MEDIA PEMBELAJARAN ADP Home KI / KD Tujuan Pembelajaran Materi Ajar Penilaian Exit MEDIA PEMBELAJARAN ADP Menguraikan Peran, Ruang Lingkup dan Tugas Dokumentasi Oleh: Novita Nanda M. ( 150412606966 )
KI / KD Home KI / KD Tujuan Pembelajaran Materi Ajar Penilaian Exit Kompetensi Inti (KI) Kompetensi Dasar (KD) KI 3 : Memahami dan menerapkan pegnetahuan faktual, konseptual, prosedural dalam ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan peradaban terkait fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah. Menguraikan peran, ruang lingkup dan tugas dokumentasi
Menjelaskan Kegiatan/Tugas Dokumentasi Home KI / KD Tujuan Pembelajaran Materi Ajar Penilaian Exit Tujuan Pembelajaran Menjelaskan Kegiatan/Tugas Dokumentasi
Materi Ajar Mencari dan mengumpulkan bahan-bahan yang bernilai. Home KI / KD Tujuan Pembelajaran Materi Ajar Penilaian Exit Materi Ajar Mencari dan mengumpulkan bahan-bahan yang bernilai. Pencatatan dokumen. Menyusun dan mengolah dokumen. Memproduksi. Menyortir. Penyajin dan pendistribusian dokumen. Memelihra dan merawat serta menyimpan dokumen.
Mencari dan Mengumpulkan bahan-bahan yang bernilai Dokumentasi adalah kegiatan mencari, mengumpulkan, menyusun,menyelidiki, meneliti, memperbaiki, menyajikan dan menyiapkan dokumen agar setiap saat dapat ijdikan sebagai bahan pengambil keputusan. Mencari dan Mengumpulkan bahan-bahan yang bernilai Pengumpulan keterangan dapat dilakukan dengan jalan: Pengadaan dokumen dapat dilakukan dengan jalan: Wawancara/interview Membuat lembar pertanyaan (quisioner) Pengamatan/observasi Menelusuri koleksi buku atau keterangan lainnya Tukar menukar informasi Memberikan informasi Menerima informasi Berlangganan Pembelian
Pencatatan Dokumen No. Urut Tanggal Pencatat Judul Penyusun/pengarang Kota tempat terbit Penerbit Tahun terbit Jumlah Cara perolehan Ket
Menyusun dan Mengolah Dokumen Menyusun dan mengolah dokumen sehingga informasi yang dikandung oleh dokumen tersebut dapat dimanfaatkan oleh pemakai jasa informasi itu, seperti ilmuwan, teknorat mahasiswa, pelajar, dosen, dokter dan lain-lain. Prosedur yang harus ditempuh dalam pengolahan dokumentasi menjadi bahan dokumen sebagai berikut: Mencari dan memilih dokumen yang akan dijadikan bahan dokumentsi. Mengkaji dan melengkapi serta mempelajari secara seksama isi informasi dokumen. Membuat ringkasan/synopsis, abstrak atau diterjemahkan. Menetapkan dokumentasi yang telah selesai menjadi bahan dokumentasi. Mengelompokkan hasil pengolahan ke dalam klasifikasi tertentu. Menyebarluaskan dengan menggandakan bila dibutuhkan
Memproduksi Memproduksi adalah kegiatan memperbanyak dokumen sesuai dengan kebutuhan seperti terjemahan, penggandaan dan lain-lain.
Menyortir Menyortir adalah kegiatan memisahmisahkan dokumen menurut jenis dan kegunaannya. Ekserp dibagi atas tiga bagian seperti dibawah ini: Ekserp annotative adalah kegiatan membuat ringkasan pada dokumen yang tidak terlalu penting. Ekserp idikatif adalah ringkasan dokumen yang menjelaskan garis besar isi dokumen. Ekserp informatif adalah ringkasan dokumen yang lebih lengkap dan berisi pokok permasalahan yang terkandung dalam sebuah dokumen.
Penyajian dan pendistribusian dokumen Adalah kegiatan penyajian dan penyampaian dokumen kepada pemakai jasa informasi Pendistribusian dokumen dapat dilakukan secara ktif dan pasif. Distribusi aktif, dilakukan karena pekerjaan rutin. Distribusipasif, dilakukan karena diminta oleh yang berkepentingan. Pelayanan distribusi dokumen dapat dibedakan atas. Pelayanan current awareness adalah pelayanan yang berkaitan dengan berita-berita hangat. Pelayanan tanya jawab adalah pelayanan terhadap pertanyaan yang diajukan. Pelayanan penelusuran literature, surily literature, analisa literature adalah pelayanan dengan cara menyebarluaskan indeks informasi, abstrak, indeks abstrak, pemberian informasi tentang adanya informasi baru.
