Pengering rambut (hair-dryer)

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Persiapan Perawatan Mesin Pendingin
Advertisements

PERAWATAN DAN PERBAIKAN ALAT RUMAH TANGGA LISTRIK KELAS/SEMESTER : XI/GENAP PERALATAN RUMAH TANGGA DENGAN MENGGUNAKAN MOTOR LISTRIK
Maintenance and Repair ALAT RUMAH TANGGA LISTRIK
TUGAS PROSES PRODUKSI 1 MESIN BUBUT
Kerusakan dan berbaikan power supply
Prinsip-prinsip kesehatan dan keselamatan kerja k3
Menjelaskan Proses-proses Mesin Konversi Energi
PERTEMUAN 5 : MENJELASKAN FUNGSI, JENIS DAN PERALATAN MENGELAS
ANDHIKA YUDHIARTO, ANALISIS SISTEM STARTER PADA MESIN HONDA GRAND CIVIC.
KOMPOR LISTRIK
Pengenalan Alat dan Mesin
Pemakaian minyak pelumas
Melakukan Perbaikan Sistem Starter
GENERATOR SINKRON DAN MOTOR SINKRON
Kipas angin (Electric-fan)
Kontak-Kontak Mekanik
MENGIDENTIFIKASI MASALAH PERIPHERAL MELALUI GEJALA YANG MUNCUL
 
Melakukan Perbaikan Sistem Starter
Prinsip Dasar Komponen Siklus Pendinginan Pemeriksaan Visual Sistem Air Conditioner Pada Kendaraan Eka Wijayanto :24 AM TUGAS MEDIA PEMBELAJARAN.
Peralatan instalasi.
MODUL - X MERAWAT KOMPUTER
PEMANGGANG ROTI (TOASTER)
PERALATAN RUMAH TANGGA LISTRIK DENGAN PEMANAS
MELAKSANAKAN PENGELAS PEMOTONGAN TERMAL, DAN PEMANASAN
MELAKSANAKAN PERBAIKAN KELISTRIKAN BODI
OPERASI, PEMASANGAN, PEMELIHARAAN, DAN MENGATASI GANGGUAN PADA POMPA
Kelistrikan Engine Oleh: Otomotif, FT UMM Cak Sol.
Rancang Bangun Mesin Bajak Sawah ( Perawatan dan Perbaikan )
Penanak nasi (RICE COOKER)
Peralatan Listrik.
Pekerjaan Kayu dg Mesin Hand Tool
Pintar Merawat “Printer”
Call SERVICE SOLAHART Kami Dari CV. Davinatama Service
MELAKSANAKAN PEKERJAAN KAYU DENGAN MESIN HANDTOOL
Teknologi Dan Rekayasa
Pengertian Perawatan Perawatan adalah suatu kegiatan untuk mencegah sejak dini kerusakan – kerusakan yang akan terjadi dengan memeriksa equipment secara.
MEMASANG PANEL LISTRIK PEMBANGKIT
PERAWATAN DAN PERBAIKAN PERALATAN RUMAH TANGGA
Menanggulangi gangguan operasional unit generator pembangkit
Melakukan pekerjaan dengan mesin gerinda
Sistem Pengapian.
MEGGER PENGUKURAN TAHANAN ISOLASI
PERAWATAN KOMPUTER.
BATERAI Baterai berfungsi untuk menyimpan arus listrik dan juga sebagai sumber arus listrik pada saat mesin kendaraan belum hidup.
PEMANAS AIR LISTRIK (ELECTRIC WATER HEATER )
MIXER rsigitpramuko.yahoo.com.
Dosen Pembina : Mahayadi, ST.
Perawatan Floppy Drive
Wheel Alignment (Keselarasan Roda)
Generator AC Juwari Sutono
Perawatan Floppy Drive
ASSALAMU’ALAIKUM WR.WB. DIKA AULIA ADMINISTRASI PERKANTORAN
PROTEKSI GENERATOR Pokok bahasan : Proteksi Generator
PENGISIAN DAN PENGOSONGAN MUATAN PADA KAPASITOR
Perawatan dan perbaikan mesin frais
Presentasi Kelompok 6 Dasar Teknik Elektro Materi Anggota Dosen Video
PT ASTRA INTERNATIONAL Tbk
PENGENALAN SOLDER oleh Muh. Furqan Anwar.
SISTEM PENGAPIAN KONVENSIONAL. Sistem Pengapian otomotif.
Mesin Diesel 1.Prinsip-prinsip Diesel Salah satu pengegrak mula pada generator set adalah mesin diesel, ini dipergunakan untuk menggerakkan rotor generator.
MEMELIHARAPLTS Elih Mulyana, Dr. M.Si Maman Somantri., Dr., MT
SISTEM STARTER SEPEDA MOTOR
Sistem Stater Teknik Sepeda Motor (021) Melakukan Perbaikan Sistem Starter (SK-KD – 15)
SISTEM PENERANGAN DAN TANDA BELOK. Pengertian Sistem Penerangan Penerangan yang digunakan di kendaraan bertujuan untuk penerangan, untuk tanda sebagai.
Pemakaian minyak pelumas SAE 30 SAE 20 W 50 SAE 15 W 40 Api Service SE/SF.
VCT BATCH 5 JAWA TENGAH - DIY Kabupaten Pemalang.
PERAWATAN PERANGKAT KERAS KOMPUTER Oleh FIKKI RISKI,ST.
Sistem Pengapian. Proses Pembakaran Motor Bensin Busi.
Diskusi Fungsi Komponen Cara Kerja KD 3.2. Menerapkan Cara Perawatan Sistem Pelumasan KD 4.2. Merawat Sistem Pelumasan Simpulan Pustaka SISTEM PELUMASAN.
Transcript presentasi:

