Materi 4 : Super ovulasi/ multiple ovulation
Pokok Bahasan 1. Mekanisme super ovulasi menggunakan berbagai hormon 2. Aplikasi dan teknik berbagai preparat hormon untuk super ovulasi 3. Metode koleksi embrio menggunakan sistem surgical dan non surgical
SUPER OVULASI/ multiple ovulation Disebut Juga Multiple ovulation Memperbanyak ovulasi dengan meningkatkan gonadotropin Memperbanyak ovulasi dengan mengurangi folikel atresia Trinil S, Unibraw 2005
Hormon untuk induksi ovulasi Pemberian PMSG meniru FSH & stimulasi Folikel. Pemberian hCG Meniru LH & induksi ovulasi. Pemberian PMSG dan hCG Kombinasi kerja FSH dan LH Progesteron meniru kerja CL Trinil S, Unibraw 2005
SUPER OVULASI Menggunakan Hormon FSH-LH atau PMSG –HCG Anti inhibin anti estradiol 17 beta Trinil S, Unibraw 2005
GnRH dan PGF 2 alfa Trinil S, Unibraw 2005
Kombinasi GnRH dan PGF 2 alfa Trinil S, Unibraw 2005
Kombinasi PGF 2 alfa dan GnRH Trinil S, Unibraw 2005