Memelihara dan merawat serta menyimpan dokumen Adalah kegiatan melihara, merawat serta menyimpan dokumen yang bernilai bila dibutuhkan selalu dalam keadaan siap pakai. Dokumen asli tercetak seperti warkat dan surat-surat lainnya yang berbentuk lembaran disimpan menurut sistem kearsipan (sistem abad, masalah, tanggal, wilayah dan nomor) sedangkan untuk dokumen tak tercetak disimpan dengan mempergunakan film, micro film, piringan hitam, pita kaset dan video kaset.
SOAL
SOAL 1 Kegiatan mencari, mengumpulkan, menyusun,menyelidiki, meneliti, memperbaiki, menyajikan dan menyiapkan dokumen agar setiap saat dapat dijadikan sebagai bahan pengambil keputusan adalah…. a. Dokumentasi d. Penyusutan arsip b. Kearsipan e. Penemuan kembali arsip c. Klipping
10 Jawaban anda benar
Jawaban anda salah
SOAL 2 Dibawah ini yang bukan termasuk pengumpulan keterangan adalah… a. Wawancara/interview d. Pengamatan/observasi b. Pembelian e. Menelusuri koleksu buku atau keterangan lainnya c. Membuat lembar pertanyaan
10 Jawaban anda benar
Jawaban anda salah
SOAL 3 Dibawah ini yang bukan termasuk pengadaan dokumen adalah… a. Tukar menukar informasi d. Interview b. Memberikan informasi e. Berlangganan c. Menerima informasi
10 Jawaban anda benar
Jawaban anda salah
SOAL 4 Mengkaji dan melengkapi serta mempelajari secara seksama isi informasi dokumen Mencari dan memilih dokumen yang akan dijadikan bahan dokumentasi Membuat ringkasan/synopsis, abstrak atau diterjemahkan Menyebarluaskan dengan menggandakan bila dibutuhkan Mengelompokkan hasil pengolahan ke dalam klasifikasi tertentu Menetapkan dokumentasi yang telah selesai menjadi bahan dokumentasi Pernyataan diatas bila diurutkan adalah… a. b,a,c,f,e,d c. b,a,f,d,e e. f,d,e,c,a,b b. a,b,c,d,e,f d. b,a,d,e,f,c
10 Jawaban anda benar
Jawaban anda salah
SOAL 5 Kegiatan memperbanyak dokumen sesuai dengan kebutugan, seperti terjemahan, penggandaan dan lain-lain disebut dengan… a. Menyortir d. Memproduksi b. Memelihara e. Menelusuri c. Mengelola
10 Jawaban anda benar
Jawaban anda salah
SOAL 6 Kegiatan memisah-misahkan dokumen menurut jenis dan kegunaannya disebut dengan… a. Menyortir d. Memproduksi b. Memelihara e. Menelusuri c. Mengelola
10 Jawaban anda benar
Jawaban anda salah
SOAL 7 Dibawah ini yang termasuk bagian ekserp menyortir adalah… a. Intern menyortir d. Ekserp pasif b. Distribusi aktif e. Ekserp aktif c. Ekserp indikatif
10 Jawaban anda benar
Jawaban anda salah
SOAL 8 Ringkasan dokumen yang menjelaskan garis besar isi dokumen disebut dengan… a. Distributif aktif d. Ekserp informatif b. Distribusi pasif e. Ekserp aktif c. Ekserp indikatif
10 Jawaban anda benar
Jawaban anda salah
SOAL 9 Pelayanan current awareness adalah… a. Pelayanan terhadap pertanyaan yang diajukan d. Pelayanan yang berkaitan dengan berita berita hangat b. Pelayanan dengan cara menyebarluaskan indeks e. Pelayanan yang berkaitan dengan berita lama c. Pelayanan tercepat
10 Jawaban anda benar
Jawaban anda salah
SOAL 10 Dibawah ini yang bukan termasuk dokumen tak tercetak disimpan dengan menggunakan, kecuali… a. Warkat d. Micro film b. Film e. Video kaset c. Piringan hitam
10 Jawaban anda benar
Jawaban anda salah
Pembeljaran Berakhir Semoga BERMANFAAT