Pembekalan Admin Guru Pembelajar Kegiatan 4b: Pengelolaan Akun Pengguna Waktu: 2 JP
Memahami Akun Pengguna pada SIGELAR Tujuan Pembelajaran Memahami Akun Pengguna pada SIGELAR
Skenario Pengantar (5’) Simulasi (70’) Presentasi (10’) Penguatan (5’)
Bahan dan Media Buku Pegangan Pembekalan Admin Bahan Presentasi Panduan SIGELAR LK 4.1 Pembuatan Akun Laptop Koneksi Internet (WiFi / Modem)
Langkah Kegiatan Pelatih memberikan pengantar (5’) Simulasi Pengelolaan Akun (70’) Presentasi Hasil Pembuatan Akun (10’) Penguatan (5’)
Akun Sigelar Peran SIGELAR LMS TM Konten Server Kelas Akun Institusi P4TK √ - Operator P4TK Admin Kelas (DM & DK) / Operator Kelas TM Koordinator LMS Pengampu Mentor/IN Peserta (GP) Operator Dinas Pendidikan Operator PB Ketua / Koordinator Komunitas
Akun Institusi P4TK Setiap P4TK akan mendapatkan 1 akun institusi Digunakan untuk membuat dan mengangkat Operator P4TK dan Koordinator Admin LMS P4TK Tidak dapat digunakan untuk melakukan transaksi data
Akun Institusi Dinas Setiap Dinas mendapatkan 1 akun institusi Digunakan untuk membuat dan mengangkat Operator Dinas Tidak dapat digunakan untuk melakukan transaksi data
Operator P4TK Memiliki kewenangan untuk: Mengelola Koordinator Komunitas Guru Mengelola Kelas Diklat Mengelola data pusat belajar Mengelola Mentor / IN Mengelola akun Pengampu Mengelola akun Admin/Operator Kelas Mengelola Peserta
Koordinator LMS Salah satu tugas koordinator LMS adalah: mengkoordinikan admin kelas di institusi. Memiliki kewenangan di Sistem Pembelajaran Daring untuk: Melakukan pengendalian konten dan teknis pembelajaran.
Admin / Operator Kelas Tugas dan kewenangan: Koordinasi persiapan dan pelaksanaan Guru Pembelajar Monitoring penyelenggaraan kelas Mengumpulkan serta mengolah data evaluasi dan laporan penyelenggaraan
Operator Dinas Pendidikan Memiliki kewenangan untuk: Usulan mentor Konfirmasi peserta Guru Pembelajar Cetak surat tugas peserta Guru Pembelajar Pendataan komunitas Pendataan Koordinator komunitas
Koordinator Komunitas Memiliki kewenangan untuk: Pendataan anggota komunitas Distribusi akun anggota komunitas (Guru Pembelajar)
Simulasi Pengelolaan Akun (1) Narasumber membimbing peserta untuk melakukan simulasi membuat akun di Sigelar sebagai berikut: Narasumber memilih 1 orang peserta per P4TK sebagai pemegang akun institusi P4TK. Peserta pemegang akun institusi P4TK membuat 5 akun Operator P4TK dan 1 akun Koordinator Admin LMS-P4TK 5 orang pemegang akun operator P4TK mencetak @1 akun institusi dinas yang berbeda. Akun institusi ini diberikan kepada 5 orang peserta lainnya.
Simulasi Pengelolaan Akun (2) Pemegang akun institusi dinas membuat akun Operator Dinas. Pemegang akun institusi dinas menjadi operator dinas, dan melakukan: Mengajukan mentor ke P4TK Mengkonfirmasi Peserta Membuat akun Ketua/Koordinator Komunitas
Simulasi Pengelolaan Akun (3) Pemegang akun operator P4TK melakukan simulasi membuat akun di Sigelar: Membuat akun Admin Kelas/Operator Kelas TM Membuat akun Pengampu oleh akun operator P4TK Menetapkan Mentor sebagai peserta
Presentasi Pengelolaan Akun Peserta dipilih secara acak untuk mempresentasikan hasil pembuatan akun di Sigelar.
Penguatan Hierarki Akun Lingkup P4TK ADMIN KEMDIKBUD AKUN INSTITUSI P4TK OPERATOR P4TK KOORDINATOR LMS AKUN INSTITUSI DINAS PENGAMPU NON PENGAMPU Operator P4TK Operator Kelas TM Admin Kelas Koordinator LMS
KOORDINATOR KOMUNITAS Penguatan Hierarki Akun Lingkup Dinas Pendidikan OPERATOR P4TK AKUN INSTITUSI DINAS OPERATOR DINAS MENTOR KOORDINATOR KOMUNITAS GURU PEMBELAJAR