FRAKTUR RAHAYU SETYOWATI.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Penanganan Fraktur Konservatif & Operativ
Advertisements

Bab 9 Masalah Bedah yang sering dijumpai
Bab 9 Masalah bedah umum.
Askep Keganasan Kulit Melani Kartika Sari.
PENANGANAN FRAKTUR KONSERVATIVE
PM GOES TO KALTIM BEM Fakultas Kedokteran Universitas Mulawarman 2011/2012 SMPN 2 MALINAU.
Dr.Galuh Ramaningrum,Sp.A SMF Anak RS.Tugurejo
DOSEN PEMBIMBING : Ns.HANI RUH DWI, S.Kep
RANGE OF MOTION EXERCISE
DIAGNOSTIC PROCEDURE For musculoskeletal system
genitourinary trauma/nsu3062/rsetyowati
PERAWATAN PADA PASIEN DENGAN GIPS
PEMBEDAHAN ORTHOPEDIK
STRAIN, SPRAIN & DISLOCATION
Amputation Rahayu Setyowati.
Th. Ratna Indraswati, SKp, MKep
Pemeriksaan fisik muskuloskeletal
FISIOTERAPI DALAM PASCA BEDAH ORTHOPEDI
PENATALAKSANAAN PASIEN DENGAN GIPS
KEBUTUHAN PERSONAL HIGIENE by: Richa Noprianty
Trauma Muskuloskeletal
ASUHAN KEPERAWATAN HIPOSPADIA
PENCEGAHAN DAN PENGELOLAAN DEKUBITUS PADA PASIEN PALLIATIF
Asuhan Keperawatan CONGENITAL HIPJOINT DISLOCATION
KONDISI TRAUMATIK SUBJEK ORTOPEDIK KOD MOR 2323 DISLOKASI SENDI.
MANAGEMENT OPEN FRAKTUR
Introduksi Trauma Muskuloskeletal
Kriteria Borderline (Minimally Competent Candidate) ( ; Jam 08:00 WIB ) Lulus dengan IPK akademik dan profesi.
Emergency orthopedi chairul yahya, SpOT
Terkilir, Kompres Dingin atau Panas?
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN DENGAN INFARK MIOCARDIUM
Pengkajian Luka.
PENATALAKSANAAN PASIEN DENGAN GIPS
BLOK 10 By: Hendra Kuganda
5.
PEMERIKSAAN PENUNJANG AREA BEDAH Tintin Sukartini, SKp, M.Kes, Dr. Kep.
Nursing Care of tromboangitis obliterans
KONSEP PEMBALUTAN & PEMBIDAIAN Rudiyanto PSMK FK UB.
GANGGUAN METABOLIK PADA TULANG
PENANGANAN FISIOTERAPI PADA PENDERITA GANGGUAN HERNIA DISKUS
ASUHAN KEPERAWATAN PASIEN DENGAN TRAUMA MEDULA SPINALIS
Roihatul Zahroh, S.Kep.Ns., M.Ked.  Kulit kepala  Tulang tengkorak  Meningen  Otak  Cairan serebrospinalis  Tentorium.
Luka dan Perawatan luka
TRAUMA KEPALA Kelompok 4 Chiquita Silalahi, Malkhi Lintang, Marini Wahani, Rendy Woran, Vivi Sangkota.
Cidera Kepala Sholihin.
PADA SISTEM MUSKULOSKELETAL
TRAUMA 2.
ASUHAN KEPERAWATAN PASIEN DENGAN FRAKTUR
PRESENTASI KASUS CLOSED FRACTURE
Asuhan Nenonatus dengan Jejas Persalinan
INFEKSI AKUT KASUS OBSTETRI
Carpal Tunnel Syndrome
OLEH : WITRI HASTUTI, S.Kep, Ns STIKES KARYA HUSADA SEMARANG 2008
Neck Collar.
PELATIHAN RUTIN IV SYOK HIPOVOLEMIK & SINKOP
Latihan Review Kasus Cedera/ Injury Pertemuan 7
MANAJEMEN NYERI TEKNIK MASSAGE
ASKEP PD NY. M DG POST ORIF FRAKTUR ANTEBRACHI 1/3 DISTAL SIN
Ns. Dedi Fatrida, S.Kep. M.Kep LUKA DAN FRAKTUR. 9/22/ Gangguan kesinambungan jaringan tubuh / diskontinuitas jaringan  Kulit, subkutis (bawah.
TRAUMA ABDOMEN.
CEDERA SISTEM OTOT RANGKA
PATAH MUHAMMAD AZRI BIN MARSOHA SITI NUR IDAYU BINTI ABDULLAH
KEGAWATAN MUSKULOSKELETAL
PKMRS RSUD dr. ADJIDARMO KAB. LEBAK
Leukemia Meiloid Akut (LMA) PROFESI NERS PSIK FK KEDOKTERAN UNHAS.
Asuhan keperawatan pada klien dengan masalah nyeri Ahmad Zaini Arif. S.Kep., Ns.
PERTOLONGAN PERTAMA PADA KECELAKAAN KERJA
BY : FITRIA OKTARINA.  suatu kondisi dimana tubuh dapat melakukan kegiatan dengan bebas (kosier,1989).  kemampuan seseorang untuk berjalan bangkit berdiri.
Kehamilan Ektopik Terganggu (KET)
Transcript presentasi:

