Sejarah Asuhan Kehamilan

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
INDIKATOR KESEHATAN PRODUKSI
Advertisements

Ruang Lingkup Standar Pelayanan Kebidanan.
Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia
S-1 kebidanan fakultas kedokteran universitas brawijaya
SIKLUS HIDUP, KESEHATAN DAN PERAN SOSIAL
PARDOMUAN B.M.SIANIPAR MORTALITAS.
Peran dan Fungsi Bidan.
PENCAPAIAN INDIKATOR KINERJA
Enny Zuliatie Die-J YPI (Drop in Center Cijantung Yayasan Pelita Ilmu)
MANFAAT STIKER P4K DALAM RANGKA PENURUNAN AKI DAN AKB
MAKING PREGNANCY SAFER (M P S)
POLINDES (Pondok Bersalin Desa)
KEBIDANAN SEBAGAI PROFESI
Oleh ARINI KUSMINTARTI, SKM
PENDIDIKAN KELAHIRAN ANAK
SAFE MOTHERHOOD Yuly Sulistyorini, S.KM., M.Kes
Safe Motherhood (Keselamatan Ibu)
Pembinaan Dukun Bayi ELVIRA HARMIA, SST.
KELUARGA BERENCANA DAN KESEHATAN REPRODUKSI Drs. Heru Susanto PKB Program Keluarga Berencana telah diterima oleh masyarakat.
Beberapa wahana/ forum PSM yaitu posyandu, polindes, KB-KIA, Dasa Wisma, Tabulin, Donor darah berjalan,ambulance desa. A. POSYANDU 1. Posyandu adalah suatu.
MENGGERAKKAN DAN MENINGKATKAN PERAN SERTA MASYARAKAT
TUGAS DAN TANGGUNGJAWAB BIDAN DI KOMUNITAS
PROGRAM KIA Kesehatan Ibu dan Anak.
MASALAH PELAYANAN KEBIDANAN di TINGKAT PELKES PRIMER
Program Perencanaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi
INEL MASRAYANTI IB PRINSIP POKOK ASUHAN KEHAMILAN Prinsip-prinsip pokok asuhan antenatal konsisten dengan dan didukung oleh prinsip-prinsip.
DOSEN PEMBIMBING DESI SARLI M.KEB
RAHMADIA IB SEJARAH ASUHAN KEHAMILAN
Dr. DANIEL SARANGA, SpOG KEMATIAN MATERNAL.
TUGAS DAN TANGGUNG JAWAB BIDAN DI KOMUNITAS
MORTALITAS.
KONSEP POSYANDU OLEH : Ns. Wijanarko Heru Pramono, S.Kep.
PERKEMBANGAN PELAYANAN DAN PENDIDIKAN KEBIDANAN DI INDONESIA
TENAGA PROFESIONAL PADA ASUHAN KEBIDANAN OLEH : OSHI ANDILA NIM :
FILOSOFI ASUHAN KEBIDANAN
ASUHAN KEBIDANAN I PERUBAHAN DAN ADAPTASI PSIKOLOGIS DALAM MASA KEHAMILAN PADA KEHAMILAN I,II DAN III ALDILAH ALFI IZLAMI IB.
TUJUAN ASUHAN KEHAMILAN DOSEN PEMBIMBING: DESI SARLI, S.SiT
PEMBINAAN PERAN SERTA MASYARAKAT
Advokasi, Kemitraan dan Pemberdayaan Masyarakat
Tenaga Profesional Asuhan Kehamilan
Monitoring dan evaluasi pelayanan kebidanan di komunitas
PEMBINAAN DUKUN BAYI.
Sejarah Asuhan Kehamilan
KONSEP KEBIDANAN KOMUNITAS
MORTALITAS ILSA WAHYUNI ( ) KELOMPOK 6 FITRIANI AHMAD
Peran Dan Tanggung Jawab Bidan Dalam Asuhan Kehamilan
KELUARGA BERENCANA DOMI TELAYEN NIM:
PEMANFAATAN DATA SURVEI DALAM PERENCANAAN PEMBANGUNAN
ANTENATAL CARE (WHO - DEPKES)
Lingkup Asuhan Kebidanan
IMPLEMENTASI PROGRAM GIZI
STRATEGI PENDEKATAN RISIKO
ASPEK-ASPEK SOSIAL BUDAYA DALAM PELAYANAN KEBIDANAN
KONSEP KEBIDANAN KOMUNITAS
Pengertian Epidemiologi dalam pelayanankebidananyaitu epidemiologi yangmengkaji distribusi  serta determinan  peristiwa morbiditas  (kesakitan) danmortalitas  (kematian)
Konsep Dasar Asuhan Pada Ibu Hamil
SISTT(SEKOLAH IBU SEHAT TERPADU) PUSKESMAS MUNTOK.
KONSEP DASAR ASUHAN KEHAMILAN
PERATURAN PEMERINTAHAN TENTANG STANDAR PROFESI & PRAKTIK BIDAN Sintha Wijayanti Akademi Kebidanan Assyifa Tangerang.
PEMANTAUAN WILAYAH SETEMPAT KESEHATAN IBU DAN ANAK ( PWS-KIA )
Pengembangan Wahana/Forum PSM, Berperan Dalam Kegiatan
KONSEP DASAR KEBIDANAN KOMUNITAS Oleh : WIDYA PANI, SKM,SST.,M.Kes.
KELOMPOK 4  Renita Eka Silviyanti  Riska Amalia  Risma Handayani  Rizky Amelia  Salma Mariesa  Shinta Mardiana  Siti Munawaroh  Sri Mahmeta  Sumiati.
Manajemen Kolaborasi Kebidanan Oleh : Rani Kusmirani.
Oleh : Rani Kusmirani. PENDAHULUAN Pelayanan kebidanan merupakan pelayanan yang diberikan oleh bidan sesuai kewenangan yang diberikan dengan maksud meningkatkan.
KEMITRAAN BIDAN DAN DUKUN paraji
Audit Maternal Perinatal (AMP) Sosial
Upaya akselerasi pencapaiaN SDGs. SDGs ( Sustainable Development Goals ) sebuah dokumen yang akan menjadi sebuah acuan dalam kerangka pembangunan dan.
Gerakan Sayang Ibu. Gerakan Sayang Ibu adalah Suatu Gerakan yang dilaksanakan oleh masyarakat, bekerjasama dengan pemerintah untuk meningkatkan kualitas.
Standar Pelayanan Minimum Bayi Baru Lahir
Transcript presentasi:

Sejarah Asuhan Kehamilan R CORNEAWATY CHANIRA I.B

Kemampuan pelayanan kesehatan suatu Negara ditentukan dengan perbandingan tinggi rendahnya angka kematian ibu dan angka kematian perinatal. Dikemukakan bahwa angka kematian perinatal lebih mencerminkan kesanggupan suatu Negara untuk memberikan pelayanan kesehatan.

Metode tradisional asuhan kehamilan sudah dihasilkan dan telah sukses sejak tahun 1940 sampai sekarang, sejarah menunjukan bahwa kebidanan merupakan salah satu profesi tertua sejak adanya peradaban manusia.

Pada zaman pemerintahan hindia belanda, Angka Kematian Ibu ( AKI ) dan Angka Kematian Bayi ( AKB ) sangat tinggi dengan tenaga penolong persalinan adalah dukun. Sejak saat itu pelayanan kebidanan terus berkembang. Pelatihan dan pendidikan bidan pun terus berkembang sejak tahun 1952 hingga saat ini.

Memperhatikan Angka Kematian Ibu dan Bayi, dapat dikemukakan hal – hal berikut : Sebagian besar Kematian Ibu dan perinatal terjadi saat pertolongan pertama sangat dibutuhkan. Pengawasan antenatal masih belum memadai sehingga penyulit hamil dan hamil dengan resiko tinggi atau terlambat diketahui. Masih banyak dijumpai ibu dengan 4 T yaitu Terlalu muda, Terlalu banyak anak, Terlalu dekat jarak kehamilan, terlalu Tua.

Gerakan keluarga berencana masih dapat digalakkan untuk meningkatkan sumber daya manusia melalui Norma Keluarga Kecil Bahagia dan Sejahtera ( NKKBS ). Jumlah anemia pada ibu hamil cukup tinggi. Pendidikan masyarakat yang rendah cenderung memilih pemeliharaan kesehatan secara tradisional dan belum siap menerima pelaksanaan kesehatan modern.

Safe Motherhood sendiri mempunyai 4 pilar dimana intervensi strateginya telah dilakukan Assessment oleh Departemen Kesehatan RI dalam bentuk rekomendasi rencana kegiatan Lima Tahun dengan bentuk strategi operasional untuk menurunkan AKI dari 450 per 100.000 kelahiran hidup pada tahun 1996 menjadi 225 per 10.000 kelahiran hidup pada tahun 2000, yaitu sebagai berikut : Keluarga Berencana Asuhan antenatal Persalinan bersih dan aman Pelayanan obstetric esensial

TERIMA KASIH