1. Introduction Aljabar Linear dan Matriks S1 Teknik Informatika

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
FUNGSI KUADRAT.
Advertisements

SISTEM KOORDINAT.
Matematika Dasar Oleh Ir. Dra. Wartini, M.Pd.
GEOMETRI TRANSFORMASI
REGRESI NON LINIER (TREND)
FUNGSI Cherrya Dhia Wenny, S.E..
FUNGSI KUADRAT.
Gradien Garis Lurus.
FUNGSI KUADRAT.
REGRESI LINEAR BERGANDA DAN REGRESI (TREND) NONLINEAR
Pertemuan 4 Penyelesaian Persamaan Linear
PERSAMAAN & FUNGSI KUADRAT.
Kelompok 2 Rizki Resti Ari ( ) Naviul Hasanah ( )
REGRESI LINEAR BERGANDA DAN REGRESI (TREND) NONLINEAR
2. Matriks & Vektor (1) Aljabar Linear dan Matriks
Fungsi Riri Irawati, M.Kom 3 sks.
SETIAMARGA DELLA HANISTA
ALJABAR LINIER WEEK 1. PENDAHULUAN
Menggambar grafik fungsi aljabar sederhana dan fungsi kuadrat
Pertemuan 4 Fungsi Linier.
MATEMATIKA BISNIS Sri Nurmi Lubis, S. Si
KONSEP DASAR Fungsi dan Grafik
Sistem Persamaan Linier Dua Variabel ( SPLDV
NILAI MUTLAK PERSAMAAN GARIS FUNGSI
SISTEM PERSAMAAN LINIER
ASSALAMUALAIKUM WR WB.
PERTEMUAN Ke- 4 Dosen pengasuh: Moraida Hasanah, S.Si., M.Si
LATIHAN SK dan KD CONTOH SOAL PEMBAHASAN
ALJABAR LINEAR, VEKTOR & MATRIKS
DOSEN Fitri Yulianti, SP, MSi.
SISTEM PERSAMAAN LINEAR
SISTEM PERSAMAAN LINEAR
LOGIKA dan ALGORITMA Heri Sismoro, M.Kom. STMIK AMIKOM Yogyakarta
Selamat Bertemu Kembali
PENCERMINAN ( Refleksi )
SISTEM PERSAMAAN LINEAR
Matematika SMA Kelas X Semester 1 Oleh : Ndaruworo
PERSAMAAN LINEAR.
Fungsi Kuadrat dan Grafik Fungsi Kuadrat
Assalamualaikum WR. WB.
REGRESI LINEAR BERGANDA DAN REGRESI (TREND) NONLINEAR
SISTEM BILANGAN REAL/RIIL
REGRESI LINEAR BERGANDA DAN REGRESI (TREND) NONLINEAR
PEMFAKTORAN 2x – 2y =2(x - y) a2 + 2ab + b2 = (a + b)2
Sistem Persamaan Aljabar Linear
Ini Hanya Terdiri dari beberapa soal yang tergolong Susah Serta Rangkuman Rumus Soal Soal Matematika M.Rifqi Rafian P.
Fungsi Persamaan, dan Pertidaksamaan Kuadrat
MENU KD Indikator materi RAHMIATI latihan VIDEO KUIS.
KONSEP DASAR Fungsi dan Grafik
SISTEM PERSAMAAN LINEAR DAN KUADRAT
TUGAS MATA KULIAH KOMPUTER I
PERSAMAAN LINIER SATU VARIABEL
SISTEM PERSAMAAN LINEAR DUA VARIABEL
Fungsi Penerapan fungsi dalam bidang pertanian merupakan bagian yang sangat penting untuk dipelajari, karena model-model dalam matematika biasa disajikan.
Pertemuan ke-7 FUNGSI LINIER.
SISTEM PERSAMAAN LINIER
DAN PENERAPANNYA DALAM
SISTEM PERSAMAAN LINEAR
GARIS LURUS KOMPETENSI
ASSALAMU’ALAIKUM Wr Wb
Ndaaaaah.blogspot.com.
A. RELASI DAN FUNGSI Indikator : siswa dapat
Matriks dan Aljabar Linier-Garis dan Bidang di Ruang Dimensi 3
Nama: Mustofa zahron R kelas : X-MM2 No :20
Pertemuan 2 – Pendahuluan 2
3. Matriks dan Vektor (2) Aljabar Linear dan Matriks
by Eni Sumarminingsih, SSi, MM
FUNGSI DUA VARIABEL ATAU LEBIH
Bab 2 Fungsi Linier.
Persamaan Garis Lurus Materi Kelas VIII. Standar Kompetensi persamaan garis lurus. Kompetensi Dasar 3.4 Menganalisis fungsi linear (sebagai persamaan.
Transcript presentasi:

1. Introduction Aljabar Linear dan Matriks S1 Teknik Informatika Mata Kuliah: Aljabar Linear dan Matriks S1 Teknik Informatika Dosen Pengampu: Robert Marco, ST., MT. STMIK AMIKOM YOGYAKARTA Jl. Ringroad Utara Condong Catur Yogyakarta. Telp. 0274 884201 Fax 0274-884208 Website: www.amikom.ac.id

Sistem Persamaan Linear Sistem Linear m kali n : suatu himpunan m persamaan linear dalam n peubah Solusi bagi sistem linear : susunan rangkap n peubah-peubah tersebut yang memenuhi setiap persamaan di dalam sistem ini STMIK AMIKOM YOGYAKARTA Jl. Ringroad Utara Condong Catur Yogyakarta. Telp. 0274 884201 Fax 0274-884208 Website: www.amikom.ac.id

