Palm Bio Emollient Refinery dan Pengolahan Turunan Minyak Sawit Nina Hairiyah
Emollient Emollient adalah senyawa yang mampu mengisi celah-celah antara kelompok desquamating corneocytes yang berfungsi sebagai moiturizer . Emollient merupakan bahan yang digunakan untuk pelembut dan pelambab kulit pada produk kosmetik yang berbentuk krim, lotion, lipstik dan sabun. Pada umumnya emollient yang ada dipasaran terbuat dari minyak bumi sehingga mempunyai sifat seperti menyebabkan iritasi kulit.
Palm Bio Emollient Produk emollient yang dibuat dari minyak sawit disebut palm bio emollient, mempunyai keunggulan yang tidak dijumpai pada produk sintetis dan minyak bumi. Emollient disintesis dengan cara esterifikasi antara asam lemak dengan alkohol. Keunggulan palm bioemollent adalah lebih aman, halal, mudah terdegradasi, tidak menyebabkan komedo dan iritasi pada kulit. Palm bioemollient dapat diproduksi dengan proses kimia maupun enzimatis.
Nama produk Proses produksi Aplikasi Bioemollient IOPRI IPE-1850 Palm Bio emollient yang dihasilkan secara kimia Nama produk Bioemollient IOPRI IPE-1850 Proses produksi Palm Bioemollient ini dibuat dalam reaktor esterifikasi skala 20 L pada suhu 850C dengan tekanan 1 atm selama 4 jam reaksi Aplikasi Produk ini sangat baik apabila digunakan untuk produk Facial cream, hand body lotion dan lipstik kualitas tinggi
Nama produk Proses produksi Aplikasi Palm Bio emollient yang dihasilkan secara Enzimatis Nama produk Bioemollient IOPRI SUPER BES-1850 Proses produksi Palm Bioemollient ini dibuat dalam reaktor esterifikasi skala 2 liter pada suhu 500C selama 6 jam reaksi Aplikasi Produk ini sangat baik apabila digunakan untuk produk Facial cream, hand body lotion dan lipstik kualitas tinggi
Tugas Carilah sebuah jurnal penelitian yang membahas tentang emollient, bio emollient atau palm bio emollient ! Review jurnal tersebut dengan format : a. Judul jurnal b. Latar belakang dilakukannya penelitian tersebut c. Tujuan penelitian d. Metode yang digunakan e. Hasil penelitian f. Kelebihan penelitian g. Kekurangan penelitian 3. Hasil review dikumpulkan dalam bentuk power point (file dan print out) 4. Dikumpulkan saat perkuliahan minggu depan