Pendahuluan pengemasan

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
STRATEGI PEMASARAN PRODUK USAHA MIKRO KECIL DAN MENENGAH
Advertisements

TEKNOLOGI PENGEMASAN PRODUK UMKM AGROINDUSTRI
RUFAIDA NUR ROSTIKA, ST, MT
Proses Thermal.

PENANGANAN BAHAN BAKU.
Good Manufactory Practices
I. Pendahuluan Kegiatan dalam usaha produksi pertanian dibedahkan 2 tahap: Tahap budidaya yg dimulai dari pengolahan tanah, penyemaian, penanaman dan.
KEMASAN ASEPTIS DAN SISTEM STERILISASI PRODUK
Bahaya Dibalik Kemasan Makanan
TEKNOLOGI PENGEMASAN, DISTRIBUSI DAN TRANSPORTASI
Edible film.
Sampah dan Pengelolaannya
Zuhriati arie setiadi (dirangkum dari INDONESIA HEALTH CARE CLUB)
BAHAYA-BAHAYA KIMIA DAN FISIK PADA MAKANAN
(BIOLOGIS, KIMIA DAN FISIK) SERTA CARA MENGATASINYA
PENGENDALIAN PROSES UNTUK MENGATASI BAHAYA
PENGEMASAN DAN PENYIMPANAN PRODUK INDUSTRI RUMAH TANGGA PANGAN (IRTP)
KLASIFIKASI DESAIN KEMASAN “CHUNKY BAR”
Oleh: Dr. Ir. T.J. Moedjiharto MAppSc.
OLEH : ADE KURNIAWAN, S.Pd (dhekurniawan86.wordpress.com)
PENGOLAHAN DENGAN SUHU RENDAH
Prinsip-prinsip Penanganan dan Pengolahan Bahan Agroindustri
Bahaya Dibalik Kemasan Makanan
INDUSTRI PENGOLAHAN SUSU
SAMPAH (PENGERTIAN) MG CATUR YUANTARI.
Klasifikasi Sampah (Sumber dan komposisi)
Oleh : Astuti Setyowati
JENIS-JENIS KEMASAN UNTUK BAHAN PANGAN
PENGEMASAN dan PENYIMPANAN
PACKAGING.
I. Pendahuluan Kegiatan dalam usaha produksi pertanian dibedahkan 2 tahap: Tahap budidaya yg dimulai dari pengolahan tanah, penyemaian, penanaman dan.
11 Tips Kurangi Efek Pemanasan Global
(BIOLOGIS, KIMIA DAN FISIK) SERTA CARA MENGATASINYA
PENGEMASAN.
Pengantar Ir. Priyanto Triwitono, MP.
Oleh : ASTUTI SETYOWATI
Oleh : Astuti Setyowati
PENGENDALIAN PROSES UNTUK MENGATASI BAHAYA
ANALISIS DESAIN “TEH BOTOL SOSRO”
Kemasan Konvensional/Tradisional
DORMANSI BIJI Adalah masa penundaan perkecambahan sampai waktu yg tidak ditentukan, dimana keadaan sekeliling & keadaan biji tersebut memungkinkan untuk.
NUR LAILATUL RAHMAH, S.Si., M.Si. TIP – FTP - UB
PENGEMASAN PANGAN.
Pengemasan Pangan Dr. Yudi Pranoto.
Klasifikasi dan Analisa Kemasan
DESAIN KEMASAN KALENG PADA SUSU “BEBELAC 3” 800g
PEMANFAATAN DAN PENGOLAHAN SAMPAH PLASTIK
Teknologi Pengawetan Daging
ARTI PENGEMASAN PERLINDUNGAN PRODUK DARI KERUSAKAN DENGAN WADAH SEHINGGA SAMPAI KE KONSUMEN DALAM KEADAAN TETAP BAIK Oleh: Astuti Setyowati.
Prosedur Operasional Standar Sanitasi
Nur Lailatul Rahmah, S.Si., M.Si.
PENYIMPANGAN MUTU PANGAN
OM SWASTIASTU Gusti Ayu Made Indah Setiawati G/II.
PENGAWETAN PANGAN AMANKAN PANGAN dan BEBASKAN PRODUK dari
TIMBULNYA MASALAH KEMASAN MAKANAN AKIBAT PENGOLAHAN MAKANAN
Nama Kelompok Anita Khoirunisa Marisa Tina Putri Novia Laras Saphira Riki Setiawan Rizky Ananda.
PUTRI ANGGRAENI WIDYASTUTI
PENGEMASAN DAN PENYIMPANAN PRODUK INDUSTRI RUMAH TANGGA PANGAN (IRTP)
KEWIRAUSAHAAN KELOMPOK 8 NAMA : Taufik Fajar Hidayat ( 29 )
DIREKTORAT SURVEILAN DAN PENYULUHAN KEAMANAN PANGAN
Penyimpanan Obat harus disimpan sehingga tercegah cemaran dan peruraian, terhindar pengaruh udara, kelembaban, panas dan cahaya. Obat yang mudah menguap.
KEMASAN LOGAM.
Penggudangan Dalam Industri Modern
PENANGANAN PASCA PANEN HASIL PERTANIAN
OVERVIEW  Pendahuluan  Bahan dan Bentuk Kemasan  Desain Kemasan  Inovasi Kemasan.
PENGAWASAN KUALITAS MAKANAN. Tujuan umum :  Mampu melakukan pengendalian keamanan mak min Tujuan Khusus :  Mampu menjelaskan pengaruh lingk fisik mak.
RUANG LINGKUP PACKAGING Desain Produk & Kemasan Syahrir Nawir Nur, S.Sos., M.I.Kom.
 Selama dan setelah proses pembelajaran peserta didik diharapkan dapat :  Menguraikan Jenis dan karakteristik bahan dan alat pengolahan  Mendeskripsikan.
Keamanan Pangan. – Keamanan Pangan adalah kondisi dan upaya yang diperlukan untuk mencegah pangan dari kemungkinan cemaran biologis, kimia dan fisik yang.
Transcript presentasi:

