GANGGUAN SISTEM REPRODUKSI

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
A S I ( Air Susu Ibu ) dr. Abdullaily BID KES.
Advertisements

PENYULUHAN KESEHATAN GIGI Drg .Ika Agustien
ALAT INDRA KULIT.
KELAINAN PADA PAYUDARA
MASALAH-MASALAH DALAM PEMBERIAN ASI
KESEHATAN TENTANG DIARE.
Eksim: Gejala, Penyebab, Pengobatan dan Pencegahan
13 Masalah Pada Wanita Hamil Wanita hamil kerap mengalami permasalahan yang membuat mereka menderita bahkan hampir putus asa. Berikut ini beberapa beberapa.
KANKER PAYUDARA.
BEBAS TBC dan BEBAS ROKOK.
TBC ( TUBERCULOSIS ).
PATOFISIOLOGY SEMESTER IV KE - 9.
MANFAAT MENYUSUI 1/1 MENYUSUI A S I Membantu bonding dan perkembangan
TUGAS ILMU PENYAKIT UMUM Kelompok :  Hilda Baitiyah  Lindayanti  Mona Oktavia  Winda Pusva Lina.
ABSCESSUS (BISUL). PENGERTIAN Bisul adalah benjolan merah pada kulit yang terasa sakit dan berisi nanah. Benjolan ini muncul akibat infeksi bakteri yang.
MASTITIS OLEH : VITA NOVIA.
Mengenal Berbagai Rupa dan Warna Feses Bayi ASI
MASTITIS.
Tugas Prakerin (32-34) “HIV & AIDS” Disusun oleh Nama
KEBUTUHAN DASAR BAYI OLEH:RENA DWI WAHYUNI (151380)
NAMA : MELLANI SIMEHATE MIGA NIM : KELAS : 3.B
MELAKSANAKAN KEBUTUHAN DASAR PADA BAYI
SUCI FITRIA III B.
Program Pengendalian Penyakit ANTHRAX
MASTITIS OLEH YONI MAI PUTRI
DETEKSI DINI KOMPLIKASI DAN PENYAKIT PADA MASA NIFAS
KEBUTUHAN DASAR PADA BAYI
ANATOMI, FISIOLOGI & PATOLOGI PAYUDARA
Komplikasi dan penyakit dalam masa nifas serta penanganannya
Jenis, Penyebab, Patofisiologi dan gambaran klinis pada ibu MASTITIS
PENYAKIT GANGGUAN ALAT REPRODUKSI
ASUHAN KEBIDANAN PADA IBU DENGAN GANGGUAN SISTEM REPRODUKSI
ASUHAN KEBIDANAN PADA IBU DENGAN GANGGUAN SISTEM REPRODUKSI (MASTITIS)
GANGGUAN SISTEM REPRODUKSI (MASTITIS)
DIFTERIa.
MASTITIS.
DETEKSI DINI KELAINAN,KOMPLIKASI DAN PENYULIT MASA NIFAS
Oleh: Jelita novriza netis
ASUHAN KEBIDANAN PADA IBU DENGAN GANGGUAN SISTEM REPRODUKSI
DETEKSI DINI KOMPLIKASI DAN PENYAKIT PADA MASA NIFAS
MASTITIS YUTIKA DEWI III B
HIV AIDS.
MERILIZA WATI S NIM: TINGKAT III B.
MASTITIS BY Tingkat IIIB Ayu Lestari.
MASTITIS ELVINA OKTAVIA I B.
BERBAGAI MASALAH MENYUSUI PADA IBU
MANAJEMEN TERPADU BALITA SAKIT (MTBS) LANJUTAN Riana Aini, Amd.Keb.
Mastitis Mastitis adalah peradangan payudara,yang dapat disertai atau tidak disertai.Penyakit ini biasanya menyertai laktasi sehingga disebut “Mastitis.
ASUHAN KEBIDANAN PADA IBU DENGAN GANGGUAN SISTEM REPRODUKSI
GANGGUAN SISTEM REPRODUKSI
Pengertian, jenis, penyebab, patofisiologis dan gambaran klinis mastitis Oleh: silvia pradipta
ASUHAN KEBIDANAN PADA IBU DENGAN GANGGUAN SISTEM REPRODUKSI (MASTITIS)
BY : MESI SEPTIA YUDA IIB
Apsari tri respati ( ) Siti Fatimah ( )
ASUHAN KEBIDANAN IV TENTANG MASTITIS
Kesehatan ternak Beberapa hal yang paling penting diketahui dalam masalah kesehatan ternak adalah sebagai berikut: 1. Ciri-ciri hewan ternak yang sehat.
(penyakit kencing tikus)
MANAJEMEN TERPADU BALITA SAKIT (MTBS) LANJUTAN.
PELATIHAN KADER KESEHATAN GIGI DAN MULUT
PEDOMAN PEMBERIAN MAKANAN ASI (AIR SUSU IBU) EKSKLUSIF (0-6 BULAN)
PATOFISIOLOGY SEMESTER IV KE - 9.
“Penyakit Menular Seksual”
SELAMAT DATANG KEPADA PARA PESERTA PENYULUHAN TB DOTS PAROKI HATI KUDUS YESUS TELUK DALAM, 21 OKTOBER 2014.
Penyakit Typus By:Riccy Lee Girsang.
TEAM PROMKES RSUD DR. ADJIDARMO
ABSES GIGI.
Kehamilan di sertai penyakit rubella dan hepatitis
NAMA KELOMPOK 1:  ANDRI SETIAWAN SANJAYA  EVISIA HARCELLANI  RIZKY PURNAMA  SRI KADARTI  STEFANIE NOVITASARI.
KEMITRAAN BIDAN DAN DUKUN paraji
Hepatitis Teresa Ejahdan. HATI Dimana letak Hati?
Transcript presentasi:

GANGGUAN SISTEM REPRODUKSI OLEH VANITRA IRMA 130087

MASTITIS

PENGERTIAN Mastitis adalah proses peradangan pada payudara atau infeksi dijarimgan payudara yang menimbulkan rasa nyeri, pembengkakan, panas, dan warna kemerahan pada payudara.

ETIOLOGI penyebab infeksi adalah Staphylococus Aureus. adanya sumbatan pada saluran ASI Bra yang terlalu ketat. Puting susu lecet yang menyebabkan infeksi. Asupan gizi kurang, istirahat tidak cukup dan terjadi anemia.

KLASIFIKASI Mastitis Periductal, Biasanya muncul pada wanita diusia menjelang menopause, yang disebabkan oleh perubahan hormonal dan aktifitas menyusui dimasa yang lalu. Mastitis Puerperalis disebabkan karena infeksi pada jaringan payudara. Mastitis ini terjadi pada wanita yang sedang menyusui karena adanya perpindahan kuman dari mulut bayi. Mastitis Suurativa, jenis ini yang paling sering ditemui. Ini disebabkan oleh kuman TBC bahkan sifilis.

PATOFISIOLOGI Pada awalnya bermula dari kuman penyebab mastitis yaitu puting susu yang luka atau lecet dan kuman tersebut berkelanjutan menjalar ke duktulus-duktulus dan sinus sehingga mengakibatkan radang pada mamae. Radang duktulus-duktulus menjadi edematus dan akibatnya air susu tersebut terbendung.

TANDA DAN GEJALA payudara akan bengkak dan terasa nyeri terasa keras saat diraba dan tampak memerah permukaan kulit dari payudara yang terkena infeksi juga tampak seperti pecah-pecah Badan demam seperti terserang flu. Namun bila karena sumbatan tanpa infeksi, biasanya badan tidak terasa nyeri dan tidak demam Pada payudara juga tidak teraba bagian yang keras dan nyeri, serta merah

PENANGANAN Jangan lakukan pemijatan karena khawatir justru membuat kuman tersebar keseluruh bagian payudara dan menambah resiko infeksi. Bayi masih boleh menyusu kecuali bila tidak ada abses. Obat-obatan antibiotik yang aman untuk ibu menyusui. Jika ada abses lakukan pembedahan. Makanlah makanan yang bergizi dan banyak minum karena kondisi mastitis membuat daya tahan tubuh menurun. Banyak istirahat

PENCEGAHAN Susui bayi sesering mungkin. Jaga kebersihan sekitar puttimg dan payudara. Jangan membersihkan putting dengan sabun. Pitting yang luka harus tetap dibersihkan sehabis dihisa bayi. Pilih bra khusus untuk ibu menyusui dengan bahan yang menyerap keringat.

TERIMA KASIH