OVERVIEW RINGKAS STANDAR AKUNTANSI KEUANGAN ENTITAS MIKRO, KECIL & MENENGAH Seminar Nasional Revitalisasi SAK ETAP dan SAK EMKM.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
PSAK 52: Mata Uang Pelaporan
Advertisements

SAK Entitas Tanpa Akuntabilitas Publik
Pemahaman Laporan Keuangan dan Bagian - Bagiannya
AKUNTANSI DANA PENSIUN
LAPORAN KEUANGAN Dwi Artati.
SIKLUS AKUNTANSI SKPD-PEMDA II.
KONSEP DAN SIKLUS AKUNTANSI
AKTIVA TETAP DAN AKTIVA TIDAK BERWUJUD
Akuntansi Keuangan Menengah 1
MEMAHAMI LAPORAN KEUANGAN KOPERASI UNTUK MANAJER
KEBIJAKAN AKUNTANSI PEMERINTAH PROVINSI DKI JAKARTA
PSAK 70 ASET DAN LIABILITAS YANG TIMBUL DARI PENGAMPUNAN PAJAK
GAMBARAN UMUM SAPD BASIS AKRUAL.
STRUKTUR DASAR AKUNTANSI
Akuntansi keuangan menengah
PENYAJIAN KEMBALI (RESTATEMENT) NERACA
AKUNTANSI INVESTASI JANGKA PENDEK & JANGKA PANJANG DAN EKUITAS
Hasbiana dalimunthe se.mak
Dasar-dasar Prosedur Akuntansi
KONSEPSI AKUNTANSI Pengertian Akuntansi
PSAK 70 ASET DAN LIABILITAS YANG TIMBUL DARI PENGAMPUNAN PAJAK
PSAK 70 ASET DAN LIABILITAS YANG TIMBUL DARI PENGAMPUNAN PAJAK
SAK EMKM STANDAR AKUNTANSI KEUANGAN ENTITAS MIKRO, KECIL, MENENGAH
AKUNTANSI RUMAH SAKIT.
SAK EMKM ENTITAS MIKRO, KECIL, DAN MENENGAH
By: Karnila Ali, B.Bus., M.P.A.
OVERVIEW LAPORAN KEUANGAN & SIKLUS AKUNTANSI
SAK ENTITAS TANPA AKUNTABILITAS PUBLIK
BAB 3 AKUN (REKENING) dan PENGGUNAANNYA
PSAK 53 Imbalan Berbasis Saham
KELAS XII MEMAHAMI PENYUSUNAN SIKLUS AKUNTANSI PERUSAHAAN JASA
BAB 8 LAPORAN KEUANGAN DAN PENCATATAN AKHIR. BAB 8 LAPORAN KEUANGAN DAN PENCATATAN AKHIR.
PSAK 70 ASET DAN LIABILITAS YANG TIMBUL DARI PENGAMPUNAN PAJAK
ETAP DAN IFRS Entitas Tanpa Akuntabilitas Publik
PENYAJIAN LAPORAN KEUANGAN.
PERTEMUAN-4 STRUKTUR DASAR AKUNTANSI SIKLUS AKUNTANSI
LAPORAN KEUANGAN LAPORAN ARUS KAS
MATERI AKUN, SALDO NORMAL AKUN dan SISTEM AYAT JURNAL BERPASANGAN.
PSAK 70 ASET DAN LIABILITAS YANG TIMBUL DARI PENGAMPUNAN PAJAK
Penyelesaian Siklus Akhir
Pembuatan Jurnal.
PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN
Laporan Arus Kas Oleh : Muhammad Zainal Abidin SE, Ak, MM.
Perubahan Kebijakan Akuntansi, Estimasi dan Analisis Kesalahan
BAB 4. Menyelesaikan Siklus Akuntansi
Presented by Prasetyo Widyo Iswara, S.E., M.A.
AKUNTANSI PERUSAHAAN DAGANG
Neraca Lajur.
URGENSI PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN Pemerintah Desa
Sekilasi Tentang Akuntansi
Disusun Oleh: Lyta Indriyani ( ) Ellysa Wahyu Putri W. ( )
Laporan arus kas Disusun oleh : NASIRIN.
STANDAR AKUNTANSI PEMERINTAHAN BERBASIS AKRUAL Pernyataan 01
LAPORAN KEUANGAN Pengertian laporan keuangan :
SISTEM AKUNTANSI PEMERINTAH DAERAH DAN PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN
Analisis Transaksi.
AJP, Kertas Kerja, Laporan Keuangan Neraca
TM2. Persamaan Akuntansi
MODUL AKUNTANSI PEMERINTAH DAERAH BERBASIS AKRUAL
KONSEPSI AKUNTANSI Pengertian Akuntansi
Presented by Prasetyo Widyo Iswara, S.E., M.A.
BAB 3 AKUN (REKENING) dan PENGGUNAANNYA
AKUNTANSI KEUANGAN MADYA 1
NERACA LAJUR.
MODul 1: Pengantar akuntansi dan keuangan
Akuntansi Keuangan Menengah 1
Proses Akuntansi Purnama Sari, SE, M.Si.
Perubahan Metode Akuntansi dan Koreksi Kesalahan
LAPORAN KEUANGAN MEMPROSES LAPORAN KEUANGAN.
Transcript presentasi:

OVERVIEW RINGKAS STANDAR AKUNTANSI KEUANGAN ENTITAS MIKRO, KECIL & MENENGAH Seminar Nasional Revitalisasi SAK ETAP dan SAK EMKM

Persyaratan Pendanaan dan Pengendalian Usaha sendiri memerljukan: Akuntansi

SIKLUS AKUNTANSI Jurnal Buku Besar Neraca Saldo Neraca Lajur Laporan Keuangan SAK EMKM

Persamaan Akuntansi Aset = Liabilitas + Ekuitas Pemilik Sumber dana dari kreditor Kekayaan yang dimiliki oleh perusahaan Sumber dana dari pemilik SAK EMKM

Persamaan Akuntansi a. Chris membuka rekening bank atas nama CV Sukses dan menyetorkan dana sebesar Rp.25 juta ke rekening tersebut. Modal Chris 25.000.000 Investasi oleh Chris Kas a. Aset Ekuitas Pemilik = SAK EMKM

JURNAL JURNAL Tgl. Uraian Debit Kredit Hal. 2 SAK EMKM

Aturan Saldo Debit/Kredit dari Akun-akun Neraca Akun aset………. Kenaikan (+) Penurunan (-) Akun liabilitas…… Penurunan (-) Kenaikan (+) Akun ekuitas pemilik (modal) ………… Penurunan (-) Kenaikan (+)

Akun-akun Neraca ASET KEWAJIBAN EKUITAS PEMILIK Akun-akun Aset Akun-akun Kewajiban Debit untuk kenaikan (+) Kredit untuk penurunan (-) Debit untuk penurunan (-) Kredit untuk kenaikan (+) EKUITAS PEMILIK Akun-akun Ekuitas Pemilik Debit untuk penurunan (-) Kredit untuk kenaikan (+)

Isi SAK EMKM BAB 1 Ruang Lingkup BAB 2 Konsep dan Prinsip Pervasif Penyajian Laporan Keuangan BAB 4 Laporan Posisi Keuangan BAB 5 Laporan Laba Rugi BAB 6 Catatan atas Laporan Keuangan BAB 7 Kebijakan Akuntansi, Estimasi dan Kesalahan BAB 8 Aset dan Liabilitas Keuangan BAB 9 Persediaan BAB 10 Investasi pada Ventura Bersama SAK EMKM

Isi SAK EMKM BAB 11 Aset Tetap BAB 12 Aset Tak Berwujud BAB 13 Liabilitas dan Ekuitas BAB 14 Pendapatan dan Beban BAB 15 Pajak Penghasilan BAB 16 Transaksi dalam Mata Uang Asing BAB 17 Ketentuan Transisi BAB 18 Tanggal Efektif SAK EMKM

BAB 1 RUANG LINGKUP SAK ETAP

Kriteria EMKM SAK EMKM Entitas Mikro, Kecil dan Menengah BAB 1 SAK EMKM Entitas Mikro, Kecil dan Menengah Entitas lain jika otoritas mengijinkan SAK EMKM

UU Nomor 20 tahun 2008 tentang Usaha Mikro Kecil dan Menengah. Kriteria EMKM BAB 1 UU Nomor 20 tahun 2008 tentang Usaha Mikro Kecil dan Menengah. CIRI-CIRI EMKM Manajemen berdiri sendiri Modal disediakan sendiri Daerah pemasaran lokal Aset perusahaan kecil Jumlah karyawan terbatas SAK EMKM

UU Nomor 20 tahun 2008 tentang Usaha Mikro Kecil dan Menengah. Kriteria EMKM BAB 1 UU Nomor 20 tahun 2008 tentang Usaha Mikro Kecil dan Menengah. Kekayaan Bersih max 50juta Penjualan max 300juta Mikro Kekayaan Bersih 50 – 500juta Penjualan 300jt – 2,5milyar Kecil Kekayaan Bersih 500juta – 10milyar Penjualan 2,5milyar – 50milyar Menengah Kekayaan Bersih tidak termasuk tanah dan bangunan SAK EMKM

BAB 2 Konsep DAN Prinsip Pervasif SAK EMKM

Konsep Pervasive TUJUAN LAPORAN KEUANGAN POSISI KEUANGAN KINERJA PENGUKURAN UNSUR-UNSUR LAPORAN KEUANGAN MATERIALITAS PRINSIP-PRINSIP DAN PENGUKURAN PERVASIF ASUMSI DASAR SAK EMKM