Pendahuluan pengemasan Nur Lailatul Rahmah, S.Si., M.Si Jurusan Teknologi Industri Pertanian FTP - UB 22/04/2018

Pendahuluan TUHAN YME telah menyajikan kemasan: Jagung dibungkus seludang Buah-buahan dibungkus kulitnya Buah kelapa dilindungi sabut dan tempurungnya Kacang-kacangan terbungkus kulitnya 22/04/2018

Sejarah Kemasan dan perkembangannya Pengemasan telah ada sejak 4000 SM, bukti adanya barang perniagaan antara Mesir, Mesopotamia, Cina & India Kosmetika lebih dahulu dikemas sebelum bahan pangan  wadah kosmetika & parfum di makam Mesir purba 3000 SM Tradisional nenek moyang menggunakan bambu, daun, pelepah & kulit pohon, kulit binatang, tanah liat, dll. Introd/SPI/208 22/04/2018

Dengan ilmu & teknologi, manusia membuat kemasan sintetik Bahan kemas alami tidak akan dapat memenuhi sebagian besar persyaratan kemasan ideal Dengan ilmu & teknologi, manusia membuat kemasan sintetik 22/04/2018

definisi Bahan kemasan (pengemas) adalah media atau sarana yang mewadahi produk dan membawa atau memindah produk dari produsen ke konsumen atau pelanggan dalam keadaan yang baik dan memuaskan. Pengemasan adalah proses yang menjadikan suatu produk terkemas dengan baik menggunakan bahan pengemas. Pengemasan disebut juga dgn pembungkusan, pewadahan atau pengepakan, memegang peranan penting dlm pengawetan bahan hsl pertanian ataupun olahan Pengemasan merupakan proses akhir utk menentukan kelancaran distribusi atau pemasaran produk 22/04/2018

Perubahan desain kemasan Introd/SPI/2008 22/04/2018

sifat komersial dari bahan kemasan Menjaga produk bahan pangan agar selalu bersih dan melindungi produk dari kontaminan Melindungi produk dari kerusakan fisik, kelembaban, dan sinar UV Fleksibilitas dalam buka tutup kemasan Mudah dalam penanganan, pengangkutan dan distribusi Memiliki fungsi ekonomis, efisien dan ramah lingkungan Menampilkan rincian label kemasan yang baik (identifikasi, informasi, daya tarik, dan tampilan yang jelas) untuk promosi Tidak berlebihan (ukuran, bentuk, dan bobot sesuai standar), mudah dibuang, dibentuk dan dicetak Biaya pengemasan wajar dan ekonomis 22/04/2018

Perkembangan kemasan Perkembangan kemasan untuk masa depan lebih ditekankan pada kemasan ramah lingkungan dan peraturan pemerintah untuk lebih melindungi konsumen sehingga memaksa perusahaan dan pihak terkait untuk melakukan penelitian. Pengurangan sedikit demi sedikit bahan pengemas yang sulit didegradasai oleh lingkungan dan penggunaan kemasan yang aman bagi produk dan konsumen akan menjadi awal yang baik bagi kelangsungan hidup manusia di bumi. 22/04/2018

Kemasan ramah lingkungan Kemasan polystyrene oxodegradable Kemasan ini memiliki kelebihan yaitu adanya penambahan bahan aditif ramah lingkungan “oxium” sehingga mempercepat terjadinya penguraian. Polystyrene tanpa oxium butuh 500 hingga 1000 tahun untuk degradasi sedangkan polystyrene oxodegradable hanya butuh 4 tahun 22/04/2018

Fungsi Pengemasan Sbg tempat / wadah  mudah dlm membuka / menutup, penyimpanan, transportasi handling  efisien & ekonomis Mencegah / mengurangi kerusakan dari bahaya fisik, kimia & biologis Memperpanjang daya simpan produk Segi promosi  identifikasi, informasi, daya tarik customer 22/04/2018

