders 41 % * Private sector (Large scale investment) Dependent Large company 45 % * Characteristics: 1. Affiliate to large company 2. Investment and technology 3. Seeds from certified producers 4. Higher productivity 44.8 % Source: Indonesian Minister of Agriculture, 2012 Photos: Harsono, 2010 (top), Jamil, 2014 (bottom) * : from total palm oil land (14 Mio ha, FAO 2014)

Tujuan Pembelajaran Berbasis Riset Sosialisasi PBR Universitas Jember (UNEJ) Tujuan Pembelajaran Berbasis Riset 1. Meningkatkan makna mata kuliah agar lebih bersifat kontekstual melalui pemaparan hasil-hasil penelitian 2. Memperkuat kemampuan berpikir peserta didik sebagai peneliti 3. Melengkapi pembelajaran melalui internalisasi nilai penelitian, praktik, dan etika penelitian dengan cara melibatkan penelitian 4. Meningkatkan mutu penelitian dan melibatkan peserta didik dalam kegiatan penelitian

Universitas Jember (UNEJ) Sosialisasi PBR Universitas Jember (UNEJ) 5. Meningkatkan pemahaman mahasiswa tentang perkembangan suatu ilmu melalui penelitian yang berkelanjutan 6. Meningkatkan pemahaman tentang peran penelitian dalam inovasi sehingga mendorong mahasiswa untuk selalu berpikir kreatif di masa datang 7. Meningkatkan kualitas pembelajaran secara umum

Manfaat Pembelajaran Berbasis Riset Sosialisasi PBR Universitas Jember (UNEJ) Manfaat Pembelajaran Berbasis Riset 1. Peserta didik mengalami pengembangan dan peningkatan kapabilitas dan kompetensi yang lebih tinggi, termasuk: a. Kompetensi umum, misalnya berpikir secara kritis dan analitik, mengevaluasi informasi, dan pemecahan masalah b. Kompetensi dalam hal melaksanakan dan mengevaluasi penelitian yang sangat bermanfaat dan membantu dalam pengembangan profesional yang mengedepankan inovasi dan keunggulan 2. Peserta didik memiliki motivasi belajar yang tinggi dan memiliki peluang untuk aktif di dalam proses pembelajaran yang berkaitan dengan dunia praktik kelak di kemudian hari. 3. Peserta didik terlatih dengan nilai-nilai disiplin, mendapatkan pengalaman praktik dan etika 4. Peserta didik lebih memahami tentang betapa pentingnya nilai-nilai disiplin bagi masyarakat

Sifat Pembelajaran Berbasis Riset Sosialisasi PBR Universitas Jember (UNEJ) Sifat Pembelajaran Berbasis Riset 1. Mendorong dosen untuk melakukan penelitian atau mengupdate keilmuannya dengan membaca dan memanfaatkan hasil penelitian orang lain sebagai bahan pembelajaran. 2. Mendorong peran peserta didik lebih aktif dalam proses pembelajaran, bahkan menjadi mitra aktif dosen. 3. Peserta didik menjadi lebih kompeten dalam keilmuan dan penelitian serta trampil mengidentifikasi persoalan serta memecahkannya dengan baik 4. Peserta didik memiliki kemandirian, kritis, dan kreatif sehingga memberikan peluang munculnya ide dan inovasi baru. 5. Peserta didik dilatih memiliki etika, khususnya etika profesi misalnya menjauhkan diri dari perilaku buruk misalnya plagiarisme.