Tujuan Laporan Keuangan BAB 2 Tujuan Laporan Keuangan Informasi Posisi Keuangan Kinerja Keuangan Laporan Keuangan Pertanggungjawaban Manajemen atas Sumber Daya yang Dikelola SAK EMKM

Posisi Keuangan & Kinerja Keuangan BAB 2 Posisi Keuangan & Kinerja Keuangan Posisi Keuangan Kinerja Keuangan Aset Kewajiban Ekuitas Penghasilan (Income) Beban (Expenses) SAK EMKM

Akun dalam laporan keuangan PENGAKUAN BAB 2 Akun dalam laporan keuangan Manfaat ekonomi di masa mendatang Dapat diukur SAK EMKM

Aset Liabilitas Pendapatan Beban PENGUKURAN BAB 2 Aset Liabilitas Pendapatan Beban biaya historis  kas atas setara kas yang dibayarkan atau diterima pada tanggal perolehan SAK EMKM

BAB 2 ASUMSI DASAR SAK EMKM

BAB 3 PENYAJIAN LAPORAN KEUANGAN SAK EMKM

PENYAJIAN LAPORAN KEUANGAN RUANG LINGKUP PENYAJIAN WAJAR KEPATUHAN TERHADAP SAK EMKM FREKUENSI PELAPORAN PENYAJIAN YANG KONSISTEN INFORMASI KOMPARATIF Laporan posisi keuangan pada akhir periode Laporan laba rugi selama periode Caatan atas laporan keuangan LAPORAN KEUANGAN LENGKAP IDENTIFIKASI LAPORAN KEUANGAN SAK EMKM

Penyajian Laporan Keuangan BAB 3 Penyajian Laporan Keuangan Penyajian Wajar RELEVAN Dapat digunakan untuk mengambil keputusan REPRESENTASI TEPAT Disajikan tanpa salah saji material KETERBANDINGAN Dapat dibandingkan KETERPAHAMAN Mudah dipahami users SAK EMKM

Penyajian Laporan Keuangan BAB 3 Penyajian Laporan Keuangan Kepatuhan terhadap SAK EMKM Dinyatakan secara eksplisit dalam catatan atas laporan keuangan SAK EMKM

Penyajian Laporan Keuangan Frekuensi Laporan Akhir setiap periode pelaporan Penyajian yang konsisten Penyajian dan klasifikasi akun-akun dalam laporan keuangan antar periode entitas disusun secara konsisten Jika penyajian atau klasifikasi akun-akun laporan keuangan diubah, maka jumlah komparatif direklasifikasi Informasi komparatif Laporan keuangan periode ini dan satu periode sebelumnya SAK EMKM

Laporan Keuangan Lengkap BAB 3 Laporan Keuangan Lengkap Laporan Posisi Keuangan pada akhir periode Laporan Laba Rugi selama periode Catatan atas Laporan Keuangan yang berisi tambahan dan rincian akun-akun tertentu yang relevan SAK EMKM

IDENTIFIKASI LAPORAN KEUANGAN Nama entitas Tanggal akhir periode pelaporan dan periode laporan keuangan; Rupiah sebagai mata uang penyajian; dan Pembulatan angka SAK EMKM

LAPORAN POSISI KEUANGAN Aset Kas dan Setara Kas Piutang Persediaan Aset Tetap Liabilitas Ekuitas Utang Usaha Utang Bank SAK EMKM

Laporan Laba Rugi Pendapatan Beban Keuangan Beban Pajak SAK EMKM

Catatan atas Laporan Keuangan suatu pernyataan bahwa laporan keuangan telah disusun sesuai dengan SAK EMKM; ikhtisar kebijakan akuntansi; informasi tambahan dan rincian akun tertentu yang menjelaskan transaksi penting dan material sehingga bermanfaat bagi pengguna untuk memahami laporan keuangan. Catatan atas laporan keuangan memuat: Jenis informasi tambahan dan rincian yang disajikan bergantung pada jenis kegiatan usaha yang dilakukan oleh entitas. Disajikan secara sistematis sepanjang hal tersebut praktis. Setiap akun dalam LK merujuk-silang ke informasi terkait dalam CALK. SAK EMKM

TANGGAL EFEKTIF Entitas menerapkan SAK EMKM untuk periode tahun buku yang dimulai atau setelah tanggal 1 Januari 2018 Penerapan dini dianjurkan SAK EMKM

Teknologi Penggunaan teknologi sangat diperlukan dalam usaha EMKM terutama iuntuk menghemat biaya, sehingga harga menjadi terjangkau oleh pasar golongan bahan; Cost yang murah juga bermanfaat untuk menghubungkan EMKM dengan pengusaha besar Peran Medsos untuk pemasaran sangat besar; banyak perusahaan kecil yang sukses memasarkan perusahaannya melalui fesbook, twiter atau lainnya.

Jasa perpajakan sangat diperlukan terutama terkait undang – undang dan SE Dirjen Pajak. Pada umumnya masalah pajak yang muncul pada EMKM adalah PPh