Faktor-faktor yg mempengaruhi kerusakan bahan pangan sehubungan dengan kemasan Kerusakan alamiah produk (perubahan fisik, biokimia, kimia & mikrobiologi) yang tdk dapat dicegah dgn pengemasan saja Kerusakan yg tergantung lingkungan dan hampir dapat dikontrol dg pengemasan mis: kerusakan mekanis, perubahan kadar air, oksidasi, kehilangan / penambahan flavor. 22/04/2018

Syarat pengemasAN Kemasan harus bisa mewadahi produk Kemasan harus bisa melindungi produk Kemasan harus bisa menjual produk / menarik perhatian pembeli Biaya yang minimal secara keseluruhan 22/04/2018

Prinsip pengemasan 1. Fungsi penyatu: menyatukan produk yang satu dengan yang lain 2. Kompatibilitas: sesuai dengan produk yang dikemas (interaksi produk dengan kemasan) 3. Penyimpanan: menambah kestabilan dari produk pada batas kadaluarsa, tahan terhadap gangguan fisik, kimia dan lingkungan 4. Pemisahan: memisahkan satu produk dengan produk lain agar tidak bergesekan 22/04/2018

CON’T… 5. Clearance: space penahan (mis: potongan kertas, serbuk gergaji) 6. Positioning: penempatan yang tepat (mis: letak produk yg mengikuti bentuknya) 7. Support: penahan dalam keadaan transit 8. Distribusi berat: pengaturan berat secara merata 9. On abrasi: melapisi produk dengan kertas dalam suatu kemasan 10. Penutup: harus rapat, tetapi jangan terlalu sulit untuk menutup / membuka 22/04/2018

Klasifikasi Kemasan Kemasan digolongkan berdasarkan pada: Frekuensi pemakaian Struktur sistem kemasan Sifat kekakuan bahan kemas Sifat perlindungan terhadap lingkungan Tingkat kesiapan pakai Bahan kemasan 22/04/2018

1. Frekuensi Pemakaian Kemasan sekali pakai (disposable), contoh: bungkus permen, bungkus dari daun, kaleng hermetis, karton dus Kemasan berulang kali (multi trip), contoh: botol minuman (limun, bir, softdrink), kecap, saus. Kemasan yg tidak dibuang/dikembalikan, contoh: berbagai jenis botol, wadah dari kaleng (susu, biskuit) 22/04/2018

2. Struktur Sistem Kemasan Berdasarkan letak/kedudukan bahan kemas dalam sistem kemasan, dibedakan: Kemasan primer  bahan kemas langsung mewadahi/membungkus produk (kaleng susu, botol minuman, bungkus snack Kemasan sekunder  kemasan yg fungsi utamanya melindungi kelompok kemasan lainnya. Contoh: karton jenang apel, karton wadah susu kaleng Kemasan tersier/kuartener  yaitu apabila masih diperlukan lagi kemasan setelah primer, sekunder dan tersier (untuk kuartener). Umumnya digunakan sbg pelindung selama pengangkutan 22/04/2018

3. Sifat Kekakuan Bhn Kemas Kemasan fleksibel  bila bhn kemas mudah dilenturkan tanpa retak/patah. Umumnya tipis, contoh: plastik, kertas, aluminium foil Kemasan kaku bila bhn kemas keras, kaku, tdk tahan lenturan, patah bila dibengkokkan. Relatif tebal, contoh: kayu, gelas & logam Kemasan semi kaku / semi fleksibel  bhn kemas yg bersifat antara fleksibel & kaku, contoh: botol plastik (susu, kecap, saus, air mineral) dan wadah bhn berbentuk pasta (pasta gigi, facial foam) 22/04/2018

4. Sifat Perlindungan Thd Lingkungan Kemasan hermetis (tahan uap & gas)  bhn kemas yg tidak dpt dilalui gas/uap air, bakteri, ragi, kapang & debu. Contoh: kaleng & botol gelas. Wadah fleksibel tdk selalu hermetis Kemasan tahan cahaya  tidak transparan, gelap. Contoh: logam, kertas, foil, botol/gelas keruh. Baik utk produk mengandung lemak, vitamin tinggi & makanan fermentasi, bahan kimia yg mdh teroksidasi Kemasan tahan suhu tinggi  untuk produk yg perlu panas, sterilisasi & pasteurisasi. Contoh: logam, gelas. 22/04/2018

5. Tingkat Kesiapan Pakai Wadah siap pakai  bhn kemas yg siap diisi dgn bentuk yg sempurna sejak keluar dari pabrik kemasan. Contoh: botol, kaleng, dsb Wadah siap dirakit / wadah lipatan  bhn kemas yg masih perlu tahap perakitan sbl pengisian. Contoh: kemasan dr kertas, foil, plastik. Keuntungan: hemat ruang, bebas dibentuk. Untuk kemasan sosis dan permen saat ini dapat langsung dimakan, kemasan disebut edipleks yg berasal dari pati 22/04/2018

5. Bahan kemasan Plastik Kertas Logam Gelas Kayu Serat 22/04/2018

THANK YOU… 22/04/2018