Gambaran Kasus Seorang produsen membuat 3 produk boneka, yaitu beruang, kelinci dan ayam. Setiap boneka harus melalui 3 tahap pembuatan, yaitu menjahit, mengisi dan menghias. Untuk beruang memerlukan waktu menjahit 24 menit, mengisi 18 menit dan menghias 9 menit. Kelinci memerlukan waktu menjahit 16 menit, mengisi 12 menit dan menghias 8 menit. Sedangkan ayam memerlukan waktu menjahit 18 menit, mengisi 9 menit dan menghias 4 menit. Bagian menjahit menyediakan 50 jam orang per hari. Bagian mengisi menyediakan 33 jam orang per hari. Bagian menghias menyediakan 18 jam orang per hari. Berapa banyak setiap boneka harus dihasilkan setiap hari untuk memaksimumkan ketersediaan tenaga kerja tersebut? STMIK AMIKOM YOGYAKARTA Jl. Ringroad Utara Condong Catur Yogyakarta. Telp. 0274 884201 Fax 0274-884208 Website: www.amikom.ac.id

Untuk menganalisa keadaan ini, kita misalkan: x = banyaknya boneka beruang yang dihasilkan y = banyaknya boneka kelinci yang dihasilkan z = banyaknya boneka ayam yang dihasilkan Dengan demikian, Pemanfaatan total bagian menjahit = 24x + 16y + 18z menit, tanaga tersedia 50 jam atau 3000 menit, sehingga: 24x + 16y + 18z = 3000 Pemanfaatan total bagian mengisi = 18x + 12y + 9z menit, tanaga tersedia 33 jam atau 1980 menit, sehingga: 18x + 12y + 9z = 1980 Pemanfaatan total bagian menghias = 9x + 8y + 4z menit, tanaga tersedia 18 jam atau 1080 menit, sehingga: 9x + 8y + 4z = 1080 STMIK AMIKOM YOGYAKARTA Jl. Ringroad Utara Condong Catur Yogyakarta. Telp. 0274 884201 Fax 0274-884208 Website: www.amikom.ac.id

Jadi, unsur-unsur x,y, dan z yang tidak diketahui harus memenuhi semua persamaan berikut: 24x + 16y + 18z = 3000 18x + 12y + 9z = 1980 9x + 8y + 4z = 1080 STMIK AMIKOM YOGYAKARTA Jl. Ringroad Utara Condong Catur Yogyakarta. Telp. 0274 884201 Fax 0274-884208 Website: www.amikom.ac.id

Sistem Persamaan Linear BENTUK UMUM Sebuah persamaan dapat dikatakan berbentuk linear apabila jika memiliki bentuk: a1x1 + a2x2 + a3x3 + …….. + anxn = b (ak koefisien dari xk ) Persamaan ax + by = c merupakan sebuah garis lurus pada bidang –xy (solusi bagi persamaan ax + by = c adalah koordinat titik-titik yang terletak pada garis tersebut) STMIK AMIKOM YOGYAKARTA Jl. Ringroad Utara Condong Catur Yogyakarta. Telp. 0274 884201 Fax 0274-884208 Website: www.amikom.ac.id

Himpunan solusi dari persamaan 3x – 4y = 12 adalah: 3x – 4y = 12 setara dengan Untuk sembarang bilangan nyata bagi x, katakanlah x = c, maka: Himpunan solusi bagi persamaan tersebut adalah: STMIK AMIKOM YOGYAKARTA Jl. Ringroad Utara Condong Catur Yogyakarta. Telp. 0274 884201 Fax 0274-884208 Website: www.amikom.ac.id

Latihan 1 Tentukan persamaan linear yang melalui titik A(2,2) dan B(3,4) Untuk menentukan pers. Kurva linear yang melalui A(X1,Y1) dan B(X2,Y2), maka digunakan rumus: STMIK AMIKOM YOGYAKARTA Jl. Ringroad Utara Condong Catur Yogyakarta. Telp. 0274 884201 Fax 0274-884208 Website: www.amikom.ac.id

Latihan 2 Gambarkan grafik (garis) dari pers. linear berikut: 1. x + y = 4 2x – 2y = 8 x + y = 4 x – y = 8 2x + 3y = 6 STMIK AMIKOM YOGYAKARTA Jl. Ringroad Utara Condong Catur Yogyakarta. Telp. 0274 884201 Fax 0274-884208 Website: www.amikom.ac.id

Latihan 3 Selesaikan persamaan: 2x + 3 y = 6 x + y = 2, dengan metode: Metode Substitusi Metode Eleminasi STMIK AMIKOM YOGYAKARTA Jl. Ringroad Utara Condong Catur Yogyakarta. Telp. 0274 884201 Fax 0274-884208 Website: www.amikom.ac.id

Latihan 4 Tentukan himpunan solusi bagi persamaan: 3x – 5y = 15 4x1 + 3x2 = 9 3x + 5y – 7z = 10 STMIK AMIKOM YOGYAKARTA Jl. Ringroad Utara Condong Catur Yogyakarta. Telp. 0274 884201 Fax 0274-884208 Website: www.amikom.ac.id

Latihan 5 Tentukan konstanta a,b dan c sehingga parabola y= ax² + bx + c melalui ketiga titik (1,3), (0,5), dan (3,11)? STMIK AMIKOM YOGYAKARTA Jl. Ringroad Utara Condong Catur Yogyakarta. Telp. 0274 884201 Fax 0274-884208 Website: www.amikom.ac.id

Slide Kosong