FRAKTUR RAHAYU SETYOWATI

LEARNING OBJECTIVE Setelah proses pembelajaran, pelajar akan dapat : mengetahui dan memahami definisi, jenis, manifestasi klinik, komplikasi, tahapan penyembuhan luka dan perawatan medis pada pasien dengan fraktur. memahami nursing proses pada pasien dengan fraktur 6/10/2018 R. Setyowati adestu

Fraktur adalah putusnya kontinuitas jaringan tulang Definisi Fraktur Fraktur adalah putusnya kontinuitas jaringan tulang Fraktur dapat disebabkan oleh direct blow (pukulan), crushing force (kekuatan yang menghancurkan), sudden twishing motion (putaran yang tiba-tiba) dan kontraksi otot. 6/10/2018 R. Setyowati adestu

Type Fraktur Tulang 6/10/2018 R. Setyowati adestu

6/10/2018 R. Setyowati adestu

Free template from www.brainybetty.com complete fracture → tulang patah menjadi dua bagian, boleh transverse atau spiral incomplete fracture → hanya sebagian tulang yang patah comminuted fracture → tulang patah menjadi beberapa bagian kecil greenstick fracture → splintering (pecahan) pada satu bagian tulang, dan menekuk pada bagian lainnya, terjadi hanya pada tulang piable biasanya pada kanak-kanak simple (closed) fracture → tulang patah tetapi tidak keluar dari kulit Compound (open) fracture → tulang yang patah menembus kulit, dengan atau tidak keluarnya tulang 6/10/2018 Free template from www.brainybetty.com

Free template from www.brainybetty.com C:\Users\acer\Downloads\Video\fracture type.FLV C:\Users\acer\Downloads\Video\fracture compression.FLV C:\Users\acer\Downloads\Video\fracturee.FLV 6/10/2018 Free template from www.brainybetty.com

Manifestasi Fraktur sakit tenderness kehilangan fungsi deformitas ekstremitas menjadi memendek krepitus bengkak lokal pada tempat yang fraktur warna kulit berubah (echymosis) 6/10/2018 Free template from www.brainybetty.com

Free template from www.brainybetty.com Komplikasi Fraktur Komplikasi yang cepat terjadi shock , terjadi sesaat setelah kecederaan fat embolism (beberapa jam setelah kecederaan) compartment syndrome = gangguan neurovascular  parastesia,pallor,pain,pulslessness ( 48 jam atau lebih) infeksi tromboembolisme DIC (Desseminated Intravascular Coagulopathy) 6/10/2018 Free template from www.brainybetty.com

