PKM-P PEMANFAATAN DAUN TANAMAN KACANG BABI (Vicia faba L.) SEBAGAI BIOPESTISIDA
Latar Belakang Banyaknya kegiatan budidaya sayuran yang menggunakan pestisida kimia untuk menangani serangan hama Pestisida kimia dapat menimbulkan efek yang berbahaya untuk kesehatan manusia Timbul paradigma makan sayur yang dulu selalu dianggap menyehatkan, kini harus diwaspadai karena sayuran telah terkontaminasi dengan bahan-bahan kimia beracun yang berasal dari pestisida kimia yang digunakan
Untuk mengatasi hal tersebut Sayuran Pestisida kimia Berbahaya untuk kesehatan
Untuk mengatasi hal tersebut Sayuran Biopestisida Aman untuk kesehatan
Apa Itu Kacang Babi ? Banyak tumbuh liar di kawasan Taman Nasional Gunung Ciremai Dipercaya dan biasa digunakan masyarakat untuk meracuni ikan
Pengujian Lapangan Pengujian lapangan dilakukan di Desa Sunia, Kecamatan Banjaran, Kabupaten Majalengka Mengenalkan Biopestisida dari Ekstrak Daun Kacang Babi Kepada Para Petani Mengamati keefektifan biopestisida dari ekstrak daun kacang babi pada tanaman sawi putih dan kol
Kendala Pengujian Lapangan Pengambilan data, karena lokasi pengujian lapang berada di Desa Sunia, Kecamatan Banjaran, Kabupaten Majalengka Lama waktu panen yang berbeda antara Sawi Putih dan Kol Kurang praktisnya pembuatan ekstrak biopestisida kacang babi, membuat petani lebih memilih menggunakan pestisida kimia
Pengujian Laboratorium Mempelajari Kandungan Bahan Aktif Daun Kacang Babi Persiapan Bahan (Daun Kacang Babi) Pembuatan Simplisia Ekstraksi Daun Kacang Babi Uji Fitokimia Identifikasi Senyawa Aktif Uji Flavonoid Uji Terpenoid dan Steroid Uji Alkaloid Uji Saponin Uji Kuinon Uji Tanin
Kendala Pengujian Laboratorium Penggunaan laboratorium dan alat, karena dalam penggunaan alat di laboratorium harus bergantian dengan praktikan lainnya.
Penggunaan Biaya Keperluan Banyaknya Biaya Pembuatan proposal pkm 5 Rp. 50.000 Pengambilan Daun Kacang Babi 10 kg Rp.250.000 Sarung Tangan 4 pasang Rp. 10.000 Blender 2 Buah Rp. 600.000 Sewa lahan petani untuk mengamati keefektifan biopestisida Kacang Babi pada tanaman sawi putih Rp. 1.500.000 Sewa lahan petani untuk mengamati keefektifan biopestisida Kacang Babi pada tanaman kol Transportasi Rp. 100.000 TOTAL Rp. 4.010.000
Dokumentasi Kegiatan Penyewaan lahan kepada petani Desa Sunia
Dokumentasi Kegiatan Lahan untuk uji lapang keefektifan biopestisida pada tanaman sawi putih
Dokumentasi Kegiatan Lahan untuk uji lapang keefektifan biopestisida pada tanaman kol
Dokumentasi Kegiatan Pengambilan daun Kacang Babi
Dokumentasi Kegiatan Pembuatan biopestisida dari daun Kacang Babi
Dokumentasi Kegiatan Penyemprotan biopestisida pada tanaman
Dokumentasi Kegiatan Hama yang menyerang tanaman sawi putih dan kol
Dokumentasi Kegiatan Perbandingan pestisida kimia dan biopestisida Kacang Babi
Dokumentasi Kegiatan Perbandingan pestisida kimia dan biopestisida Kacang Babi
Dokumentasi Kegiatan Perbandingan pestisida kimia dan biopestisida Kacang Babi
Dokumentasi Kegiatan Perbandingan pestisida kimia dan biopestisida Kacang Babi
Terima Kasih