Pengering rambut (hair-dryer) http://sigitpramuko.wordpress.com E.Mail : rsigitpramuko@yahoo.com

Tujuan Setelah menyelesaikan materi ini peserta diklat dapat : Menyebutkan bagian-bagian penting dari pengering rambu (hair-dryer). Melakukan perawatan pengering rambut dengan benar. Dapat memeriksa gangguan pada pengering rambut. Dapat memperbaiki gangguan pada pengering rambut

Gambar luar pengering rambut

Cara kerja Bila pengering rambut dihubungkan kesumber tegangan maka elemen pemanas akan menimbulkan panas dan kipas (blower) akan meniupkan udara panas keluar melalui kisi-kisi Motor berfungsi untuk memutar kipas blower. Kipas berfungsi untuk meniup/menghembuskan udara udara dalam peralatan agar keluar

Elemen pemanas berfungsi untuk membangkitkan panas Pengering rambut mempunyai satu elemen atau lebih tergantung dari pabrik pembuatnya

Bagian-bagian pengering rambut Motor Elemen Pemanas (heatimg Element) Kipas (blower)

Bagian-bagian (komponen) penting pengering rambut Kabel Power biasanya terdiri dari tusuk kontak untuk kesumber listrik dan kontra steker untuk ke terminal peralatan. Swicth atau saklar berfungsi untuk menjalankan motor dan elemen pemanas. Komponen ini mempunyai tiga posisi “on” , motor bekerja dan panas dapat diatur pada posisi sedang atau panas sekali. Saklar ini ditempatkan pada pegangan pengering rambut sehingga mudah dioperasikan Motor, berfungsi untuk memutar kipas dan menghebuskan udara panas. Motor menggunakan kutub permanen sedang rotornya sama dengan rotor motor DC

4. Baling-baling kipas berfungsi untuk meniup udara dalam peralatan agar keluar. 5. Elemen pemanas, berfungsi semagai sumber panas yang terdiri dari kawat nikelin yang dilitkan pada bahan isolasi mika tahan panas. 6. Thermostat berfungsi sebagai pengaman elemen pemanas yang terletak pada rumah elemen pemanas 7. Bodi sebagai pelindung bagian dalam komponen dan elemen pemanas. Pada bagian ini terdapat saklardan terminal untuk kabel tenaga

Gambar bukaan pengering rambut

Perawatan alat pengering rambut Komponen-komponen dalam pengering rambut, sering dikotori debu dan rontokan rambut/lepasan rambut. Selama pengering rambut dipakai, debu dan helai rambut masuk ke dalam pengering melalui lubang udara Agar pengering rambut awet perlu dilakukan perawatan secara periodik yaitu dengan jalam membersihkan dan melumasi bagian dari komponen Sebelum melakukan perawatan langkah pertama yang harus dilakukan adalah membebaskan pengering rambut dari sumber teganga dengan jalan melepas kontak

Hal-hal yang perlu dilakukan dalam perawatan pengering rambut sbb: Pembersihan terminal-terminal Kontak terminal yg kotor,terbakar atau korosi dibersihkan dengan amplas halus dan kain lunak. Pembersihan kotora yangmenempel pada semua komponen. Pembersihan dan pelumasan poros, bantalan motor. Pembersihan saklar. Kencangkan baut terminal, semprot terminal dan saklas dengan pembersih kontak.

