Konstruksi Rangka Atap

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
6.Konstruksi Rangka Atap
Advertisements

Gambar 3. Contoh pemasangan reng
Bangunan Sederhana Pertemuan 23-26
TEKNIK KONSTRUKSI BANGUNAN
3. Persyaratan pada kolom Ukuran kolom struktur minimal 150 mm
Proyeksi Aksonometri Atap Perisai
minggu 8 PERANCANGAN ARSITEKTUR IV CAKUPAN ISI
Membuat kuda-kuda kayu
IV. Kuda – kuda Penyokong
GEDUNG BERTINGKAT RENDAH
Tugas Aplkom Septa Fajar Tanjung Arsitektur A
ARSITEKTUR & KEKOKOHAN
GEDUNG BERTINGKAT RENDAH
Pertemuan 12 Gambar pembesian penulangan
Detail A Detail B Variant I Variant I Variant II Variant II.
Pertemuan ke 8 Learning outcome
Pertemuan 5 Konstruki rangka atap
Struktur Kayu 03 Memahami desain balok lentur (pembebanan pada gording) FTPD Teknik Sipil PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL.
Matakuliah : S0362/Konstruksi Bangunan dan CAD II Tahun : 2006 Versi :
Pertemuan 1 Pendahuluan dan Bestek
Matakuliah : R0132/Teknologi Bahan Tahun : 2006
Matakuliah : R0132/Teknologi Bahan Tahun : 2006
RENCANA PONDASI msantosa©2008.
Teknologi Dan Rekayasa TECHNOLOGY AND ENGINERRING PROGRAM STUDI KEAHLIAN (SKILL DEPARTEMEN PROGRAM) : TEKNIK BANGUNAN (BUILDING TECHNOLOGY) KOMPETENSI.
ROOF STRUCTURE ( STRUKTUR ATAP) MANAJEMEN PELAKSANAAN KONSTRUKSI KELOMPOK V (LIMA)
Konstruksi Dinding. Materi tentang konstruksi dinding merupakan bagian dari konstruksi bangunan gedung. Pada materi ini akan dibahas tentang ikatan batu.
KONSTRUKSI BATU BATA.
RENCANA PONDASI msantosa©2008.
Struktur Kayu 02 Klasifikasi dan Tegangan Ijin Kayu (memahami konsep desain balok Lentur) FTPD Teknik Sipil PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL.
RANGKA UTAMA msantosa©2008.
PERTEMUAN 2 PLAT DAN RANGKA BETON.
STRUKTUR BANGUNAN GEDUNG
Membuat kuda-kuda kayu
Teknologi Dan Rekayasa
Membuat kuda-kuda kayu
Membuat kuda-kuda kayu
Elemen-elemen Konstruksi Bangunan: Fondasi Pertemuan 2
Teori Ilmu Konstruksi Bangunan Pertemuan 1
MEMBUAT GAMBAR PELAKSANAAN KONSTRUKSI
Mengidentifikasi ilmu bangunan gedung
Matakuliah : R0132 – Teknologi Bahan Tahun : 2006
Modifikasi Bentuk Balok Pertemuan 13-14
RENCANA PLAFOND
Teknologi dan Rekayasa
Teknologi Dan Rekayasa
BAJA BY ILHAM GANTENG ^_^ & :P.
PENJELASAN PEKERJAAN.
Beban Pada Bangunan Pertemuan 9-12
Pertemuan 12 Konstruksi komposit
Alat Sambung Macam-macam alat sambung : Paku keling
MEMBUAT SAMBUNGAN DAN HUBUNGAN KAYU
Universitas Brawi kaka. PENAMPANG BETON BERTULANGAN RANGKAP.
Materi pertemuan ke 21 Learning outcomes:
STRUKTUR BANGUNAN TINGGI DAN BENTANG LEBAR
BALOK SUSUN DENGAN PASAK KAYU DAN KOKOT Seringkali dimensi yang ada untuk balok tidak cukup tinggi seperti yang dibutuhkan, sehingga beberapa balok harus.
ROOF STRUCTURE ( STRUKTUR ATAP)
“RENCANA ATAP dan DETAIL ATAP”
MEMBUAT GAMBAR PELAKSANAAN KONSTRUKSI
TEKNOLOGI BAHAN KONSTRUKSI
Matakuliah : S0362/Konstruksi Bangunan dan CAD II Tahun : 2006 Versi :
PERENCANAAN BANGUNAN GEDUNG MENGGUNAKAN SISTEM RANGKA PEMIKUL MOMEN KHUSUS Study Kasus : Proyek Hotel Brawa Residences.
Produk Alat Sambung untuk Struktur Kayu a) Alat Sambung Paku Paku merupakan alat sambung yang umum dipakai dalam konstruksi maupun struktur kayu. Ini.
Struktur Atas & Pasangan Batu Bata
EGA JULIA FAJARSARI, ST.,MT.
Menggambar Rekayasa Struktur Bawah PONDASI
STRUKTUR ATAS Upper Structure.
SISTEM STRUKTUR Bangunan
PRINSIP UMUM Perancangan Bangunan Rumah Tinggal Sederhana
TUGAS TEKNIK PERANCANGAN BANGUNAN GEDUNG MUHAMAD KHAIRI RESKI DINATA
STRUKTUR KONSTRUKSI BETON BEKISTING PENULANGAN BETON KONVENSI ONAL -BAMBU -PAPAN NON KONVENSI ONAL -SISTIM DOKA -PERI -ALUMA DLL. TULANGAN POLOS ( fy =
Transcript presentasi:

