METODOLOGI PENELITIAN Penelitian meliputi: Penelitian Lap. & Lab. Penelitian lap. di Solok (Kota & Kabupaten) Penelitian lab.: BBSDLP, Bogor. Pada tahun I, penelitian ditujukan 1) utk mengetahui penyebab tidak atau belum optimalnya produktivitas padi sawah & 2) utk menjawab apakah kriteria kesesuaian lahan yg ada mampu mengkelaskan lahan sesuai potensinya di daerah tsb. TAHUN II MENJAWAB TEMUAN TAHUN I HASIL: TPL Cisokan. Hasil evaluasi lahan rendahnya N dan P pd tanah sawah dari bahan volkanik dan K pd tanah sawah dari endapan merupakan penyebab tidak optimalnya produktivitas Cisokan Analisis ketersediaan hara, utk menghasilkan GKG 7,08 t/ha diperlukan 56,07 kg N; 15,08 kg P dan 37,23 kg K. Penyusunan Rekomendasi Pengelolaan Lahan…
METODOLOGI PENELITIAN Dengan target hasil dan ketersediaan hara di dlm tanah, batas kritis pemupukan N adl 0,26%, P adl 43 ppm dan K 0,06 me/100 g. Artinya pada tanah2 dibawah batas tsb DIPERLUKAN PEMUPUKAN. Tabel 1. Kombinasi perlakuan pupuk yang akan diuji di Sentra Produksi Beras Solok. Kode Kombinasi Perlakuan 1 N1P1K1 4 N1P1K2 7 N1P1K3 10 N1P2K1 13 N1P2K2 2 N2P1K1 5 N2P1K2 8 N2P1K3 11 N2P2K1 14 N2P2K2 3 N3P1K1 6 N3P1K2 9 N3P1K3 12 N3P2K1 15 N3P2K2 16 N1P2K3 19 N1P3K1 22 N1P3K2 25 N1P3K3 28 Kontrol 17 N2P2K3 20 N2P3K1 23 N2P3K2 26 N2P3K3 N0P0K0 18 N3P2K3 21 N3P3K1 24 N3P3K2 27 N3P3K3 Keterangan: N1, N2, N3 = 100, 200, 300 kg Urea/ha, P1, P2, P3 = 100, 300, 500 SP-36/ha, K1, K2, K3 = 50, 100, 150 kg KCl/ha. Penyusunan Rekomendasi Pengelolaan Lahan…
METODOLOGI PENELITIAN Percobaan dilakukan 1 x MT, menggunakan Rancangan Petak Terpisah. PU= bahan induk (3), AP= kombinasi perlakuan (28), diulangan 3 x. Parameter tan. yg diamati adl tinggi tan., jumlah anakan, jumlah anakan produktif dan produksi tanaman (petak/ha) Menetapkan pengelolaan yg Optimal Hasil percobaan digunakan utk menyusun KRITERIA KESESUAIAN LAHAN PADI SAWAH utk TPL CISOKAN di masing2 BI Lokasi Percobaan Saning Bakar, Kab. Solok Penyusunan Rekomendasi Pengelolaan Lahan…
METODOLOGI PENELITIAN HASIL: bhw kriteria yg ada tidak spesifik, shg tidak bisa digunakan utk menilai penggunaan lahan yg spesifik (TPL) serta belum mampu mengkelaskan lahan sesuai potensinya. Tabel 2. Kriteria kesesuaian lahan padi sawah untuk TPL Cisokan pada tanah sawah dari endapan danau (prod. 7,08 t/ha) Prod = 1,65 + 0,0818 liat - 0,737 C org + 5,50 N total, R2=95,72, Alfa=0,25 Persyaratan Penggunaan Lahan/ Karakteristik Lahan Kelas Kesesuaian Lahan S1 S2 S3 N Media Perakaran - Liat (%) >55 38 - 55 20 - 37 <20 Retensi hara - C organik (%) >3,73 2,53 - 3,73 1,30 - 2,52 <1,30 Hara tersedia - N-total (%) >0,45 0,28 - 0,45 0,10 - 0,28 <0,10 Produksi (t/ha) > 5,66 4,25 – 5,65 2,83 – 4,24 < 2,83 S1=>80%, S2=60-<80%, S3=40-<60%, N=<40% Penyusunan Rekomendasi Pengelolaan Lahan…
Pengaruh karakteristik tanah terhadap produktivitas Cisokan HASIL DAN PEMBAHASAN Penyusunan Rekomendasi Pengelolaan Lahan yang Optimal Berdasarkan Karakteristik Lahan Pengaruh karakteristik tanah terhadap produktivitas Cisokan Pertumbuhan: tinggi tan., jumlah anakan dan jumlah anakan produktif tanah sawah dari endapan >> bahan volkanik Uji Statistik Parameter tanaman Sumber keragaman Tinggi tanaman Bahan induk (terutama D), perlakuan Jumlah anakan Perlakuan Jumlah anakan produktif Produksi - Produksi: berat GKG (petak/ha) tanah sawah dari bahan volkanik >> endapan (danau, sungai) GKG/petak tertinggi: 15,02 kg/petak =7,51 t/ha >>13,81 kg/petak=6,91 t/ha >> 12,97 kg/petak=6,47 t/ha Karakteristik dan Optimalisasi Tanah Sawah di Sentra…..