Mengatasi Gangguan Pengering rambut Jika saklar pada alat pengering rambut tidak berfungsi sama sekali, langkah-langkah perbaikan sbb: Lepaskan kabel tusuk kontak. Lepaskan/longgarkan sekrup. Pelan-pelan longgarkan dan buka bodi pelindungnya. Sebelum memeriksa sambungan kabeldan saklar, buang dahulu kotoran yang menempel dikipas maupun komponen lainnya.

5. Periksa kabel yang menuju saklar dengan menggunakan multimeter. AVO 5. Periksa kabel yang menuju saklar dengan menggunakan multimeter?AVO. Jika ada sambungan yang putus, segera solder ulang sambungan tersebut. 6. Jika kabel menuju saklar normal, periksa sakelar dengan menggunakan multimeter. Jika saklar ON-OFF tidak berfungsi, segera ganti sakelar dengan yang baru. Ganti dengan saklar yang sama terminalnya untukmemudahkan penyambungannya kembali

Hembusan udara keluar tidak sempurna Bila hembusan udara tidak sempurna cara mengatasinya ssb: Buka tutup(rumah) alat penering. Bersihkanporos kipas dengan kuas lembut. Lumasi motor dengan minyak mesin jahit. Bila langkah tersbut diatas sudah dilakukan tetapimotor masih berputar pelan dan tegangan motor sesuai, langkah akhir adalahmengganti motor dengan yang sejenis.

Tidak ada hembusa udara panas Permasalah biasanya pada elemen pemana yang tida bekerja, al ini mungkin bisa diakibatkan dari sumber tegangan elemen tidak ada atau elemennya putus, berikut langkah pemeriksaan dan perbaikan : Buka Bodi alat pengering rambut. Bersikan poros kipas dengan kuas

3. Periksa sambungan kabel dan saklar yang keelemen pemanas dengan multimeter. 4. Periksa kawat elemen, putus atau tidak, dengan multimeter pada kedua ujung elemen tersebut 5. Jika elemenputus, ganti denag elemen baru. 6. Jika elemen normal, periksa komponen lain seper Dioda dan kapasitor dan pengaman panas atu thermostat. 7. Bila komponen rusak ganti dengan spesifikasi komponen yang sama

Pengering rambut tidak berfungsi Bila pengering rambut tidak dapat meniupkan udara panas keluar, dan motor tidak berputar sama sekali, dibawah ini langkah pemeriksaan dan mengatasinya: Lepaskan kabel tusuk kontak dari sumber listrik Secara hati-hati lepaskan dan longgarkan sekrup,biasanay dekat dengan lubang angin motor. Pelan-pelan longgarkan dan buka bodi pelindungnya Bersihkan posros motor dan bantalannya sampai kipas berputar. Lumasi masing-masing komponen dengan minyak Putar kipas dengan tangan. Bilatetap tidakmau berputa gantikan denga kipas yang baru.

7. Jika dengan memasang kipas yang baru kondisinya tidak berubah berarti permasalah ada pada motornya. Periksa motor kipas dengan multimeter, jika rusak ganti motor dengan spesifikasi sama. 8. Jika sudah bekerja normal, pasang kembali bodi dari pengering rambut satu persatu

Selamat Belajar

Tugas Siswa Bagaimanakah cara kerja dari alat pengering rambu atau Hair dryer? Sebutkan komponen penting dari hair-dryer? Bagaimanak tindakan perawatan pada hair-dryer agar alat tersebut awet digunakan? Apabila tindakan perbaikanpada hair-dryer yang tidak dapat menghebuskan udara panas? Bagaimana juga tindakan bilahair-dryer tidak dapat bekerja?