PERHITUNGAN KEBUTUHAN ZAT GIZI BUAT ANAK & DEWASA DR. dr. MASRUL, MSc, SpGK
OUTLINE Pendahuluan Fungsi zat gizi Sumber bahan makanan Prinsip kebutuhan zat gizi Kebutuhan gizi pada Anak/Dewasa Upaya memenuhi kebutuhan tersebut Pantauan terhadap kebutuhan zat gizi Daftar Pustaka
1. PENDAHULUAN Zat gizi Makro KH (50-60%) PROTEIN (10-15%) LEMAK (< 30%) Mikro Vitamin Mineral KH Monosakarida Disakarida Polisakarida
Lemak Saturated Fatty Acid Mono unsaturated Fatty Acid Poly unsaturated Fatty Acid Vitamin Larut dalam Air Larut dalam Lemak Mineral Makro Mineral Mikro Mineral Trace Element
II. FUNGSI ZAT GIZI Untuk Energi Internal Kalori Ekspenditul SDA Untuk Pembangun Tubuh Untuk Pertumbuhan Untuk Daya Tahan Tubuh Imunologi Untuk Cadangan Glikogen Fat Untuk Metabolisme
III. SUMBER BAHAN MAKANAN ALAM Makanan Pokok energi Lauk Pauk lemak, protein, vitamin, mineral Sayur vitamin, mineral Buah-buahan vitamin, mineral SUPLEMENTASI + Fortifikasi
IV. PRINSIP PEMENUHAN ZAT GIZI 1950 di Indonesia 1993 Kongres Gizi Internasional (ROMA) Widya Karya Pangan & Gizi V (1993) empat sehat lima sempurna gizi seimbang Pedoman Umum Gizi Seimbang (PUGS)
Dalam PUGS terdapat 13 Pedoman Dasar Makanlah aneka ragam makanan Makanlah makanan untuk memenuhi kecukupan energi Makanlah sumber KH setengah kebutuhan energi Batasi konsumsi lemak sampai seperempat dari kebutuhan energi Gunakanlah garam beryodium Makanlah makanan sumber zat besi Berikan ASI saja sampai bayi usia 4 bulan Biasakan makan pagi Minumlah air bersih, aman yang cukup hindari dehidrasi
Samb.............. Lakukanlah aktifitas fisik secara rutin Hindari minuman berakohol Makanlah makan yang aman bagi kesehatan pencemaran peptisida, dioxin, zat pewarna, pengawet Bacalah label pada makanan kandungan zat gizi, halal, kadaluarsa (Depkes, 2002)
V. KEBUTUHAN ZAT GIZI KH - 1 gram KH 4 Kkal - Diserap usus halus dari KH yang dinamakan : Glukosa Fruktosa Galaktosa - 55 – 70% x total kalori - Proporsi 90% KH Komplek 10% KH Sederhana
- Serat 20 – 30 gram/hari serat dibagi : Serat kasar Serat yang terlarut Penyakit yang berkaitan dengan KH : DM Obesitas Labtose introlerance Carries gigi
Lemak : Protein Arterio Skelerosis Lemak dibagi : - Lemak sederhana - Lemak majemuk - Derivat lemak Lemak Majemuk Dalam lipoprotein : Kilomikron VLDL LDL HDL Komposisi lipoprotein : Trigliserida Kolesterol Posfolipid Protein Arterio Skelerosis
Pengaruh lemak terhadap kesehatan Arterio Skelerosis Stroke, PJK Lemak atau lemak omega } dan omega 6 Kebutuhan lemak < 30% x total kalori Kolesterol < 300 Kg / hari Lemak jenuh < 10% Untuk perkembangan otak, PJK, inflamasi
Protein Asam amino Essensial Non Essensial Kebutuhan 0,8 - 1,2 gr/kg BB Manfaat : Pertumbuhan Daya tahan tubuh Mineral Vitamin Air
KEBUTUHAN GIZI
VIII. DAFTAR PUSTAKA Almatsier A, 2001, Prinsip Dasar Ilmu Gizi FKM-UI, 2007. Gizi dan Kesehatan Masyarakat Arismen MB, 2003. Gizi dalam Kehidupan Nix S, 2009. Basic Nutrition & Diet Theraphy De Bruyne Lk et all, 2008. Nutrition & Diet Theraphy
TERIMA KASIH