Seminar Nasional Teknologi Peternakan dan Veteriner SUPLEMENTASI PROBIOTIK DAN SENYAWA FITOKIMIA TERHADAP PERFORMAN KAMBING Antonius Simon P Ginting Seminar Nasional Teknologi Peternakan dan Veteriner Bogor, 8 - 9 Agustus 2017
PENDAHULUAN Kendala peternakan ruminansia : keterbatasan dan kompetisi lahan. Integrasi mendongkrak populasi ternak. Pakan berserat tinggi & lignoselulosa : menurunkan efisiensi energi pakan melalui pembentukan gas metana (CH4). Optimalisasi penggunaan limbah pertanian-perkebunan sebagai pakan ternak dapat dilakukan melalui penerapan teknologi probiotik dan suplementasi senyawa fitokimia
PENDAHULUAN Tujuan Penelitian : Menginvestigasi efektivitas suplementasi Probiotik Saccharomyces cerevisiae dan Acetoanaerobium noterae serta tepung batang pisang dan tepung daun albizia sebagai sumber senyawa fitokimia terhadap performan kambing yang diberi pakan dasar pelepah kelapa sawit.
METODOLOGI Uji biologis : 25 ekor Boerka jantan pasca sapih, 12 kg. Ransum (4% BB) : pelepah sawit dan konsentrat (60 : 40). Pakan imbuhan (0,1% BB) : tepung batang pisang (TBP), tepung daun albizia (TDA), serta probiotik Sacchromyces cerevisiae dan Asetonarobium noterae. Air minum diberikan secara adlibitum.
METODOLOGI Perlakuan : R0 : Pelepah Sawit (2,4%BB) + Konsentrat (1,6%BB) R1 : Pelepah Sawit (2,4%BB) + Konsentrat (1,5% BB)+ TBP (0,1% BB) R2 : Pelepah Sawit (2,4% BB) + Konsentrat (1,5% BB) + TDA (0,1% BB) R3 : Pelepah Sawit (2,4% BB) + Konsentrat (1,5%BB) + S. cerevisiae (0,1% BB) R4 : Pelepah Sawit (2,4% BB) + Konsentrat (1,5%BB) + A. noterae (0,1% BB)
HASIL DAN PEMBAHASAN
Persentase komponen asam lemak terbang, % HASIL DAN PEMBAHASAN Tabel 1. Persentase komponen asam lemak terbang cairan rumen kambing yang diberi pakan suplemen berbeda Perlakuan Persentase komponen asam lemak terbang, % C2 C3 iC4 nC4 iC5 nC5 PS+ Konsentrat 67,27 19,86 1,89 7,07 2,83 1,08 PS + Konsenhtrat +TBP 70,94 14,19 1,65 10,82 1,43 0,97 PS + Konsentrat +TDA 67,84 18,49 1,45 9,28 1,92 1,02 PS + Konsentrat + S.c 61,38 20,01 3,49 9,68 4,05 1,39 PS + Konsentrat + A.n 68,24 15,55 2,23 9,62 3,15 1,21
HASIL DAN PEMBAHASAN Tabel 2. Total koloni bakteri dan protozoa cairan rumen kambing yang diberi suplemen pakan berbeda Perlakuan Total Koloni Bakteri Koloni protozoa PS+ Konsentrat 1,65 x109 24,2 x 105 PS + Konsenhtrat +TBP 3,40 x109 10,5 x 105 PS + Konsentrat +TDA 2,55 x 109 18,5 x 105 PS + Konsentrat + Probiotik S.c 3,75 x 109 22,5 x 105 PS + Konsentrat + Probiotik A.n 1,72 x 109 21,3 x105
KESIMPULAN DAN SARAN Pemberian suplemen sebesar 0,1% bobot badan belum mampu memberikan pengaruh yang signifikan terhadap performan kambing yang diberi pakan dasar pelepah kelapa sawit. Probiotik Saccharomyces cerevisiae berpotensi digunakan sebagai pakan suplemen kambing. Penambahan atau levelisasi jumlah pemberian suplemen sangat disarankan pada penelitian selanjutnya untuk melihat dosis terbaik terhadap peningkatan performan kambing.