UMBI-UMBIAN PERTEMUAN 4

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
KARBOHIDRAT.
Advertisements

KARBOHIDRAT.
FUNGSI ZAT GIZI DALAM TUBUH
KARBOHIDRAT.
KLASIFIKASI SAYURAN.
Padi merupakan bahan makanan pokok di negara Indonesia
Melinjo: Si Antioksidan Tinggi
Kenali Manfaat Warna Buah dan Sayur
ZAT WARNA ALAM.
KARBOHIDRAT Widelia Ika Putri, S.T.P., M.Sc.
Air Kelapa yang Penuh Manfaat
Pascapanen Bahan Pangan
KOMPONEN PANGAN (FOOD COMPOUND) PERTEMUAN III. TERDIRI DARI: A. KOMPONEN GIZI (NUTRIENT COMPOUND)
Tanaman Sayur.
Kuliah PBAi – Arie Febrianto M
Materi 3 UMBI DAN KACANG-KACANGAN
Pati dan Gula Fadlianto Botutihe.
TEKNOLOGI UMBI-UMBIAN
Departemen Peternakan Fak.Kedokteran Hewan UNAIR
BUGEL SOLAR (Bubur Gel Sorghum dan Ubi Jalar) : Diversifikasi Pangan Lokal dalam Upaya Mewujudkan Ketahanan Pangan di Indonesia Disusun Oleh : Mutiara.
FISIK : TEKSTUR WARNA UKURAN KIMIA : KARBOHIDRAT PIGMEN ASAM ORGANIK FENOL.
Manfaat Rebung Rebung merupakan salah satu bahan makanan yang cukup populer di masyarakat. Rebung biasanya dibuang kelopaknya, diiris-iris kemudian diolah.
SAYUR-SAYURAN DAN BUAH-BUAHAN KERING Dr. Ir. Dwiyati Pujimulyani,MP
Umbi-Umbian dan Hasil Olahannya
PANEN DAN PASCAPANEN.
TEKNIK PENYIMPANAN UMBI-UMBIAN
KARBOHIDRAT PENGANTAR KLASIFIKASI ASUPAN KARBOHIDRAT
DEPARTEMEN TEKNOLOGI INDUSTRI PERTANIAN FATETA-IPB
Mengatasi rasa mual dan muntah
KARBOHIDRAT.
UBI KAYU / CASAVA (Manihot esculenta)
limbah udang menjadi beberapa produk
SEREALIA DAN KACANG-KACANGAN
Sejarah kimia pangan di mulai pada tahun 1700an, ketika para ahli kimia terlibat dalam penemuan senyawa kimia penting dalam bahan pangan termasuk Carl.
Proses Pembuatan Tempe dan Olahannya
Polimer Amilum.
Pepino Buah pepino (Solanum muricatum Aiton) atau di Indonesia biasa disebut buah melodi, adalah buah yang masih satu famili dengan keluarga terong. Tanaman.
Dr. Ir. Dwiyati Pujimulyani, MP
Kencing nanah dan sipilis
Khasiat Dibalik Manisnya Buah Sawo
Keluarga Labu Gudang Serat, Vitamin, dan Mineral
Menurut penelitian para ahli, beras hitam mempunyai khasiat:
Hidangan dari sayuran, telur, dan pasta
Teknologi Pati dan Gula
PENGOLAHAN DENGAN FERMENTASI
Sayuran Berserat Tinggi
Pembuatan pati ganyong
KARBOHIDRAT.
A. Senyawa organik sintesis
KARAKTERISTIK KARBOHIDRAT
KARBOHIDRAT.
ZAT WARNA ALAM.
Karbohidrat.
Pengetahuan Bahan AgroIndustri
KARBOHIDRAT KARBOHIDRAT By : yessi cristyana By : yessi cristyana.
INDUSTRI PANGAN NABATI SAYUR DAN BUAH
Sejarah kimia pangan di mulai pada tahun 1700an, ketika para ahli kimia terlibat dalam penemuan senyawa kimia penting dalam bahan pangan termasuk Carl.
NAMA KELOMPOK : Desy Ratna Safitri (09) Rizky Ponco Alfian N. (27)
PRITA DHYANI, M.Si; YUGES SAPUTRI, M.Sc, DUDUNG ANGKASA, M.Nutrition
KARAKTERISTIK KARBOHIDRAT. A.Pengertian Karbohidrat Senyawa organik yang tersusun atas unsur karbon (C), hidrogen (H) dan oksigen (O). Dalam bentuk sederhana,
KARBOHIDRAT.
DEWAN SAPUTRA ARMAN ADI RACHMAN BAU HIJRAH LILIS KARLINA AGROINDUSTRI 28 A.
PANEN DAN PASCAPANEN. PANEN Budidaya tanaman (bercocok tanam Pasca Panen Persiapan utk penyimpanan dan pemasaran Diakhiri awal.
EVALUASI GIZI KARBOHIDRAT
MENGENAL GARUT (Maranta arundinacea) LEBIH DEKAT
ANALISIS KARBOHIDRAT NUR HAIRANI SAMAL
“NATA DE COCO” OLEH : MAYSYA SARWA USNUL F (Q1A117100) NANI MARIATI THAMRIN (Q1A117111) JURUSAN ILMU DAN TEKNOLOGI PANGAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS.
METABOLISME KARBOHIDRAT DAN KELAINANNYA
KELOR -Salah satu jenis tanaman yang mudah tumbuh di daerah tropis dan subtropis. -Pohon dengan ketinggian 7-11 meter dan tumbuh subur di dataran rendah.
KARBOHIDRA T. Istilah karbohidrat timbul dari konsepsi yang salah mengenai struktur gula Rumus empiris gula = CH 2 O Rumus molekul Cx(H 2 O)y Rumus molekul.
Transcript presentasi:

UMBI-UMBIAN PERTEMUAN 4 PRITA DHYANI, M.Si; YUGES SAPUTRI, M.Sc, DUDUNG ANGKASA, M.Nutrition PROGRAM STUDI ILMU GIZI, FAKULTAS ILMU-ILMU KESEHATAN

KEMAMPUAN AKHIR YANG DIHARAPKAN Menguraikan fungsi, komposisi, cara memilih dan cara menyimpan umbi-umbian dan hasil olahnya dengan benar

Outlines Definition Classification Type of Root and Tubers Specific Component Storage Other potentials

Definitions FAO “Bahan makanan yang menghasilkan starch (pati) baik dari akar maupun batang. Biasa digunakan untuk makanan utama manusia (dalam keadaan utuh ataupun diolah), untuk pakan dan industri pakan, alcohol (bioethanol), dan minuman/makanan berfermentasi”

Classifications Umbi Akar: bagian akar yang digunakan sebagai menyimpan cadangan makanan Contoh: ubi kayu Umbi Batang:: batang sebagai tempat makanan cadangan Contoh: kentang, gadung

Type of Root and Tubers

Ubi Kayu (Manihot esculenta Crantz) (1/3) Daging berwarna kuning atau putih Bagian tengah terdapat jaringan yang tersusun dari serat Terdapat cambium antara kulit dalam dan daging umbi Menghasilkan racun yang disebut LINAMARIN (HCN)

Ubi Kayu (Manihot esculenta Crantz) (2/3) Berdasarkan kandungan racun, ubi kayu dibagi menjadi empat Tidak beracun: 50mg/kg umbi segar Sedikit beracun: 50-80 mg/kg Beracun : 80-100 mg/kg Sangat beracun: >100 mg/kg

Ubi Kayu (Manihot esculenta Crantz) (3/3) Umbi beracun biasanya pahit. Perlu diperhatikan cara menghilangkan racun tersebut dalam pengolahan diantaranya ialah dengan pengupasan, pencucian, dan pengeringan MOCAFmodified cassava flour

Ubi Jalar (Ipomoea batatas L.) (1/2) Umbi keras (banyak pati) dan umbi lunak (banyak air) Daging umbi: putih, merah kekuningan, kuning, krem, jingga (provitamin A) atau ungu (antosianin), dan lainnya Vitamin C (asam askorbat) lebih tinggi pada umbi berwarna orange (20-50 mg per 100 gram)

Ubi Jalar (Ipomoea batatas L.) (2/2) Antosianin ubi jalar stabil (pewarna alami), antioksidan, antikanker (zat aktif selenium dan iodine), antibakteri (varietas ungu 3.2 kali lebih tinggi mengandung antibakteri dibanding varietas blueberi). Mengandung serat tinggi dibandingkan umbi lainnya Mengandung oligosakarida (raffinosa, stakiosa dan verbacosa) penyebab flatulensi karena manusia tidak ada enzim galaktosidase

Talas (Colocasia esculenta) Umbi lonjong sampai agak bulat Kulit berwarna kemerah-merahan dan kasar (bekas-bekas pertumbuhan akar) Warna daging putih keruh Karbohidrat sekitar 23.7% dengan pati yang mudah dicerna 18.2%, sukrosa dan gula pereduksi 1.42% Pigmen karotenoid (kuning) dan antosianin (merah) Produk sekunder metabolism: alkaloid, glikosida, saponin, essential oil, resin, Kristal oxalate (menyebabkan gatal)

