KLIMATEIUM DAN MENOPOUSE SRI RAHMADANI PUTRI 130126
KLIMATERIUM Klimakterium merupakan masa peralihan antara masa reproduksi dan masa senium. Berlangsung 6 tahun sebelum menopouse dan berakhir 6-7 tahun setelah menopause Fase klimakterium adalah masa peralihan yang dilalui seorang wanita dari periode reproduktif ke periode non reproduktif.
Fase klimakterium berlangsung bertahap sebagai berikut : Sebelum menopause yaitu fungsi reproduksinya mulai menurun, sampai timbulnya keluhan atau tanda-tanda menopouse. Saat menopause Periode Masa wanita mengalami akhir dari datangnya haid sampai berhenti sama sekali. Setelah menopause Masa setelah perimenopouse sampai munculnya perubahan-perubahan patologic secara permanen disertai dengan kondisi memburuknya kondisi badan pada usia lanjut (Senilitas).
Tanda Dan Gejala Munculah tanda-tanda antara lain : Menstruasi menjadi tidak lancar atau tidak teratur, datang dalam interval waktu yang lebih lambat atau lebih awal. Haid yang keluar banyak sekali, atau malah sedikit sekali. Muncul gangguan vasotoris berupa penyempitan atau pelebaran pembuluh darah. Merasa pusing-pusing, sakit kepala terus menerus. Berkeringat terus-terusan. Neuralgia atau nyeri syaraf terus-terusan.
Patofisiologi Penurunan fungsi ovarium menyebabkan berkurangnya kemampuan ovarium untuk menjawab rangsangan gonadotropin, sehingga terganggunya interaksi antara hipotalamus–hipofise. Pertama-tama terjadi kegagalan fungsi luteum. Kemudian turunnya fungsi steroid ovarium menyebabkan berkurangnya reaksi umpan balik negatif terhadap hipotalamus. Keadaan ini meningkatkan produksi FSH dan LH.
Gangguan Perilaku Pada Fase Klimakterium Depresi menstrual, yang merupakan manifestasi dari kepedihan hati dan kekecewaan sebagai wanita yang tidak lengakp lagi Perubahan kehidupan seksual, akan terjadi kegairahan seksual yang luar biasa hingga kemungkinan melakukan masturbasi. Dan dapat juga bersikap dingin Obsesi untuk hamil lagi, yaitu ingin mempertahankan kapasitas reproduksi dan kemudaannya Ilusi, yaitu mempertanyakan apakah suaminya masih cukup berharga, sehingga tidak segan-segan bergaul dengan anak-anak muda (tante girang) terjadi pada wanita yang tidak mampu mengendalikan diri
MENOPOUSE 1. PENGERTIAN Menopause merupakan pengertian dari berhentinya masa kesuburan dan masa reproduksi wanita yang ditandai dengan berhentinya masa menstruasi atau siklus bulanan seiring bertambahnya usia dan penurunan hormon. Menopause berasal dari kata “mens” yang artinya siklus menstruasi dan “pausis yang berasal dari bahasa Yunani yang artinya penghentian. Dapat disimpulkan secara singkat Menopause merupakan masa berhentinya siklus mentruasi seorang wanita.
BENTUK PERUBAHAN POSTUR TUBUH KETIKA MONOUPOSE
Jenis-jenis menopause Menopause dini Yang mana berenti nya haid di bawah umur 40 tahun Menopause dini dapat disebabkan oleh beberapa faktor. Pertama, bisa karena indung telurnya diangkat, misalnya karena menderita kanker indung telur. Kedua, diduga karena gaya hidup, seperti merokok, kebiasaan minum minuman beralkohol, makanan yang tidak sehat, dan kurang berolah raga. Menopause Alamiah Menopause ini terjadi secara bertahap, biasanya antara usia 45-55 tahun. Monopause alamiah terjadi pada wanita yang masih mempunyai indung telur. Durasinya sekitar 5-10 tahun. Meskipun seluruh proses itu kadang-kadang memerlukan waktu tiga belas tahun.