Konstruksi Rangka Atap Tri Nugraha Adikesuma

Konstruksi Rangka atap terbagi 2 bagian Penutup atap Pendukung atap (rangka kuda-kuda) Atap adalah bagian bangunan yang mempunyai fungsi sebagai pelindung bangunan dari panas dan hujan serta juga berfungsi untuk menambah keindahan bangunan

Syarat yang harus dipenuhi untuk konstruksi atap Konstruksi harus kokoh dan kuat, terbuat dari bahan yang tidak mudah rusak oleh pengaruh cuaca maupun serangga Kemiringan sudut lereng atap harus sedemikian rupa sehingga air hujan dapat cepat meninggalkan penutup atap Bentuk atap harus sesuai dengan bentuk bangunan sehingga dapat menambah keindahan Memberi kenyamanan bagi penghuni bangunan tersebut

1. Penutup Atap Berbagai macam bentuk penutup atap baik bentuk, bahan maupun ukuran yang beragam Bentuk, bahan maupun ukuran penutup atap sangat mempengaruhi susunan konstruksi pendukungnya Bahan penutup atap yang banyak dikenal: genteng, sirap, asbes, seng, aluminium dan lain sebagainya Bentuk atap dapat disebut, atap pelana, atap perisai, atap gergaji, atap joglo, dan lainnya

Susunan Konstruksi pendukung penutup atap terdiri dari : Bila penutup atap dari bahan genteng, sirap, susunan konstruksi pendukungnya adalah : - genteng/sirap - kaso - gording - rangka kuda-kuda Bila penutup atap dari asbes gelombang, seng / alluminium gelombang, susunan konstruksi pendukungnya adalah : - asbes/seng

Jarak dan dimensi reng, kaso, gording dan rangka kuda-kuda bila bahan dari kayu Penutup atap dari genteng a. genteng tanah liat : ukuran reng 20 x 30 mm, jarak antara reng 200 – 220 mm ukuran kaso 50 x 70 mm, jarak antara kaso 500 mm ukuran gording tergantung jarak rangka kuda-kuda, biasa digunakan balok berukuran 60/120 mm, 80/120 mm, 80/150 mm , jarak antara gording 1750 – 2250 mm jarak rangka kuda-kuda maksimum 3000 mm sudut lereng atap > 25 derajat

b. genteng beton : ukuran reng 30 x 40 mm, dengan jarak antara reng 265 – 300 mm tergantung standar dari ukuran cetakan genteng ukuran kaso 50 x 70 mm, dengan jarak antara kaso 500 mm ukuran gording, jarak rangka kuda-kuda, sudut lereng atap sama dengan penutup atap genteng tanah liat.

2. Sirap : ukuran reng 20 x 30 mm dengan jarak antara reng 150 mm ukuran lain-lainnya sama dengan penutup atap dari genteng 3. Asbes gelombang ukuran asbes gelombang lebar 1000 mm dengan panjang antara 1000 – 2400 mm jarak antara gording 1000 mm – 1100 mm 4. Seng/alluminium gelombang panjang seng/alluminium dapat dibuat sesuai kebutuhan, umumnya paling panjang 12000 mm jarak gording tergantung dari ketebalan dan type gelombang dari seng/alluminium

Penutup atap dari genteng dilengkapi dengan berbagai macam bentuk genteng pelengkap seperti digambarkan di bawah ini :

