PENGUJIAN HIPOTESIS KOMPARATIF K SAMPEL BERPASANGAN

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
SESI 8 UJI DESKRIPTIF.
Advertisements

UJI COCHRAN Q Kelompok 6 : Anisa Zuraida ( )
Uji Mann Whitney Uji Mc Namer
UJI K-SAMPEL RELATED.
Statistika Non-Parametrik
Statistik Nonparametrik I Uji 1 Sampel; 2 dan k Sampel Dependen
ANALISIS DATA Dr. Adi Setiawan.
UJI SAMPEL TUNGGAL.
Modul 7 : Uji Hipotesis.
Temu 2 T-Test paired Sample.
Uji Hypotesis Materi Ke.
STATISTIK NONPARAMETRIK Kuliah 10: Uji k-Sampel Berhubungan: Uji Friedman Dosen: Dr. Hamonangan Ritonga, MSc Sekolah Tinggi Ilmu Statistik Jakarta.
UJI HIPOTESIS KOMPARASI 3 SAMPEL ATAU LEBIH
Jika datanya interval rasio, distribusi data normal dan jumlah data besar (>30) digunakan statistik parametris Jika datanya nominal/ordinal, atau distribusi.
Statistik Non Parametrik
Mc Nemar Test TEMU III DIAKHIR KULIAH MAHASISWA MAMPU MELAKUKAN UJI STATISTIK UNTUK DATA ORDINAL PERPASANGAN: UJI MC NEMAR.
PERTEMUAN 7 PENGUJIAN HIPOTESIS
Statistik Non Parametrik
Uji Tanda (Sign Test) Rini Nurahaju.
UJI HOMOGINITAS VARIANS
UJI HIPOTESIS KOMPARASI DUA DATA BERPASANGAN (PAIRS)
KOLMOGOROV-SMIRNOV Rini Nurahaju.
Kuliah 8-9 Statistika Non Parametrik Uji Friedman “Pengujian Hipotesis Komparatif k sample berpasangan” UJI KRUSKAL-WALLIS “Pengujian Hipotesis Komparatif.
UJI FRIEDMAN (Uji k sampel berpasangan) UJI FRIEDMAN (Uji k sampel berpasangan)
Uji Mann-Whitney (U - Test) KELOMPOK 10 ELSA RESA SARI(H ) PUJI PUSPA SARI(H ) SARINA(H )
UJI NON PARAMETRIK Ners EED.
STATISTIKA EKONOMI II PERTEMUAN KE- 6 Pengujian Hipotesis 20/08/2016.
T – test
T-test of related irfan.
HIPOTESIS Komperatif K SAMPEL
PERTEMUAN 4 Hipotesis Statistik , Uji Normalitas, Uji Homogenitas dan Uji Hipotesis.
STATISTIK INDUSTRI.
Analisis Variansi Part 1 & 2 – Tita Talitha, MT.
UJI Mc NEMAR.
CHI KUADRAT.
UJI BEDA PROPORSI Chi Square.
PENGUJIAN HIPOTESIS DESKRIPTIF ( 1 SAMPEL)
KRUSKAL-WALLIS.
PENGUJIAN HIPOTESIS KOMPARATIF 2 SAMPEL BERPASANGAN
PENGUJIAN HIPOTESIS KOMPARATIF K SAMPEL INDEPENDEN
Pengantar Statistik Irfan
Median Test irfan.
PENELITIAN DAN STATISTIK NON PARAMETRIK
Statistik Non Parametrik
Pengujian Hipotesis dua Sampel Independen
STATISTIK INFERENSIAL Pertemuan 11
Teknik Analisis Data dengan Statistik Non Parametrik
MANN WHITNEY (UJI U).
CHI SQUARE DAN UJI PERSYARATAN ANALISIS
Statistik Inferensial
Korelasi Korelasi Product Moment digunakan untuk melukiskan hubungan antara 2 buah variabel yg sama-sama berjenis interval atau rasio. Rumus.
Nurratri Kurnia Sari, S. Pd., M. Pd
Analisis Variansi Kuliah 13.
UJI COCHRAN DAN UJI FRIEDMAN
T-test of related irfan.
Uji Dua Sampel Berpasangan (Dependen) (Uji Wilcoxon)
UJI SATU SAMPEL (UJI CHI SQUARE) Devi Angeliana K SKM., M.PH
STATISTIK NON PARAMETRIK MINGGU 2
PENGUJIAN HIPOTESIS Anik Yuliani, M.Pd.
PENGUJIAN HIPOTESIS KOMPARATIF
Analisis Variansi Kuliah 13.
PENGUJIAN HIPOTESIS.
Uji 2 Sampel Independen Uji Mann-Whitney.
Uji Dua Sampel Berpasangan
PENGUJIAN HIPOTESIS Ahsan Sumantika, S.E., M.Sc.
Pengantar Statistik Inferens
Analisis data dengan statitistik
PENGHASILAN PETANI DAN NELAYAN (X 1000 RUPIAH)
UJI 2 SAMPEL BERPASANGAN UJI McNEMAR
Analisis Varian Dwi Arah Friedman
Transcript presentasi:

PENGUJIAN HIPOTESIS KOMPARATIF K SAMPEL BERPASANGAN

Penelitian dilakukan pada sampel yang jumlahnya lebih dari 2 Pengambilan sampel secara random Menganalisis rata rata antara satu sampel dengan sampel lainnya apakah berbeda atau tidak secara signifikan Signifikan artinya perbedaan atau persamaan rata rata tersebut dapat digeneralisasikan terhadap populasi dimana sampel tersebut diambil