Universitas Jember (UNEJ) Sosialisasi PBR Universitas Jember (UNEJ) Material/Energy Flow Network - Umberto® Sumatra – large company – till palm oil mill PLANTATION PROCESSING TRANSPORT PRE-CHAINS PRE-CHAINS

Three articles in peer-reviewed journal

Products from 1 tonne fresh fruit bunches (FFB) total CPO Sources: Harsono et al (2014)

Waste water in the ponds Products of palm oil Biodiesel Crude Palm Oil 14 % from total CPO (IOPRI, 2012) Fresh Fruit Bunch Waste water in the ponds Empty Fruit Bunch Shell

Biochar production from empty fruit bunches Fresh fruit bunches (FFB) Empty fruit bunches (EFB) Slow pyrolysis plant in Universiti Putra Malaysia (UPM) Fine-grained, highly porous Biochar Photos: UPM, 2009

Palm Oil Mill Effluent (POME) for Biogas The main problem of this waste is its high level of chemical & biological oxygen demand (COD/BOD), and total solids that may be harmful to the environment. Due to its high COD content, POME is utilized to produce biogas through anaerobic fermentation. Palm oil mill produces large amounts of 0.6 t POME t-1 FFB Photo: Harsono, 2010 Open POME ponds in North Sumatra Photo: Asam, 2011 Biogas dome in North Sumatra Photo: Biodom-Asia, 2014

Syarat Pembelajaran Berbasis Riset Sosialisasi PBR Universitas Jember (UNEJ) Syarat Pembelajaran Berbasis Riset 1. Kebijakan akademik dan riset universitas dan fakultas 2. Ketersediaan Learning resources (kurikulum, sarana dan prasarana) 3. Pengembangan staf untuk pelaksanaan PBR a. Dosen menguasai metode penelitian. b. Dosen berpengalaman melakukan kegiatan penelitian c. Dosen berpengalaman melakukan praktek nyata/kerja di lapangan 4. Materi pembelajaran berbasis evidence atau bukti ilmiah 5. Mahasiswa memiliki motivasi untuk mengembangkan pola pikir ilmiah 6. Menghubungkan antara penelitian dan proses belajar. 7. Pembelajaran bersifat aktif, yaitu aktivitas pembelajaran yang melibatkan mahasiswa dalam mengerjakan berbagai hal dan berpikir tentang apa yang sedang mereka kerjakan. Dosen berperan sebagai fasilitator 2.

Evaluasi Pelaksanaan Pembelajaran Berbasis Riset Sosialisasi PBR Universitas Jember (UNEJ) Evaluasi Pelaksanaan Pembelajaran Berbasis Riset 1. Tes 2. Kuis 3. Ujian tulis 4. Kerja kelompok 5. Portfolio pembelajaran 6. Kontrak belajar 7. Logbook yang dibuat oleh peserta didik Nilai akhir ditentukan oleh persentase ketercapaian kontrak belajar, kesesuaian hasil pembelajaran dengan portfolio, dan hasil kegiatan pembelajaran seperti tercantum dalam logbook. Nilai bisa ditentukan terhadap ketercapaian kompetensi yang direncanakan pada awal proses pembelajaran.

Reward bagi Peneliti/Dosen di Indonesia Sosialisasi PBR Universitas Jember (UNEJ) Reward bagi Peneliti/Dosen di Indonesia Kerjasama Kemenristek DIKTI dan LPDP Artikel 5 tahun terakhir Dimuat di jurnal Internasional dengan minimal impact Factor 0.1 Boleh dari bagian Thesis Kisaran dana Rp. 50 - 100 juta per judul artikel Memenuhi persyaratan yang ditetapkan LPDP - Dibuka 2 x dalam setahun, Febuari dan Juni 2016 Dapat mengajukan lebih dari 1 artikel

Reward bagi Peneliti/Dosen di Indonesia Sosialisasi PBR Universitas Jember (UNEJ) Reward bagi Peneliti/Dosen di Indonesia Tawaran Penelitian dari: Bappenas ICCTF: 1 – 3 Milyard Rupiah Due Date 24 Desember 2015 Online 2. Tawaran dari British Council (Quantum Fund): 100.000 Poundsterling, Due date 30 Maret 2016

Terima kasih kepada Institusi Sosialisasi PBR Universitas Jember (UNEJ) Terima kasih kepada Institusi Indonesian Oil Palm Research Institute (IOPRI) in North SUMATRA - Indonesia