PROGRAM MAGISTER MANAJEMEN NILAI WAKTU UANG Di sajikan Dalam Mata kuliah Manajemen keuangan PROGRAM MAGISTER MANAJEMEN
Pokok Bahasan Future Value Present Value Tingkat Bunga efektif Aliran kas tunggal Aliran kas seri Present Value Periode terbatas Aliran kas tidak sama besar Periode tidak terbatas Tingkat Bunga efektif Aplikasi TVM Pinjaman amortisasi PV seri pembayaran FV seri pembayaran PV dua periode Analisis Komponen tabungan tawaran asuransi
Pengantar Alasan arti penting TVM: Peran TVM dalam Finance: Risiko pendapatan di masa datang lebih tinggi dibandingkan saat ini Ada biaya kesempatan (opportunity cost) pendapatan masa datang Peran TVM dalam Finance: Banyak keputusan teknik memerlukan konsep TVM Biaya modal AKI (analisis keputusan investasi) Analisis alternatif pendanaan Penilaian surat berharga Merger dan Akuisi dll
Nilai Masa Datang/ Future Value Aliran kas Tunggal Berapa uang yang akan kita peroleh satu tahun kedepan jika kita menabung Rp. 1 juta dengan bunga 10% Formula FV = Po + Po(r) (1) FV : Nilai masa datang Po Nilai saat ini r Tingkat bunga Jadi uang yang akan kita peroleh: FV = 1.000 + 1000 (1,1) = 1.100
Future Value Satu Periode 1 Rp.1.000 Rp.1.100 (1+0,1)1 = Rp.1.100 Jika periode n tahun maka formulanya: FV = Po + Po(r)n
Berapa uang yang akan kita peroleh lima tahun kedepan jika kita menabung Rp. 1 juta dengan bunga 10% Dua tahun mendatang = FV1(1+0,1) = 1000(1+0,1) (1+0,1) = 1000 (1 +0,1)2 = 1,210 Lima tahun mendatang = 1000 (1+0,1)5 = 1,610,51
Tabel Future Value
Compunding (proses penggandaan) Proses menanamkan uang dengan tingkat bunga tertentu selama periode tertentu Berapa uang yang kita peroleh jika kita menyimpan uang Rp.1000 selama dua tahun jika : Bunga sederhana Bunga berganda Jawab: Bunga sederhana = ((2x10%)x1000)+ 1000)=Rp.1.200 Bunga berganda = ((2x10%)x1000)+ 1000) + 100x10% =1.210
Formula compounding Dengan formula tersebut maka uang pada tahun 1 dan 2 adalah:
Bagaimana kalau penggandaan lebih dari satu kali dalam satu tahun: Setipa hari:
Future Value Annuity (Nilai Masa Mendatang untuk Seri Pembayaran) Misalkan kita akan memperoleh Rp1.000.00 per tahun selama empat kali, uang di terima pada akhir tahun, berapa nilai masa mendatang uang kita tersebut, jika tingkat bunga yang berlaku adalah 10%
Formula untuk menghitung nilai masa datang adalah:
PRESENT VALUE Present Value aliran cash tunggal Kalau dalam future value kita melakukan penggandaan dalam present value kita melakukan pendiskontoan Perbandingan FV dan PV
Contoh menghitung PV Misalkan kita mempunyai kas sebesar Rp1.100,00 satu tahun mendatang, Rpl.121,00 dua tahun mendatang dan RpI.610,51 lima tahun mendatang, berapa nilai sekarang (Present value) dari masing-masing kas tersebut jika tingkat diskonto yang dipakai adalah l0%
Dengan menggunakan rumus di atas, present value untuk aliran kas Rp1 Dengan menggunakan rumus di atas, present value untuk aliran kas Rp1.100,00 (tahun pertama) dan Rpl.6l0,5 (tahun kedua), bisa dihitung sebagai berikut ini.
