Zahid Fikri, M.Kep zahfik@gmail.com Luka Bakar Zahid Fikri, M.Kep zahfik@gmail.com.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
SISTEM EKSKRESI PADA MANUSIA
Advertisements

Bagian Anestesi dan ICU Fak. Kedokteran Universitas Hasanuddin
Tiga dari hal2 yg ada dibawah ini terdapat pd klien
LUKA BAKAR.
PERTOLONGAN PERTAMA PADA LUKA BAKAR DAN TERSIRAM AIR PANAS
Peredaran darah manusia
KESEHATAN TENTANG DIARE.
RESUSITASI CAIRAN Ns. Herlina S.Kep.
RESPON TUBUH TERHADAP CEDERA
PROSES PERNAPASAN OLEH : IDA RIANAWATY, S.Si. M.Pd. Ida Rianawaty.
ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN LUKA BAKAR.
LUKA BAKAR.
ASKEP LUKA BAKAR Nama : GUSTI YAWATI Tingkat : II B Dosen :Ns. MUH HASAN BASRI,S.Kep.
Fisioterapi Pada Luka Bakar
ASKEP KLIEN LUKA BAKAR.
Terapi Keperawatan Klien Luka Bakar Yuliati,SKp,MM
THERMAL INJURIES. Cold injuries (Norries et al. 1995) Cold injuries diakibatkan oleh terkena udara dingin yang berlebihan atau air dingin yang berlebihan.
Kebutuhan cairan dan elektrolit
Terapi Cairan Maintenance
CAIRAN TUBUH Imran Tumenggung
Gangguan Sirkulasi dan Cairan Tubuh
TERAPI CAIRAN PADA NEONATUS DAN BAYI/ANAK
PERDARAHAN DILUAR HAID
Hipoksia Maryunis, S.Kep. Ns. Yunis- PSIK UH.
LUKA BAKAR.
4. NUTRIEN UNTUK TERNAK (UDARA DAN AIR)
ASUHAN KEPERAWATAN PASIEN GASTRITIS PADA LANSIA
Klasifikasi Luka Bakar
FISIOLOGI SISTEM RESPIRASI (Bag.II) & FISIKA DALAM SISTEM RESPIRASI
SISTEM SIRKULASI.
PERSENTASE CAIRAN (LIQUID)
Polip Polip hidung adalah pertumbuhan jaringan pada saluran pernapasan hidung atau pada sinus. Polip adalah jaringan yang lembut, tidak terasa sakit.
Syok anafilaktik Nasman Puar Bagian Anestesiologi dan Terapi Intensif
KESEIMBANGAN CAIRAN DAN ELEKTROLIT
Luka Bakar Program Studi Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu-Ilmu Kesehatan
Syok.
SATUAN ACARA PENYULUHAN (SAP) Menyembuhkan luka bakar
Yophi Nugraha, S.Kep.,Ners.,M.Kes
Acute Respiratory Distress Syndrome (ARDS)
Sindrom Guillain–Barré
KONSEP DASAR DAN PRINSIP PERITONEAL DIALYSIS
Pengertian Tindakan keperawatan adalah suatu tindakan membersihkan seluruh bagian tubuh pasien dengan posisi berbaring di tempat tidur dengan menggunakan.
Luka dan Perawatan luka
ASKEP GLOMERULONEFRITIS
TERAPI CAIRAN PARENTERAL
INFEKSI AKUT KASUS OBSTETRI
ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN LUKA BAKAR.
PELATIHAN RUTIN IV SYOK HIPOVOLEMIK & SINKOP
Askep sindrome nefrotik
Burns in children: standard and new treatment
BRONKITIS OLEH : NINIS INDRIANI.
FISIOLOGI PENYEMBUHAN LUKA
Dr.Yuliani M Lubis, SpTHT-KL
PERTOLONGAN PERTAMA PADA LUKA BAKAR
Asuhan keperawatan luka bakar
Hati (hepar) Merupakan kelenjar terbesar dalam tubuh manusia (2 kg) yang terletak di rongga perut sabelah kanan di bawah diafragma.
LUKA BAKAR Luka bakar adalah : semua cidera yang terjadi
TRAUMA ABDOMEN.
Respiratory Failure: Assessment and Problem Solving RUSTAM AMIRUDDIN Bagian Penyakit Dalam FKIK SMF Penyakit Dalam RSU Undata.
LUKA BAKAR. Penyebab : -Termal ( suhu > 60 C ) -Kimia ( asam / basa kuat ) -Listrik -Radiasi.
LUKA BAKAR ( COMBUSTIO )
Syok anafilaktik PKM ANREAPI. Syok Suatu sindrom klinik yang mempunyai cici-ciri berupa : Hipotensi Takikardi Hipoperfusi (urine
KEGAWAT DARURATAN PASIEN DENGAN LUKA BAKAR EVA YUSTILAWATI,S.Kep.,Ns.,M.KEP. UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ALAUDDIN MAKASSAR.
Luka Bakar (Combutio) dr. Ketut Aditya Rahardja Puskesmas Lindi.
Perawatan Luka Bakar OLEH : Ns. EFENDI. DEFINISI Luka bakar adalah suatu bentuk kerusakan atau kehilangan jaringan yang disebabkan kontak dengan sumber.
Ns. Yanti Rostianti, S.Kep, M.SI
DEFINISI  Syok merupakan kegagalan sirkulasi tepi menyeluruh yang mengakibatkan hipotensi jaringan.  Kematian karena syok terjadi bila kejadian ini.
ARDS (ADULT RESPIRATORY DISTRESS SYNDROM) By Fikri Mubarok
Transcript presentasi:

Zahid Fikri, M.Kep zahfik@gmail.com Luka Bakar Zahid Fikri, M.Kep zahfik@gmail.com

Definisi Luka bakar adalah rusak atau hilangnya jaringan yang disebabkan kontak dengan sumber panas. Luka bakar adalah kerusakan pada kulit yang sering disebabkan oleh panas A burn is an injury to the skin or other organic tissue primarily caused by heat or due to radiation, radioactivity, electricity, friction or contact with chemicals.

Skin injuries due to ultraviolet radiation, radioactivity, electricity or chemicals, as well as respiratory damage resulting from smoke inhalation, are also considered to be burns.

Etiologi Suhu panas. Disebabkan oleh api, uap, cairan, atau benda yang panas. Listrik. Disebabkan karena terkena arus listrik atau pun petir. Sinar matahari. Disebabkan karena pajanan terhadap sinar matahari atau alat untuk menggelapkan warna kulit  luka bakar.

Kimia. Disebabkan karena bersentuhan dengan bahan kimia yang bersifat irritan/panas/korosif. Radiasi. Peralatan seperti X-ray dan terapi radiasi untuk penderita kanker juga bisa mengakibatkan luka bakar pada kulit.

LUAS LUKA BAKAR Beberapa metode untuk menentukan luas luka bakar: Estimasi menggunakan luas permukaan palmar (tangan) pasien. Luas telapak tangan = 1% luas permukaan tubuh.

Rumus 9 atau rule of nine untuk orang dewasa Luas kepala dan leher, dada, punggung, pinggang dan bokong, ekstremitas atas kanan, ekstremitas atas kiri, paha kanan, paha kiri, tungkai dan kaki kanan, serta tungkai dan kaki kiri masing-masing 9%. Daerah genitalia = 1%.

Pada anak dan bayi digunakan rumus lain karena luas relatif permukaan kepala anak jauh lebih besar dan luas relatif permukaan kaki lebih kecil. Rumus 10 untuk bayi Rumus 10-15-20 untuk anak.

PEMBAGIAN LUKA BAKAR Luka bakar berat (major burn) Derajat II-III > 20 % pada pasien berusia di bawah 10 tahun atau di atas usia 50 tahun Derajat II-III > 25 % pada kelompok usia selain disebutkan pada butir pertama Luka bakar pada muka, telinga, tangan, kaki, dan perineum

Adanya cedera pada jalan nafas (cedera inhalasi) tanpa memperhitungkan luas luka bakar Luka bakar listrik tegangan tinggi Disertai trauma lainnya Pasien-pasien dengan resiko tinggi

Luka bakar sedang (moderate burn) Luka bakar dengan luas 15 – 25 % pada dewasa, dengan luka bakar derajat III kurang dari 10 % Luka bakar dengan luas 10 – 20 % pada anak usia < 10 tahun atau dewasa > 40 tahun, dengan luka bakar derajat III kurang dari 10 % Luka bakar dengan derajat III < 10 % pada anak maupun dewasa yang tidak mengenai muka, tangan, kaki, dan perineum