2. Konstruksi Rangka Kuda - Kuda Dalam menentukan tipe konstruksi kuda-kuda harus memperhatikan hal-hal sbb: Ukuran bangunan Penggunaan bangunan ( rumah tinggal, kantor, pabrik, gedung olahraga dan lain sebagainya ) Bentuk denah dan bahan dinding pemikul yang digunakan Bentangan konstruksi kuda-kuda itu sendiri dan jarak kuda-kuda satu sama lain Lokasi bangunan Jenis penutup atap yang digunakan

Bahan Konstruksi rangka kuda-kuda Bahan untuk konstruksi rangka kuda –kuda dapat terdiri dari kayu ( papan/balok ),baja dan dapat juga dari beton bertulang yang masing-masing memiliki keuntungan dan kerugiannya. Konstruksi rangka kuda-kuda dari kayu perlu diperhatikan: - daya tahan - ukuran kayu yang terbatas - bahaya lapuk akibat rayap

Bahan konstruksi rangka kuda-kuda dari baja yang perlu diperhatikan ; terhadap bahaya kebakaran terhadap bahaya korosi bahan baja cukup berat Konstruksi atap dari bahan baja dapat berupa rangka , dapat berbentuk portal Bahan konstruksi kuda-kuda dari beton bertulang jarang digunakan karena berat dan perlu perencanan dan perhitungan yang teliti serta pelaksanaannya yang membutuhkan pengawasan tersendiri. Biasanya konstruksi berbentuk portal

Bagian dari rangka kuda - kuda Kaki Kuda –kuda Batang miring yang membentuk sudut kemiringan atap, berfungsi sebagai tempat dudukan gording dan beban lain di atasnya. Sebagai perletakan kuda-kuda dapat duduk di tiang kayu, beton atau dinding tembok sebagai penopang. Bila L >> , beban menjadi besar dan bila penopang / pendukung tidak kuat menahan, akan tergeser

Balok Kuda-kuda Disebut juga balok atap atau balok datar, berfungsi sebagai batang tarik yang menahan gaya horisontal yang timbul pada kaki kuda-kuda. Gaya vertikal pada kaki kuda-kuda ditahan langsung oleh tiang atau dinding Bila L >>, balok datar dapat melentur Balok Penggantung Untuk menghindari balok datar melentur maka diperlukan balok penggantung atau disebut “hanger“ atau “ makelar ” Bila L >>, kaki kuda-kuda juga memiliki bentang yang besar dan akibat beban di atasnya dapat melentur

Balok Penyokong Untuk menahan agar kaki kuda-kuda tidak melentur diperlukan balok penyokong Bila L >>, rangka kuda-kuda dapat melentur ke arah samping Balok Gapit Untuk menahan agar rangka kuda-kuda tidak melentur ke arah samping perlu diperkaku dengan balok gapit

Semakin panjang L, semakin besar kuda – kuda dan semakin banyak batang – batang penyokong dan batang penggantung. Dengan semakin besar kuda – kuda, konstruksi kuda – kuda dari kayu dapat menjadi berat dan tinggi puncak menjadi besar Untuk menghindari hal tersebut dapat dibuat bermacam – macam tipe kuda – kuda, seperti rangka kuda – kuda berbentuk “Polonceau” dan sebagainya. Dengan beratnya rangka kuda – kuda kayu untuk bentang besar dirasakan tidak efisien, maka dapat diganti rangka kuda – kuda dari bahan baja.

Hubungan masing – masing batang dari rangka kuda – kuda C E B A D

DETAIL A Hubungan kaki kuda-kuda dengan balok kuda–kuda: Kaki kuda–kuda batang tekan, balok kuda–kuda batang tarik Kaki kuda–kuda harus masuk ke balok kuda–kuda agar tidak bergeser akibat gaya tekan yang timbul Hubungan kaki kuda–kuda ke balok kuda–kuda biasa disebut hubungan Sambungan Gigi. Sambungan Gigi Tunggal tm ≤¼ h, bila α ≤ 50o tm ≤ 1/6 h, bila α ≤ 60o h = tinggi balok datar/balok kuda – kuda Gigi dibuat menurut garis bagi sudut luar β Panjang kayu muka: lm = S cos α 11.b lm ≥ 15 cm S = gaya tekan kaki kuda–kuda  = tegangan geser yang diizinkan sesuai mutu kayu ( 8, 12, 20 kg/m2 ) B = lebar balok datar/balok kuda–kuda