1. Pendaftaran Member : Calon peserta membuka laman Member PLTI (Pusat Layanan Tes Indonesia) yang beralamatkan: https://member.plti.co.id Calon peserta.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Disusun oleh : Pertama tama, buka web browers yang terdapat di computer anda. Lalu, ketik kata kunci pada search engine. Seperti pada gambar di bawah.
Advertisements

Lebih Mudah Lebih Murah Lebih Cepat
TUTORIAL PENGGUNAAN E-LEARNING HAYATI SCHOOL
MANUAL UP DATE NUPTK/VERVAL ULANG NUPTK 2013
SNMPTN 2011 JALUR UNDANGAN. Persiapan Pendaftaran Online (1) Siswa Pelamar yang telah didaftarkan oleh Kepala Sekolah membayar uang pendaftaran ke Bank.
SNMPTN 2011 JALUR UNDANGAN.
KRRS ONLINE.
RUMAH BELAJAR Pusat Teknologi Informasi dan Komunikasi.
SOSIALISASI BIDIKMISI TAHUN 2015
PJ.091/KUP/S/014/
Penggunaan Aplikasi E-Purchasing (Distributor / Pelaksana Pekerjaan)
UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA
Sistem Informasi Akademik
MENGENAL Kelas 9 MTs. Babussalam.
SNMPTN 2016.
Panduan Peserta Simulasi II UNBK 2016
Fakultas Hukum Universitas Gadjah Mada
Sistem Pendataan Ulang Pegawai Negeri Sipil Elektronik (e-PUPNS)
Panduan Pengusulan PP-PTS 2017
E-filing Cara Mudah Lapor SPT.
PENJELASAN PROSES UJIAN
Mohon dikonfirmasi kembali dengan SKPD terkait
>>> Pelatihan Sistem Akreditasi Perguruan Tinggi Online (SAPTO), BAN-PT, 2017 >>>untuk Perguruan Tinggi
TUTORIAL VERIFIKASI DATA
Petunjuk Penggunaan Aplikasi Sistem Layanan dan Rujukan Terpadu untuk Masyarakat Sejahtera (SELARAS)  Untuk Manager Sekretariat Teknis Pusat Sistem.
Panduan Penggunaan Aplikasi LKD
SISTEM ADMINISTRASI BADAN HUKUM
sosialisasi APLIKASI SIPOL
Perintah untuk mendaftar domain dan hosting gratis di my-php.net
SOSIALISASI PENGGUNAAN APLIKASI CPNS SECARA ONLINE
MANUAL APLIKASI PMP DIKDASMEN versi 2.0 (Beta) Tahun 2017
Manual Pengisian SKP Oktober 2016
Biarkan kosong kolom "Alamat Anda saat ini"
Bimbingan Teknis eFiling
SURAT TANDA REGISTRASI APOTEKER (STRA)- online
CARA MEMBUAT GMAIL.
PSP AGENT INTRODUCTION.
Cara Membuat .
MAJELIS TENAGA KESEHATAN INDONESIA
POS Pendataan Dapodikdasmen
DAFTAR INPASSING JF PTP 2017
PENGAJUAN DAN PERPANJANGAN STR BIDAN
Panduan Web Site Program Retooling
PIN dan SIVIL Pedoman Penggunaan Sistem Penomoran Ijazah Nasional
Panduan Membuat Akun Sekolah
Teknis Aplikasi Pendataan Emis Semester Ganjil TP. 2017/2018
SEKSI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM KANTOR KEMENTERIAN AGAMA KABUPATEN TUBAN
Pendataan EMIS
Assalamu’alaikum Wr. Wb.
( Sinkronisasi dan Pelaksanaan )
Panduan Pengusulan PP-PTS 2018
SOSIALISASI SNMPTN 2018 Gorontalo, 17 Januari 2018.
Pengisian PDSS dan Pendaftaran
STIE YPP MUJAHIDIN TOLITOLI
APLIKASI SISTEM PELAYANAN PERIZINAN ONLINE KEGIATAN USAHA HILIR MIGAS
SSCN 2018 Badan Kepegawaian Negara Kedeputian Bidang Sistem Informasi Kepegawaian.
(SISTEM INFORMASI AKADEMIK)
PENDAFTARAN CPNS TAHUN Pendaftaran
VERIFIKASI & VALIDASI NISN MELALUI APLIKASI VERVALPD KEMENTERIAN AGAMA
Apa itu safana? Safana di gunakan untuk mempermudah mahasiswa/ dosen/ karyawan dalam mengakses aplikasi yang ada di lingkungan fasilkom unsri.
SSCN 2018 KEPALA BIDANG INFORMASI KEPEGAWAIAN KANREG IX BKN JAYAPURA
MADRASAH TSANAWIYAH NEGERI
Cara log in pertama kali
Pendaftaran Hak Cipta Online
PETUNJUK REGISTRASI MEMBER 5000 DOKTOR
Aplikasi e-SPPT Laman Beranda Aplikasi e-SPPT (Aplikasi pendaftaran elektronik SPPT) Bapenda Kota Bogor dengan terlebih dahulu mengklik
STT BMW MEDAN.  Sister merupakan sebuah sistem yang dikembangkan oleh Ristekdikti untuk pengelolaan terkait aktivitas dosen, seperti aktivitas tridarma,
Manajemen Dapodikdasmen 2018
Belajar di Kelas Maya.
BUKU PANDUAN RFID DAN PERPARKIRAN
Transcript presentasi:

1. Pendaftaran Member : Calon peserta membuka laman Member PLTI (Pusat Layanan Tes Indonesia) yang beralamatkan: https://member.plti.co.id Calon peserta mendaftarkan diri melalui link “Daftar Sekarang” dan mengisi form pendaftaran: 1. Username (digunakan peserta pada saat mengerjakan tes) 2. Email 3. Password (gunakan kombinasi password yang yang aman)

Calon peserta mengecek email yang digunakan pada saat pendaftaran, dan klik tautan konfirmasi yang dikirimkan oleh sistem. Jika email tidak ditemukan, cek di folder SPAM. Pada saat link diklik, calon peserta akan diarahkan menuju ke halaman login member.plti.co.id. Jika muncul pesan “Akun anda sudah terverifikasi. Silakan login denganusername dan password Anda.” Jika peserta belum melakukan verifikasi email, maka peserta tidak bisa login ke sistem PLTI. Jika peserta melihat error ini, buka email anda dan verifikasi email anda yang menunjukkan bahwa email tersebut adalah milik peserta

Setelah akun terverifikasi, calon peserta login ke halaman member.plti.co.id. Jika sudah muncul halaman beranda member, berarti calon peserta berhasil mengaktifkan akun. Pada saat pertama kali peserta login, akan ada informasi bahwa peserta harus mengisi data identitas diri terlebih dahulu.

Form isian identitas ini ada di menu: Username->profil Calon peserta melengkapi profil lengkap sebagai data diri pada saat mengerjakan tes. Form ini bisa diakses melalui menu “username”- >profil. Data yang dibutuhkan antara lain: 1. NIK (nomor induk kependudukan atau nomor identitas lain yang setara) harus merupakan angka dan 16 karakter 2. NIDN (nomor induk dosen nasional) harus merupakan angka dan 10 karakter 3. Gelar depan calon peserta 4. Nama lengkap calon peserta 5. Gelar belakang calon peserta 6. Tanggal lahir 7. Tempat lahir 8. Jenis kelamin 9. Alamat 10. Kota 11. Provinsi 12. Kode pos 13. Telepon yang bisa dihubungi 14. Pas foto resmi berwarna dengan rasio 3x4 dengan ukuran file maksimal 250 Kb dengan latar belakang berwarna biru untuk laki-laki dan berwarna merah untuk perempuan Catatan jika calon peserta lupa dengan passwordnya, bisa melakukan reset password

Calon peserta memilih tes apa yang akan diikuti Calon peserta memilih tes apa yang akan diikuti. Daftar semua tes ada di menu pilih tes. Calon peserta memastikan jenis tes, priode tes dan tempat tes yang akan diikuti. Pilih sesi yang sudah disediakan. Calon peserta melihat detail tes. Kemudian calon peserta memilih tujuan peruntukan, lalu peserta akan mendapatkan kode pembayaran untuk dibayarkan ke bank mandiri, apabila peserta memilih untuk dua tes maka akan mendapatkan dua kode pembayaran.

Setelah pembayaran calon peserta akan mendapatkan kode verifikasi untuk memasukan kode verifikasi pilih sub menu riwayat tes  lakukan pembayaran dan masukkan kode verifikasi, Setelah calon peserta memasukkan kode verifikasi, maka status tes akan berubah menjadi “anda belum mengerjakan tes”. Setelah mengerjakan tes peserta dapat mengunduh sertifikat di sub menu riwayat tes. Calon peserta mengunduh kartu peserta dengan menekan tombol “Cetak Kartu Peserta” dan mencetaknya untuk dibawa pada saat tes berlangsung. Contoh kartu peserta yang akan dicetak adalah seperti pada gambar di samping.

Pengerjaan Tes Calon peserta login ke aplikasi tes di PLT dan jadwal yang sudah dipilih. “Masukan Login dengan username dan pasword pada saat mendaftar member” Calon peserta memilih tes yang akan diikuti dan menekan tombol “Kerjakan Tes” Calon peserta membaca syarat dan ketentuan serta peraturan tes, pastikan untuk membaca dengan teliti. Kemudian menekan tombol “Mulai Mengerjakan” Calon peserta membaca dan meneliti instruksi setiap subtes yang muncul

Calon peserta mengerjakan soal sesuai dengan waktu dan peraturan yang sudah ditentukan Setelah waktu tes berakhir, maka semua jawaban peserta akan dikirim dan peserta akan melihat hasil tes secara langsung Calon peserta logout dari aplikasi tes