Luka bakar ringan Luka bakar dengan luas < 15 % pada dewasa Luka bakar dengan luas < 10 % pada anak dan usia lanjut Luka bakar dengan luas < 2 % pada segala usia (tidak mengenai muka, tangan, kaki, dan perineum

PATOFISIOLOGI PD yg terpajan suhu tinggi rusak& permeabilitas↑  sel darah rusak  anemia Permeabilitas↑  edema  bula yang mengandung banyak elektrolit  volume cairan intravaskuler ↓

Kerusakan kulit akibat luka bakar  cairan ↓ akibat penguapan yang berlebihan, masuknya cairan ke bula yang terbentuk pada luka bakar derajat II, dan pengeluaran cairan dari keropeng luka bakar derajat III.

Kontak dengan agen kausal Edema mukosa orofaring & laring s/d membran alveoli Obstruksi lumen (lebih sering dijumpai, terjadi pada hari ke-2 s/d 4 pasca cedera) Terbentuk fibrin dan atau partikel karbon bereaksi dengan sekret membentuk cast (mucus plug) Disrupsi, silia mukosa nekrosis kemudian lepas (sloughing mucosa) Inflamasi mukosa, hipersekresi Obstruksi (jarang dijumpai, terjadi 8 jam pasca cedera) + Gejala berupa suara serak/stridor, sulit bernafas, gelisah (hipoksik)

Obstruksi sal. napas bag. atas : Edema mukosa Percampuran epitel mukosa yg nekrosis dengan sekret kental (fibrin >>) Obstruksi sal. napas bag. bawah : Fibrin yg menumpuk pd mukosa alveoli membentuk membran hialin  gangguan difusi & perfusi O2 ARDS

Scheme of ARDS !! Clinical Lung Injury Alveolar Epithelial Damage Endothelial damage Platelet agrgegation Complement (C5a) Activation Type II pneumocyte damage Release of neutrophil chemotactic aggregation Endotoxin Neutrophil aggregation and release of mediator: Oxygen Radicals Proteolytic enzymes Arachidonic Acid Metabolites - PAF Macrophage mobilization Decrease surfactant production Release of cytokines (TNF, IL-1) Alveolocapilary membrane permeability Vasocontriction Exudation of fluid protein. RBCs into interstitium Atelectasis and Impaaired lung compliance Decreased flow to selected areas Pulmonary edema and hemorrhage with severe impairment of alveolar ventilation V/Q Mismatching Right to left shunt, hyaline membrane formation, and finally fibrosis Scheme of ARDS !! Acute respiratory failure

Cedera Panas Edema Kehilangan Epitel Hipermetabolism Syok Malnutrisi Imunosupresi Paru Ginjal Usus Kehilangan protein Insuf. Paru ARF Ileus Transl. Bakteri Infeksi Luka ARDS ATN Sepsis MODS Kematian

Fase awal, fase akut, fase syok FASE LUKA BAKAR Fase awal, fase akut, fase syok Gangguan pada saluran nafas akibat eskar melingkar di dada atau trauma multipel di rongga toraks; dan gangguan sirkulasi seperti keseimbangan cairan elektrolit, syok hipovolemia.

Fase setelah syok berakhir, fase sub akut Systemic Inflammatory Response Syndrome (SIRS) dan Multi-system Organ Dysfunction Syndrome (MODS) dan sepsis.   Fase lanjut Berlangsung setelah penutupan luka sampai terjadinya maturasi jaringan. Masalah yang dihadapi adalah penyulit dari luka bakar seperti parut hipertrofik, kontraktur dan deformitas lain

Pembagian zona kerusakan jaringan Zona koagulasi, zona nekrosis (Daerah yang langsung mengalami kerusakan) Zona statis Daerah yang berada disekitar zona koagulasi Kerusakan endotel p. darah, trombosit, leukosit  gangguan perfusi (no flow phenomena) --> perubahan permeabilitas kapiler dan respon inflamasi lokal 12-24 jam pasca cedera

Zona hiperemi Daerah diluar zona statis Vasodilatasi, reaksi sellular (-)

