Jejaring Alumni & Peluang Kerja Daswati AKBID Muhammadiyah Makassar Disampaikan pada acara Rakernas AIPKEMA Semarang, 19-21 September 2016
Hakikat & eksistensi dasar dari sebuah PT Pendahuluan Hakikat & eksistensi dasar dari sebuah PT didasarkan pada gairah untuk menggeluti, mengembangkan, & mengamalkan ilmu pengetahuan bagi kemajuan peradaban masyarakat Marwata, 2009
PT institusi yg didedikasikan untuk: Pendahuluan PT institusi yg didedikasikan untuk: - Menguasai - Memanfaatkan - Mendiseminasikan - mentransformasikan - mengembangkan Ipteks - Mempelajari - Mengklarifikasikan - melestarikan budaya - meningkatkan mutu kehidupan masyarakat. BAN PT
Pendahuluan Alumni merupakan produk dari suatu institusi pendidikan Menunjukkan kualitas dr institusi pendidikan tersebut Alumni PT akan bersentuhan langsung dgn dunia kerja
Evaluasi Lulusan oleh Pihak Pengguna Tracer study Studi pelacakan mendapatkan informasi ttg kinerja lulusan Informasi mengukur relevansi kurikulum terhadap kompetensi yg dibutuhkan pengguna lulusan
Tracer study Memastikan kurikulum prodi masih relevan dgn kebutuhan kompetensi lulusan Meminta lulusan menilai kondisi studi yg mereka alami selama mengikuti proses pendidikan & pembelajaran
Tujuan Tracer study Mengidentifikasi profil kompetensi & keterampilan lulusan Mengetahui relevansi pelaksanaan kurikulum PT dgn kebutuhan pasar tenaga kerja & pengembangan profesionalisme. Mengevaluasi hub. Kurikulum & studi di prodi sbg pengembangan keilmuan. Kontribusi proses akreditasi prodi
Dasar pijakan pengembangan institusi Kemampuan bersaing kualitas Manfaat Tracer study 1 Learning experiences yg mereka alami Evaluator kinerja institusi 2 Dasar pijakan pengembangan institusi Kemampuan bersaing kualitas 3 Meningkatkan hubungan lulusan & almamater
Proses : Dilakukan secara kontinu menentukan angkatan menjadi calon responden Mempersiapkan kuesioner Metode Kuesioner dikirim ke tempat kerja lulusan Penggalian informasi kepada responden Kompilasi data kuesioner Diolah analisis Laporan studi pelacakan
Kuesioner: Integritas (etika & Moral) Keahlian berdasarkan bidang ilmu (kompetensi utama) Bahasa Inggeris Penggunaan tekhnologi informasi Komunikasi Kerjasama tim Pengembangan diri
Tindak Lanjut: Masukan proses perbaikan pembelajaran (kelas, laboratorium, klinik, komunitas) Peningkatan kompetensi lulusan Termasuk peningkatan SDM
Keunggulan Lulusan Memuat Mata kuliah AIK 1 Memuat Mata kuliah AIK Memahami Muhammadiyah scr utuh 2 DAD, BA Pengkaderan pengamalan berorganisasi 3 Bahasa Inggris Lembaga Bahasa sertifikasi 4 Desa binaan Kebidanan komunitas
Partisipasi Alumni 1 Dana Pengelolaan alat kegiatan Bakti sosial kampus 2 Fasilitas IKAbuku,alat laboratorium, alat kesenian, oleahraga dsb. 3 Pemikiran perbaikan proses belajar mengajar 4 Pengembangan jejaring setiap kab/kota Via web., medsos Pertemuan alumni, seminar Dialog antar alumni berprestasi meningkatkan motivasi calon bidan (peminat)
Peluang Kerja Lulusan posisi tertentu di instansi atau tempat usaha yg tersedia untuk individu maupun kelompok yang telah memenuhi persyaratan yg dibutuhkan.
Permasalahan tenaga kesehatan Jumlah & jenis nakes terus meningkat namun kebutuhan & pemerataan distribusi belum terpenuhi Kualitas tenaga kesehatan juga masih rendah dampak terhadap rendahnya akses masyarakat terhadap pelayanan kesehatan berkualitas.
Upaya Prodi Mencarikan Tempat Kerja Bagi Lulusan 1 Informasi kesempatan kerja instansi pemerintah maupun swasta 2 Wadah (Job Placement Center) 3 Mengundang pihak pengguna menawarkan lulusan yg berprestasi
Upaya Prodi Mencarikan Tempat Kerja Bagi Lulusan 4 Menawarkan kpd phak pengguna instansi pemerintah maupun swasta 6 Informasi dari alumni 5 Kerjasama dgn pihak pengguna lulusan instansi pemerintah maupun swasta, termasuk semua Amal Usaha Muhammadiyah
Amal Usaha Muhammadiyah/’Aisyiyah Sulawesi Selatan NO Jenis Amal Usaha Jumlah 1 Rumah Sakit Ibu & Anak 4 2 Rumah Bersalin 3 Balkesmas 6 Klinik Pratama 5 BKIA 20
Amal Usaha Muhammadiyah/’Aisyiyah Sulawesi Selatan 1 MOU 2 Kontinu Informasi kebutuhan nakes (setiap tahun) 3 Bursa kerja 4 Informasikan lulusan berprestasi
Terima kasih....