EPITEL KELENJAR DAN MEKANISME SEKRESI KELENJAR

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Sistem Reproduksi.
Advertisements

SISTEM ENDOKRIN.
Standar Kompetensi yang harus dicapai:
1. Jaringan Embrional Jaringan embrional merupakan jaringan muda yang sel-selnya selalu mengadakan pembelahan. Merupakan hasil pembelahan sel zigot.
KELOMPOK 4: Erna Yuni Wahyuningsih Fathu Husni Hanung Kumala Radya
By : VIVIN DIANA DAMAYANTI ( )
Animal Tissue: epithelium
Struktur,Fungsi,dan Klasifikasi jaringan epitel
HISTOLOGI FUNGSIONAL KULIT
ORGANISASI KEHIDUPAN.
JARINGAN EPITEL JARINGAN EPITEL.
Ruang Lingkup Fisiologi Hewan Air
SISTEM INTEGUMEN Ananda PB.
Selamat Datang Di Dunia Biologi
Asistensi pratikum histologi pertemuan ke 2
9. Organ Tubuh Hewan.
Organ Reproduksi Pria Penis dan Urethra Duktus deferens
Peredaran darah manusia
JARINGAN HEWAN.
ANATOMI & FISIOLOGI SISTEM PENCERNAAN
Struktur dan fungsi lambung dan usus halus
EKSKRESI PADA HEWAN.
Hidung dan Sinus paranasal
Hormon Burhannudin Ichsan.
Sistem Pertahanan Tubuh
Standar Kompetensi yang harus dicapai:
STRUKTUR DAN FUNGSI JARINGAN HEWAN. Tubuh hewan tersusun atas banyak sel yang pada tempat tertentu sel-sel itu bersatu membentuk Jaringan Tubuh hewan.
JARINGAN PADA SISTEM PENCERNAAN
GETAH PENCERNAAN Getah pencernaan mempunyai peranan penting di dalam proses pencernaan karena – Di dalam getah pencernaan tersebut terkandung berbagai.
SISTEM REPRODUKSI BETINA DAN JANTAN
KULIT DAN ADNEKSA    .
FISIOLOGI REPRODUKSI TERNAK JANTAN
Pengertian Lambung Lambung (bahasa Inggris: stomach; bahasa Belanda: maag) atau ventrikulus berupa suatu kantong yang terletak di bawah sekat rongga badan.
ALDILAH ALFI IZLAMI (1B)
HISTOLOGI PADA ORGAN PENYUSUN SISTEM RESPIRASI
Jaringan Epitel by Drh. Desmeriheppy N0 HP Facebook Website heppypetklinik.wordpress.com.
STRUKTUR DAN FUNGSI JARINGAN HEWAN
STRUKTUR DAN FUNGSI JARINGAN HEWAN
FISIOLOGI ALAT REPRODUKSI
A. Pengertian Sistem Endokrin
A.Pengertian Sistem Limfatik Manusia .
Dosen : dr.Hj.Santi Kartikasari
Mengangkut zat-zat sisa metabolisme.
pembuluh darah & limfatik
Sistem Pencernaan Pada Manusia
Histologi HEPATOBILIER
GETAH PENCERNAAN Getah pencernaan mempunyai peranan penting di dalam proses pencernaan karena di dalam getah pencernaan tersebut terkandung berbagai macam.
JARINGAN HEWAN Apa itu Jaringan ?
HISTOLOGI KULIT.
HORMON Kelompok 3 Dewi Putri Handayani ( )
HORMON Hormon adalah zat kimia yang terbentuk dalam satu organ atau bagian tubuh dan dibawa dalam darah ke organ atau bagian di mana mereka menghasilkan.
Embriologi : Kulit Gina Puspa Endah
Om Swastyastu.
“HORMON REPRODUKSI”.
Digesti lemak di usus halus
Hormon dibentuk di kelenjar endokrin.
DARAH.
BIOLOGI Sistem Pencernaan Manusia XI KEP 6 SMK KESEHATAN SAMARINDA
BAB 3 JARINGAN HEWAN.
STRUKTUR DAN FUNGSI ORGAN HEWAN DAN MANUSIA
BIOLOGI B 2013 R.ADITIAS HERMAWAN ( )
Jaringan Epitel Oleh : Kelompok 2.
Sistem Pencernaan pada manusia Oleh : Ridayatullah, S,Pd Guru Madya pada MTsN 1 Paser – Tanah Grogot.
SPERMATOGENESIS dan SEMEN TERNAK
HORMON PADA HEWAN Pada hewan, hormon yang paling dikenal adalah hormon yang diproduksi oleh kelenjar endokrin vertebrata. Walaupun demikian, hormon dihasilkan.
HORMON.
Sistem dan Fungsi Hormon
Embriologi Plasenta I Gusti Ayu Putu Kendran
Transcript presentasi:

EPITEL KELENJAR DAN MEKANISME SEKRESI KELENJAR RAHMATIKA WULANSARI 0910211085

PENGERTIAN KELENJAR Kelenjar adalah suatu sel atau beberapa sel tubuh yang menghasilkan substansi khusus untuk bagian lain dari tubuh

Klasifikasi kelenjar Kelenjar eksokrin : kelenjar ini mempunyai saluran untuk mengangkut hasil kelenjarnya dan selanjutnya bermuara pada permukaan dalam dan luar tubuh. kelenjar endokrin: kelenjar ini tidak memiliki saluran keluar, disebut juga dengan kelenjar buntu. Hasil dari kelenjar ini diangkut oleh pembuluh darah atau limfe. Pada umumnya kelenjar endokrin terdapat anyaman kapiler yang berhubungan langsung dengan sel-sel kelenjar.

Berdasarkan jumlah sel, kelenjar digolongkan menjadi : Kelenjar uniseluler: Kelenjar ini hanya tersusun oleh 1 sel. Kelenjar jenis ini tidak mempunyai saluran keluar, karena biasanya terdapat pada epitel permukaan, misalnya pada epitel usus sebagai sel piala atau sel cangkir Kelenjar multiseluler: Terdiri atas banyak sel, umumnya membentuk kelenjar. Berdasarkan letak kelenjarnya terhadap epitel permukaan.

Berdasarkan cara pembentukan sekret dikenal : Kelenjar Merokrin: Isi lain sel kelenjar tidak diikutsertakan dalam sekret, sehingga sel sama sekali tidak rusak.Contoh pada Pars exocrin Pancreatis, kelenjar sudorifera.

Kelenjar Holokrin: Semua isi sel diikutsertakan dalam sekret Kelenjar Holokrin: Semua isi sel diikutsertakan dalam sekret. Contoh pada kelenjar sebasea (kelenjar minyak), Sel- sel gamet jantan dan betina.

Kelenjar Apokrin: Pada sekret diikutsertakan isi bagian puncak sel, yang menjadi rusak. Contoh pada kelenjar axillaris, kelenjar sirkumanale.

Berdasarkan sifat sekretnya, kelenjar endokrin dapat dibedakan menjadi : Kelenjar Sitogen yaitu kelenjar yang menghasilkan sel-sel sebagai sekretnya. Contoh pada testis dan ovarium. Kelenjar Nonsitogen, yaitu kelenjar yang hasilnya tidak mengandung sel-sel. Dari jenis kelenjar ini , dibedakan menjadi: Kelenjar Mukosa, kelenjar Serosa dan kelenjar Seromukosa (campuran).  

Kelenjar Mukosa Sekret kelenjar mukosa bersifat kental. Bentuk sel kelenjarnya piramidal dengan bagian puncaknya berisi tetes-tetes bahan musinogen atau premusin sebagai bahan pembentuk lendir. Inti sel berbentuk gepeng terdesak di daerah basal. Apabila premusin telah dilepaskan oleh sel kelenjar, maka bahan tersebut berubah menjadi mukus lendir.

Kelenjar Serosa Kelenjar ini menghasilkan sekretnya yang encer jernih yang berbentuk sebagai albumin, kadang-kadang mengandung enzim. Sel-sel Serosa juga berbentuk piramidal dengan inti berbentuk bulat yang terletak agak di tengah.

Kelenjar Campuran Kelenjar yang merupakan campuran dari sel-sel kelenjar Mukosa dan Serosa. Kadang-kadang sel-sel mukosa terdesak oleh sel serosa sehingga membentuk gambaran sebagai bulan sabit yang dinamakan Demiluna Gianuzzi. Contoh pada kelenjar Submandibularis, kelenjar sublingualis.

DAFTAR PUSTAKA http://3.bp.blogspot.com/_in aIhwraGQ4/SrG- 88rQM4I/AAAAAAAAAK 4/U8CWm75wKgY/s1600/ kelenjar%2Bapokrin.JPG http://4.bp.blogspot.com/_in aIhwraGQ4/SrG_n4bpSFI/ AAAAAAAAALA/isN- IEszmls/s1600- h/kelenjar+sebasea.JPG http://histovet1.blogspot.co m/2009/09/ii-epitel- kelenjar.html