Misalkan proses pendiskontoan dilakukan setahun dua kali dengan tingkat diskonto l0% per tahun, berapa nilai sekarang aliran kas sebesar Rp1.100,00 yang akan kita terima satu tahun mendatang? Berapa nilai sekarang aliran kas sebesar Rpl.6l0,5 yang akan kita terima lima tahun mendatang
Berapa nilai sekarang dari aliran kas di atas jika penggandaan dilakukan secara kontinu
Nilai Sekarang untuk Seri Pembayaran Kas (Annuity) Nilai Sekarang untuk Periode Terbatas Misalkan kita akan menerima pembayaran sebesar Rp1.000,00 per tahun mulai akhir tahun ini (tahun ke-l) selama empat kali. Berapa nilai sekarang dari aliran kas tersebut jika kita menggunakan tingkat diskonto l0%
Secara umum formula PV annuity adalah:
aliran kas akan diterima pada awal periode, bukannya pada akhir periode (Present Value Annuity Due)
Formulanya
Nilai Sekarang untuk Kas yang Tidak Sama Besarnya Misalkan kita akan menerima kas selama empat tahun, besarnya adalah Rp1.000,00 Rp Rp.1.500, Rp. Rp.2.000 dan Rp.3.000 untuk tahun 1,2,3 dan 4. pembayaran kas dilakukan pada akhir periode. Berapa nilai kas saat ini.
Nilai Sekarang untuk Periode yang Tidak Terbatas (Perpetuity) Misalkan kita akan menerima aliran kas sebesar Rp.1.000,00 per tahun selamanya, berapa present valuealiran kas tersebut:
Secara umum untuk aliran kas yang konstan yang akan kita terima sampai periode tidak terhingga,present value aliran kas tersebut adalah:
Nilai Sekarang untuk Periode yang Tidak Terbatas, Aliran Kas Tumbuh dengan Tingkat Pertumbuhan Tertentu Misalkan kita mempunyai aliran kas yang akan tumbuh dengan tingkat pertumbuh konstan. Contoh : suatu saham membagikan dividen pada awal tahun sebesa Rp1.000,00. Perusahaan tersebut akan meningkatkan dividen sebesar 5% per tahun untuk periode tak terhingga. Berapa present value aliran kas tersebut jika tingkat diskonto 10%.
Tingkat Bunga Efektif bunga efektif yaitu tingkat bunga yang memperhitungkan proses pengandaan yang lebih dari sekali Misalkan ada dua tabungan A dan B. A menawarkan tingkat bunga 11,5% dan digandakan sekali setahun. B menawarkan tingkat bunga 11% dan Digandakan setiap hari. Berapat ingkat bunga efektif keduanya
Tingkat bunga efektif bisa diperluas untuk menghitung seri aliran kas, sehingga tidak hanya proses compounding yang dibicarakan, tetapi juga nilai waktu uang (karena kas yang dibayarkan melewati lebih dari satu periode) Contoh: Misalkan ada dua tawaran kredit sepeda motor. Harga kas sepeda motor tersebut adalah Rp l0 juta. Tawaran pertama:p embayaran cicilan sebesar Rp l juta per bulan selama 12 kali Tawaran kedua: downpayment dan biaya pemrosesasne besa Rp 4 juta, cicilan Rp750.000, per bulan selama l0 kali. Tawaran mana yang lebih menarik?
kita perlu menghitung tingkat bunga efektif agar kedua tawaran tersebut bisa diperbandingkan satu sama lain (comparable). Tawaran I = 3%, Tawaran kedua 4%
Aplikasi TVM Pinjaman Amortisasi PV seri pembayaran FV seri pembayaran PV dua Periode Analisis Tabungan dari tawaran asuransi
Pinjaman Amortisasi Bank CBA menawarkan pinjaman senilai Rp. 10 juta yang bisa dicicil per tahun selama l0 tahun, tingkat bunga yang dibebankan adalah 10%. Jika cicilan tersebut jumlahnya sama setiap periodenya berapa besarnya cicilan tersebut?
PV seri pembayaran Seorang Bapak sedang mempertimbangkan sebuah rumah. Harga rumah tersebut kalau dibayar tunai adalah Rp.45 juta. Tetapi dia bisa membeli dengan kredit dengan cicilan 12 kali (12 tahun) yang dibayar per tahunnya sama. Uang muka yang harus dibayar Rp.10 juta/ apabila cicilan per tahun Rp. 5 juta, berapa tingkat bunga yang ditawarkan
Dari tabel present value annuity dengan melihat baris 12, angkat 7 ditemukan kolom 9% (7,161) dengan 10% (6,814). Interpolasi dilakukan
Future Value Seri Pembayaran Suatu keluarga mempunyai anak yang berumur enam tahun. Sepuluh tahun mendatang anak tersebut diharapkan sudah memasuki perguruan tinggi. Pada saat itu harus ada dana sebesa Rpl00 juta. Tingkat bunga saat ini 15%. Berapa uang yang harus di tarus di bank setiap akhir tahun, jika ada 10 kali setoran
TERIMA KASIH