Zona hiperemi Daerah diluar zona statis Vasodilatasi, reaksi sellular (-) Epidermis Zona Koagulasi Dermis Zona Statis Zona Hiperemi Jaringan Sub-Kutis

PEMERIKSAAN PENUNJANG Pemeriksaan darah rutin dan kimia darah Urinalisis Pemeriksaan keseimbangan elektrolit Analisis gas darah Radiologi – jika ada indikasi ARDS Pemeriksaan lain yang dibutuhkan untuk menegakkan diagnosis SIRS dan MODS

TATALAKSANA RESUSITASI Tatalaksana resusitasi jalan nafas: Intubasi Krikotiroidotomi (terlalu agresif dan menimbulkan morbiditas lebih besar dibanding intubasi) Pemberian oksigen 100% Perawatan jalan nafas Penghisapan sekret (secara berkala) Pemberian terapi inhalasi Bilasan bronkoalveolar Perawatan rehabilitatif untuk respirasi Eskarotomi pada dinding toraks  memperbaiki kompliansi paru

Resusitasi Cairan intraseluler Cairan Ekstraseluler 40% 15% 5% Dextrose 5% RL NaCl 0,9% Koloid Protein plasma Darah

Formula Cairan 24 jam pertama Kristaloid Pada 24 jam kedua Koloid Pada 24 jam kedua Parkland RL 4 ml / kg / %LB 20-60% estimate plasma volume Pemantauan output urine 30 ml/jam Evans (Yowler, 2000) Larutan saline 1 ml/kg/%LB, 2000 ml D5W*, dan koloid 1 ml/ kg / %LB 50% volume cairan 24 jam pertama + 2000 ml D5W 50% volume cairan 24 jam pertama Slater (Yowler, 2000) RL 2 L/24 jam + fresh frozen plasma 75 ml/kg/24 jam

Brooke (Yowler, 2000) RL 1.5 ml / kg / %LB, koloid 0.5 ml / kg/ %LB, dan 2000 ml D5W 50% volume cairan 24 jam pertama + 2000 ml D5W 50% volume cairan 24 jam pertama Modified Brooke RL 2 ml / kg / %LB MetroHealth (Cleveland) RL + 50 mEq sodium bicarbonate per liter, 4 ml / kg / %LB ½ lar. Saline, pantau output urine 1 U fresh frozen plasma untuk tiap liter dari ½ lar. saline yg digunakan + D5W dibutuhkan utk hipoglikemia.

Monafo hypertonic Demling 250 mEq/L saline pantau output urine 30 ml/jam, dextran 40 dalam lar. saline 2 ml/kg/jam untuk 8 jam, RL pantau output urine 30 ml/jam, dan fresh frozen plasma 0.5 ml/jam untuk 18 jam dimulai 8 jam setelah terbakar. 1/3 lar. Saline, pantau output urine

Formula Evans-Brooke 1ml/kgBB/ %LB koloid (darah) Forrnula Brooke 1ml/kgBB/ %LB koloid (darah) lml/kgBB / %LB larutan saline (elektrolit) 2000ml glukosa Pemantauan : Diuresis (>50 ml/jam) 0.5ml/kgBB/%LB koloid (darah) 1.5ml/kgBB/%LB larutan saline (elektrolit) Diuresis (30-50 ml/jam)

Cara Baxter/Parkland Dewasa Anak RL= 4cc x BB (kg) x Luas luka bakar % ½ jumlah cairan diberikan 8 jam pertama post trauma, ½ diberikan 16 jam berikutnya Luka bakar > 50% = 50% Anak 2 cc x BB (kg) x Luas luka bakar % + kebutuhan faal RL : Dextran = 17:3

Kebutuhan Faal Hari kedua <1 tahun : BB x 100cc Dewasa: dextran 500-2000 + D5%/albumin Hari kedua diberikan setengah dari hari pertama

Resusitasi cairan pada syok Cairankristaloid Tiga kali defisit cairan yang menyebabkan syok diberikan dalam 2 jam pertama Sisa jmlh cairan yg diperhitungkan menurut metode Baxter/ Parkland diberikan berdasarkan kebutuhan sampai dengan 24 jam.

Komplikasi SIRS, MODS, Sikatriks, kontraktur

Prognosis Tergantung dari beratnya derajat luka bakar Tergantung Kecepatan dan Ketepatan Resusitasi

Semangat belajar