Gadung (Dioscorea hispida Dennst) Dikenal juga sebagai YAMS Ada beberapa jenis: Dioscorea alata (white yams) Dioscorea bulbifera L. (potato yams) Dioscorea dumetorum Pax (wild yam, bitter) Dioscorea elephantipes Engl. (Elephant’s foot) karbohidrat sekitar 18 % mengandung alkaloid DIOSCORIN yang bersifat racun mengandung saponin umbi dibiarkan tua, warnanya menjadi hijau dan kadar racunnya bertambah

Garut (Marantha arundinacea L.) merupakan rhizima dari tanaman garut umbi berwarna putih dan dibungkus dengan sisik-sisik secara teratur sisik berwarna putih sampai coklat pada rhizima terdapat rambut-rambut terutama pada sisik umbi karbohidrat (pati) 19.4% s/d 21.7%

Kimpul (Xanthosoma violaceum Schott) bentuk umbi silinder sampai agak bulat terdapat internode atau ruas dengan beberapa bakal tunas jumlah umbi anak dapat mencapai > 10 Irisan melintang dengan struktur terdiri dari kulit, korteks dan pembuluh floem dan xylem pada pembuluh floem dan xylem terdapat butir-butir pati karbohidrat sekitar 31% 34% rasa gatal karena kristal kalium oxalat yang berbentuk seperti jarum dapat dikurangi dengan pencucian, pengukusan dan perebusan

Gembili (Dioscorea aculenta L.) bentuk umbi bulat sampai lonjong tetapi ada juga bentuk bercabang permukaan umbi licin warna kulit umbi krem sampai coklat muda warna daging umbi putih bening sampai putih keruh diameter: 4 cm, P: 4 cm s/d 10 cm kulit mudah dikupas karena cukup tipis KH : 27% - 33% tersusun atas amilosa dan amilopektin, mengadung gula seperti glukosa dan fruktosa sehingga ada rasa manis ( 7 – 11%) dari berat pati kadar amilosa : 14.2 % umbi juga mengandung sukrosa dan tanin

Ganyong (Canna edulis Ker) Asal amerika Warna: ganyong merah (biasanya dimakan segar) dan ganyong putih (biasanya diambil patinya) Sebagai sumber pati berkualitas tinggi Tepung mudah dicernauntuk makanan bayi atau orang sakit Umbi muda-nya dapat dimakan sebagai sayuran dan pencuci mulut Beberapa daerah: pati ganyongcampuran pembuatan bihun, pengganti tepung hunkwe.

Specific Component (1/2) Starch (pati): polisakarida yang terdiri dari 100 atau bahkan seribu lebih molekul glukosa yang bersatu. Ada dua tipe pati Amilosa: molekul rantai panjangberkontribusi dalam membentuk karakter gel (lengket) pada campuran pati baik dimasak ataupun didinginkan. Gel dapat menjadi kaku pada derajat tertentu dan dapat dibentuk sesuai keperluan (Bennion, 1985) Amilopektin: molekul bercabangberkontribusi dalam membentuk sifat kohesif dan menebal. Starch dapat dihidrolisis dengan enzim ataupun asam untuk menghasilkan glukosa. Hasil intermediate (perantara) hidrolisis ini ialah dextrin, lalu maltose kemudian glukosa.

Specific Component (2/2) Serat Beberapa umbi-umbian seperti ubi jalar mengandung serat oligosakarida seperti rafinosa, stakiosa dan verbacosa yang dapat menyebabkan flatuensi dan berpotensi sebagai prebiotik. Antioksidan Kemampuan antioksidan ini terletak pada adanya pigment pada umbi-umbian. Pigment ini dapat memberikan manfaat antioksidan misalnya warna ungu pada ubi jalar ungu

Storage Secara umum penyimpanan umbi-umbian dilakukan dengan pembersihan terlebih dahulu lalu diletakkan dalam keadaan ruang kering. Untuk ganyong, di Jepang, umbi disimpan dalam lubang sedalam 30 cm (kering) sehingga bisa bertahan lebih dari 1 bulan

Other potentials Sebagai sumber karbohidratpangan alternatif Bahan baku industrydehidrasi (chip, pellet, tepung tapioka), hidrolisa (dekstrose, maltose, sucrose, sirup glucose), fermentasi (alcohol, butanol, aseton, asam laktak, sorbitol, dsb) (Saleh, Rahayuningsih, & Adi) Pangan fungsionalserat, pigment (antioksidan) dan low glycemic index (Saleh et al.) Pakanternak Energi alternatifbioetanol

Thank you