Free template from www.brainybetty.com Komplikasi yang lambat terjadi penyembuhan lambat (union) atau tidak terjadi penyembuhan (nonunion) terjadi nekrosis pada tulang reaksi terhadap fiksasi internal 6/10/2018 Free template from www.brainybetty.com

Masalah yang dihubungkan dengan kecederaan pada MS Atropy = penurunan mass otot kerana immobilisasi yang lama (otot menjadi kecil) Contracture = keadaan abnormal ditandai dengan fleksi dan fiksasi sendi (kaku pada sendi = susah digerakan). Disebabkan kerana atropi dan pemendekan otot sehingga elastisitas otot hilang. Footdrop = plantar – flexed of the foot (footdrop) 6/10/2018 Free template from www.brainybetty.com

Free template from www.brainybetty.com Fraktur Fraktur Pelvis Fraktur Ekstremitas Bawah - fraktur femur - fraktur pertengahan femur - fraktur hip - fraktur tibia fibula Fraktur Axial skelet - fraktur rib - fraktur toracolumbal spine Fraktur Appendicular skelet - fraktur clavical Fraktur ekstremitas atas - fraktur leher humerus - fraktur pertengahan humerus - fraktur siku - fraktur pergelangan tangan - fraktur radius & ulna 6/10/2018 Free template from www.brainybetty.com

Free template from www.brainybetty.com C:\Users\acer\Downloads\Video\fracture femur.FLV C:\Users\acer\Downloads\Video\fracture hip.FLV C:\Users\acer\Downloads\Video\fracture radius.FLV C:\Users\acer\Downloads\Video\fracture wrist.FLV 6/10/2018 Free template from www.brainybetty.com

Tahapan Penyembuhan Tulang Hematom  sampai 72 jam setelah kecederaan Granulation  3 – 14 hari setelah kecederaan Callus  ahkir minggu kedua setelah kecederaa Ossification  terjadi sejak minggu ke 3 sampai 6 bulan setelah kecederaan Remodeling 6/10/2018 Free template from www.brainybetty.com

Free template from www.brainybetty.com C:\Users\acer\Downloads\Video\fracture healing.FLV 6/10/2018 Free template from www.brainybetty.com

Faktor yang dapat mempercepat penyembuhan tulang immobilisasi bagian yang patah supplay darah yang baik nutrisi yang adequat (tinggi protein, vit c & Ca) exercise hormon 6/10/2018 Free template from www.brainybetty.com

Faktor yang dapat menghambat penyembuhan tulang kehilangan banyak tulang immobilisasi yang tidak adequat infeksi ca lokal nekrosis umur 6/10/2018 Free template from www.brainybetty.com

Komplikasi pada penyembuhan Fraktur Delayed Union  penyembuhan fraktur lambat, ttp terjadi penyembuhan Nonunion  tidak terjadi penyembuhan fraktur Malunion  terjadi penyembuhan fraktur, tetapi terjadi perubahan posisi, deformitas atau tidak berfungsi Refracture  terjadi fraktur baru pada tempat yang sama 6/10/2018 Free template from www.brainybetty.com

Pemeriksaan Diagnostik X- ray CT scan MRI Rawatan Medis (Obat) immunisasi tetanus antibiotik 6/10/2018 Free template from www.brainybetty.com

Tindakan Pembedahan Fraktur Fracture reduction - close reduction - open reduction - traction Immobilization - casting - external fixation - internal fixation Reahabilitation (mempertahankan dan memulihkan fungsi tulang) 6/10/2018 Free template from www.brainybetty.com

