Chi Kuadrat.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Statistika Nonparametrik PERTEMUAN KE-4 FITRI CATUR LESTARI, M. Si
Advertisements

Aria Gusti UJI KAI KUADRAT Aria Gusti
Distribusi Chi Kuadrat, t dan F
UJI SAMPEL TUNGGAL.
Statistik Non-Parametrik Satu Populasi
Modul 7 : Uji Hipotesis.
Chi Square.
STATISTIK NON PARAMETRIK
Ramadoni Syahputra, ST, MT
SAMPLING DAN DISTRIBUSI SAMPLING
Jika datanya interval rasio, distribusi data normal dan jumlah data besar (>30) digunakan statistik parametris Jika datanya nominal/ordinal, atau distribusi.
Statistik Non Parametrik
UJI CHI-KUADRAT.
Distribusi Peluang Diskrit atau Teoritis (z, t, F dan chi square)
UJI CHI KUADRAT (2) Topik Bahasan: Universitas Gunadarma
DISTRIBUSI CHI SQUARE (Kai kuadrat)
Statistik Non Parametrik
1Independency UJI KEBEBASAN (TEST OF INDEPENDENCY) Apakah ada kaitan antara merk barang dengan kepuasan? Apakah ada kaitan antara merk barang dengan kepuasan?
Test Binomial Rini Nurahaju.
Nama : Ana Meilina NPM : Jurusan : Manajemen
Uji Chi Square.
Uji Tanda (Sign Test) Rini Nurahaju.
Pengujian Beberapa Proporsi (II) Pertemuan 20 Matakuliah: I0014 / Biostatistika Tahun: 2008.
STATISTIK daftar isi slide show # CHY SQUARE TEST ( TES KAI KUADRAT )
Analisis Data (UJI KAI KUADRAT)
Uji Goodness of Fit : Distribusi Normal
STATISTIKA INDUSTRI IEG2E3
ANALISA STATISTIK DAN KUALITATIF
UJI NON PARAMETRIK Ners EED.
UJI NORMALITAS DAN HOMOGENITAS
SELAMAT DATANG. SELAMAT DATANG Kelompok 3 ganti teks sesuai selera TMT- VI A.
contingency tables (tabel kontingensi)
Uji Chi Square X2 Nurhalina, SKM.M.Epid
UJI CHI KUADRAT.
Modul XIII ANALISIS DATA 2 (LANJUTAN)
Chi Square.
Uji Chi Kuadrat Statistika Pertemuan 14.
Aplikasi Komputer & Pengolahan Data Analisa Data Kategorik
NON_PARAMETRIK.
Uji Chi Square.
ANALISIS DATA KATEGORIK
CHI KUADRAT.
UJI BEDA PROPORSI Chi Square.
Inferensi Dua Nilaitengah Ganda (VI)
Topik Bahasan: UJI CHI KUADRAT (2) Uji chi kuadrat-statistika 2.
( f 0 fe ) ( x ) fe 1 2  MODUL PERKULIAHAN SESI 2
UJI KOLMOGOROV SMIRNOV
PENGUJIAN HIPOTESIS DESKRIPTIF ( 1 SAMPEL)
MODUL VII   2 akan besar sehingga (oi ei)  2 =  2
CROSSTABS Jurusan Hubungan Internasional Universitas Padjadjaran
Statistik Industri 2 Semester Pendek Dianasanti Salati 1 Agustus 2016.
PENGUJIAN HIPOTESIS KOMPARATIF K SAMPEL INDEPENDEN
Pengantar Statistika Bab 1
Dalam uji hipotesis, dibandingkan 2 parameter dari 2 populasi:
Uji Goodness of Fit : Distribusi Normal
LUKMAN HARUN IKIP PGRI SEMARANG
Analisis hubungan katagorik dengan katagorik uji kai kuadrat (chi square) Fery Mendrofa.
Statistik Non Parametrik
( f 0 fe ) ( x ) fe 1 2  MODUL PERKULIAHAN SESI 2
UJI CHI‐SQUARE Uji Chi-square atau qai-kuadrat digunakan untuk melihat ketergantungan antara variabel bebas dan variabel tergantung berskala nominal atau.
UJI HIPOTESA BEDA DUA RATA-RATA DATA BERPASANGAN DAN PROPORSI
Teknik Analisis Data dengan Statistik Non Parametrik
Pengantar Statistika Bab 1
UJI SATU SAMPEL (UJI CHI SQUARE) Devi Angeliana K SKM., M.PH
STATISTIK NON PARAMETRIK MINGGU 2
Distribusi dan Uji Chi-Kuadrat
Kai Kuadrat.
DISTRIBUSI CHI SQUARE (Kai kuadrat ) 1. UJI KESELARASAN (GOODNESS OF FIT) 2 UJI KEBEBASAN (Independency test) 1.
Pengujian Sampel Tunggal (1)
TABEL KATEGORIK 2×2.
Transcript presentasi:

Chi Kuadrat

PENGERTIAN Pengujian dengan menggunakan Chi Square diterapkan pada kasus dimana akan diuji apakah frekuensi data yang diamati (frekuensi/data observasi) sama atau tidak dengan frekuensi harapan atau frekuensi secara teoritis

TEST OF INDEPENDENSI Uji ini digunakan untuk menentukan apakah ada hubungan antara dua faktor (variabel). Apabila dua variabel tersebut mempunyai keterkaitan disebut bersifat tidak bebas (Non-independent). Sebaliknya, jika kedua variabel tersebut TIDAK mempunyai keterkaitan dikatakan bersifat Independent (tidak saling mempengaruhi) Alat uji yang digunakan: Dimana : χ2 : Chi Square Fo : Frekuensi Observasi Fe : Frekuensi Ekspektasi

CONTOH Dari 100 karyawan di PT XYZ, 60 adalah pria dan 40 adalah wanita. Dari 60 orang pria ternyata 10 menyukai pakaian warna merah muda, 20 menyukai warna putih dan 30 menyukai warna biru. Sedangkan dari 40 orang karyawan wanita, 20 menyukai warnal merah muda, 10 menyukai warna putih dan 10 menyukai warna biru. Dengan tingkat kepercayaan 95% apakah terdapat hubungan antara pemilihan warna dengan jenis kelamin?  

CONTOH Frekuensi Observasi (Fo) Frekuensi Observasi (Fo) Warna pakaian Pria Wanita Jumlah Merah Muda Putih Biru 10 20 30 40 60 100 Frekuensi Observasi (Fo) Warna pakaian Pria Wanita Merah Muda Putih Biru 30x60/100 = 18 18 24 30x40/100 = 12 12 16

CONTOH Nilai hitung > Nilai tabel atau 13.19 > 5.99 maka tolak H0 atau antara pemilihan warna pakaian tidak saling independen (ada hubungan)

GOODNESS OF FIT Uji Goddness of Fit bertujuan untuk mengetahui apakah sebuah distribusi data dari sampel mengikuti sebuah distribusi teoritis tertentu atau tidak..Goodness of Fit akan membandingkan dua distribusi data, yaitu yang teoritis (frekuensi harapan) dan yang sesuai kenyataan (frekuensi observasi).

CONTOH Berikut ini adalah hasil survey terhadap 1000 perokok terhadap 5 merek rokok yang mereka pilih : Preferensi Merk rokok Jumlah Konsumen (fo) A B C D E 210 310 170 85 225 Jumlah 1000 Ujilah apakah preferensi konsumen dalam memilih merek rokok sama pada alpha 5%! Ujilah apakah yang memilih rokok merek A 20%, merek B 30%, merek C 15%, merek D 10% dan merek E 25% pada alpha 5%?

CONTOH

CONTOH Nilai Tabel = Derajat kebebasan = k -1 = 5 – 1 = 4 dengan taraf nyata 5% maka nilai tabel = 9.4888 Nilai Chi Kuadrat Hitung

CONTOH Berikut ini adalah hasil survey terhadap 1000 perokok terhadap 5 merek rokok yang mereka pilih : Preferensi Merk rokok Jumlah Konsumen (fo) A B C D E 210 310 170 85 225 Jumlah 1000 Ujilah apakah preferensi konsumen dalam memilih merek rokok sama pada alpha 5%! Ujilah apakah yang memilih rokok merek A 20%, merek B 30%, merek C 15%, merek D 10% dan merek E 25% pada alpha 5%?

CONTOH Preferensi Merk rokok Jumlah Konsumen (fo) Fe Jika p1=p2=p3=p4=p5=0.2 A B C D E 210 310 170 85 225 200 10 110 -30 -115 25 100 12100 900 13225 625 0.5 60.5 4.5 66.125 3.125 Jumlah 1000

CONTOH Preferensi Merk rokok Jumlah Konsumen (fo) Fe JIka P1 = 0.2; P2 = 0.3; P3 = 0.15; P4 = 0.1 dan P5= 0.25 A B C D E 210 310 170 85 225 200 300 150 100 250 10 20 -15 -25 400 625 0,5 0,3333 2,6667 2,25 2,5 Jumlah 1000 Σ = 8,25