1. Test Cochran Bila datanya berbentuk nominal Misalnya jawaban yang diperoleh dari hasil wawancara berbentuk: Ya – tidak, Sukses – Gagal, Disiplin – tidak disiplin, Terjual – tidak terjual dsb Selanjutnya jawaban tersebut diberi skor 0 dan 1 Harga Q yang diperoleh menggunakan perbandingan dengan tabel chi kuadrat Jika harga Q hitung > tabel chi kuadrat maka Ha diterima

Rumus yang digunakan untuk pengujian adalah sebagai berikut:

Contoh: dilakukan sebuah penelitian untuk mengetahui efektivitas tiga metode kepemimpinan. Untuk mengetahui hal ini, dilakukan penelitian dengan menerapkan ketiga metode tersebut pada 3 kelompok karyawan yang diambil secara random. Masing masing kelompok terdiri dari 15 karyawan . Efektivitas akan diukur dari gagal tidaknya pegawai tersebut menyelesaikan pekerjaan dalam 1 jam. Hasil eksperimen memberikan data sebagai berikut: ( dimana pekerja yang berhasil menyelesaikan pekerjaan maksimum 1 jam akan diberi skor 1 dan yang menyelesaikan pekerjaan lebih dari 1 jam siberi skor 0)

No Kel I Kel II Kel III Li Li2 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 Gj= 6 Gj=7 Gj=12 Gj = 25 Gj = 53

Berdasarkan dk = 2 untuk taraf kesalahan 5 % maka harga chi kuadrat tabel = 5,99, Harga Q hitung = 5,64 < 5,99 maka Ho diterima Kesimpulan tidak terdapat perbedaan efektivitas diantara tiga metode kerja baru terhadap prestasi kerja pegawai

2. Test Friedman Test yang digunakan untuk data yang berbentuk ordinal (rangking) Rumus yang digunakan adalah N = Banyak baris dalam tabel K = Banyak kolom Rj = Jumlah rangking dalam kolom

Contoh Soal: Dilakukan penelitian untuk mengetahui pengaruh tiga gaya kepemimpinan terhadap efektivitas kerja pegawai. Tiga gaya kepemimpinan itu adalah Direktif, Supportif, dan Partisipatif. Penelitian dilakukan terhadap kelompok kerja. Dimana setiap kelompok terdiri dari 15 pegawai. Setelah sebulan efektivitas pegawai diukur dengan suatu instrumen yang terdiri dari 20 butir. Setiap butir diberi skor 1, 2, 3, 4. Skor 1 berarti sangat tidak efektif, skor 2 = tidak efektif, skor 3 efektif dan skor 4 sangat efektif

Efektivitas Kerja Tiga Kelompok Pegawai (Data Interval) Direktif Supportif Partisipatif 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 76 71 56 57 70 77 45 60 63 61 59 74 66 65 47 67 54 72 75 73 78 62 Jumlah 961 918 1064

Data Ordinal Kelompok I II III 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 Jumlah 32 22 36

Untuk test ini dengan dk = 2 dan kesalahan 0,05 maka harga chi kuadrat tabel = 5,99. Harga Chi Kuadrat Hitung = 6,93 > 5,99, maka Ha diterima Kesimpulan: Ketiga gaya kepemimpinan mempunyai pengaruh yang berbeda terhadap efektivitas kerja pegawai. Sehingga dapat diterapkan salah satu gaya kepemimpinan yang paling efektiv yaitu gaya pertisipatif ( karena memiliki nilai skor tertinggi)

Soal Latihan: Dilakukan penelitian untuk mengetahui efektivitas empat metode kerja baru. Untuk mengetahui hal ini, dilakukan penelitian dengan mencobakan ke empat metode kerja tersebut pada 4 kelompok karyawan yang masing masing kelompok terdiri dari 10 karyawan. Efektivitas metode akan diukur dari gagal tidaknya karyawan tersebut meyelesaikan pekerjaan dalam 2 jam. Hasil eksperimen memberikan data sebagai berikut Kel 1 : 1 0 1 1 1 0 1 1 1 1 Kel 2 : 0 1 1 1 1 0 1 0 1 0 Kel 3 : 1 0 1 1 1 1 0 1 1 1 Kel 4 : 0 0 1 1 1 1 0 0 1 1 Buktikan hipotesis yang menyatakan bahwa: empat metode mempunyai pengaruh yang sama terhadap prestasi kerja karyawan

2. Dilakukan penelitian, untuk mengetahui pengaruh 4 metode kerja terhadap efektivitas kerja pegawai. Penelitian dilakukan terhadap 4 kelompok pegawai dimana tiap kelompok terdiri dari 12 orang pegawai. Setelah 2 bulan, efektivitas kerja pegawai diukur dengan suatu instrumen yang terdiri dari 15 butir pertanyaan. Setiap butir diberi skor 1, 2, 3, 4 Data hasil penelitian adalah sebagai berikut: I = 30 45 55 53 56 42 39 42 39 42 40 20 II = 45 28 45 42 47 36 37 39 26 21 33 19 III = 52 41 51 48 37 51 52 23 26 29 38 29 IV = 50 55 45 43 52 35 37 44 38 40 53 49 Buktikan hipotesis yang menyatakan bahwa keempat metode kerja tersebut mempunyai pengaruh yang berbeda terhadap efektivitas kerja pegawai