Free template from www.brainybetty.com NURSING MANAGEMENT ASSESSMENT Data objektif ku : kesadaran assessment neurovascular : - vascular : *warna (pink, pucat atau sianosis), sianosis atau pucat menandakan kurang perfusi oksigen *temperature (panas, hangat/warm,sejuk), *capillari refill (tekan kuku, warna kembali tidak lebih dari 3 detik) *nadi perifer (kualitas kuat atau lemah dan rate), *edema. 6/10/2018 Free template from www.brainybetty.com

Free template from www.brainybetty.com Samb …assessment - neurologi : * sensasi (rasa) = parasthesia (kebas), * motorik/ pergerakan = adduction & abduction jari2, merenggangkan jari2, supin & pron tangan, dorsofleksi & fleksi plantar *sakit (lokasi, kualitas dan intensitas) pengkajian muskuloskeletal : kehilangan fungsi, deformitas, ekimosis, bengkak, krepitus, sakit, tenderness. 6/10/2018 Free template from www.brainybetty.com

Free template from www.brainybetty.com Samb …assessment Data Subjektif riwayat cedera, mekanisme cedera riwayat kesehatan sebelumnya : cedera sebelumnya, penyakit tulang sistemik, obat2an, pembedahan, aktifitas. 6/10/2018 Free template from www.brainybetty.com

Resiko perubahan neurovaskular perifer b.d. kerusakan saraf NURSING DIAGNOSIS Gangguan rasa nyaman : Sakit b.d terputusnya kontinuitas jaringan tulang Resiko perubahan neurovaskular perifer b.d. kerusakan saraf Resiko infeksi b.d. perubahan integritas kulit Resiko gangguan integritas kulit b.d immobilisasi Gangguan mobilitas fisik 6/10/2018 Free template from www.brainybetty.com

Free template from www.brainybetty.com GANGGUAN RASA NYAMAN : SAKIT B.D TERPUTUSNYA KONTINUITAS JAR TULANG - kaji skala sakit - berikan posisi yang nyaman pada ekstremitas - tinggikan ekstremitias dan kompres dingin - beri analgesik sesuai resep dokter 2. RESIKO PERUBAHAN NEUROVASKULAR PERIFER B.D. KERUSAKAN SARAF - kaji neurovaskular (warna, temperature, capillery refill, pulse, edema, sensasi, motorik dan sakit) - tinggikan ekstremitas lebih dari paras jantung, untuk mengurangi edema dan meningkatkan venus return (apabila diduga terjadi compartement syndrome meninggikan tdk lebih tinggi dari paras jantung) - kompres dingin, untuk kurangkan edema dan memberi kenyamanan (jangan berikan apabila terjadi compartement syndrome) 6/10/2018 Free template from www.brainybetty.com

Free template from www.brainybetty.com 3. Resiko infeksi - kaji tanda –tanda infeksi - gunakan teknik aseptik - berikan antibiotik sesuai resep dokter - monitor temperature setiap 2 jam - monitor WBC 4. Resiko perubahan integritas kulit - monitor pressure area setiap 4 jam - kaji area traksi dari infeksi dan iritasi - beri tahu pasien untuk tidak memasukan jari atau benda-benda lain ke dalam cast - beri tahu pasien untuk memberitahu apabila mncul tanda-tanda infeksi 5. Gangguan Mobilitas Fisik - beritahu pasien prinsip berjalan post trauma muskuloskeletal - pastikan pasien melakukan fisioterapi 6/10/2018 Free template from www.brainybetty.com

Free template from www.brainybetty.com Daftar Pustaka Lewis, Heitkemper. Medical Surgical Nursing, Assessment and Management of clinical problems. 2004. Mosby : USA Boyer M.J. Brunner & Saddart Text Book on Medical Surgical Nursing. 10th ed. 2004. Lippincott : Philadelphia Smeltzer, Suzanne. Medical Surgical Nursing. 10th ed. 2004.Lippincott : Philadelphia Http://www.emedicinehealth.com 6/10/2018 Free template from www.brainybetty.com

6/10/2018 R. Setyowati Adestu