BAHASA VISUAL Pujiyanto
Tanda Rupa: Tanda-tanda dalam artistik visual Seni-Desain Aksara
Aksa dari segi visual: Harus dapat membangkitkan perhatian dari seluruh informasi yang disampaikan. Dalam sepintas lalu, pihak pembaca sudah memahamipesan yang disampaikan. Harus disusun yang menarik agar pembaca cepat bereaksi sesuai dengan cara yang diinginkan pembaca.
SIMBOL PSIKOLOGI KARAKTER EFEK SIFAT PENEGASAN HURUF
SIMBOL PENEGASAN HURUF Simbol atau lambang adalah tanpa lewat penjanjian, maksudnya yang mempunyai hubungan antara tanda dan obyek yang ditentukan oleh suatu peraturan tertentu yang sifatnya umum. Simbol merupakan suatu wujud pembabaran langsung dari idea pembuatnya, atas dasar kedalaman feeling sebagai penegas obyek.
SIMBOL
SIMBOL
PSIKOLOGI PENEGASAN HURUF Psikologi yang dimaksud dalam penegasan huruf ini adalah gaya huruf atau kata yang ditampilkan dengan pendekatan kejiwaan dari kasat mata. Sifat seseorang dapat dilihat dari perilaku atau watak seseorang yang kemudian di adobsi kedalam bentuk visual.
PSIKOLOGIS
PSIKOLOGI
PSIKOLOGI
KARAKTER PENEGASAN HURUF Karakter suatu obyek atau benda dapat ditampilkan dalam suatu kata atau kalimat. Penegasan dengan menekankan pada karakter ini disamping memperindah, penegas, juga untuk membangkitan gairah pikiran yang langsung untuk meneruma maksud pengirim pesan.
KARAKTER
KARAKTER
KARAKTER
KARAKTER
EFEK PENEGASAN HURUF Efek merupakan sebuah akibat dari suatu kejadian tertentu, seperti benda jatuh, cahaya lampu, sinar, strom listrik atau benturan dari benda keras. Kandungan tipografi terhadap efek ini sangat berfariasi, tergantung efek benda yang dimaksud.
EFEK
EFEK
EFEK
EFEK
EFEK
EFEK
EFEK
SIFAT Sifat merupakan rupa dan keadaan yang tampak pada suatu benda. Bila benda yang dimaksud lebih berkomunikasi perlu adanya penegasan dengan cara pengolahan tipografi. Agar bentuk tipografi yang ditampilkan lebih indah dan menarik bisa juga dilakukan dengan cara mengadobsi sifat benda atau obyek yang diinformasikan. Sifat keras, lembut, dan ceria merupakan contoh yang sering digunakan dalam mendesain tipografi. PENEGASAN HURUF
SIFAT
SIFAT
SIFAT
SIFAT
SIFAT
SIFAT
SIFAT
SIFAT
SIFAT
SIFAT
SAMPEL
SAMPEL
SAMPEL
SAMPEL
SAMPEL
SAMPEL
SAMPEL