© 2012 RINO SAFRIZAL SMA BINA UTAMA PONTIANAK

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Eter (Alkoksialkana) Pertemuan 7.
Advertisements

hidrokarbon Chemistry
Atom karbon (C) dengan nomor atom 6 mempunyai susunan
HIDROKARBON Kelas : X OLEH : DIAH PURWANINGTYAS SMA NEGERI 3 MALANG.
HIDROKARBON OLEH LINA YOHANA / 2010.
Peta konsep Logo Nama Web UPI Hidrokarbon Alifatik ... … Teks berjalan
IKATAN KIMIA 1.
HIDROKARBON 1.
Hidrokarbon dan minyak bumi
**** ETER.
Oleh : Indra Nursila Hasnah, S.Si
HIDROKARBON Kelas : X OLEH : DIAH PURWANINGTYAS SMA NEGERI 3 MALANG.
HIDROKARBON KIMIA Kelas X MA PUI Tenajar Lor Nama : KIMIA Kelas X MA PUI Tenajar Lor Nama : Sisliyati,S.Pd.I.
KEISOMERAN ISOMER = Senyawa yang berbeda tetapi mempunyai rumus molekul sama Contoh : Senyawa dengan rumus C4H10 n-butana (t.d = -0.5°C) isobutana (2-metil.
Evy Endah Purwandani,S.Si,Apt.
Alkana, Alkena, Alkuna PERTEMUAN 5 dan 6 Adri Nora S.Si M.Si
ALKANA, ALKENA DAN ALKUNA
SENYAWA HIDROKARBON Kimia SMK
ALKANA, ALKENA DAN ALKUNA
KIMIA ORGANIK 2 (2-0) HENDRA WIJAYA.
Kimia Organik Adri Nora S.Si M.Si.
Pengenalan Senyawa Hidrokarbon
SENYAWA HIDROKARBON Disebut Hidrokarbon : mengandung unsur C dan H
KEKHASAN ATOM KARBON KELAS X SEMESTER 2 CH4 Metana.
Singgih Surya Dharma XA/33
H I D R O K A R B O N Adalah sebuah senyawa yang terdiri dari unsur atom karbon (C) dan atom hidrogen contoh, metana (gas rawa) adalah hidrokarbon dengan.
SENYAWA KARBON Senyawa karbon organik: senyawa karbon yang berasal dari mahluk hidup. Senyawa karbon anorganik senyawa karbon yang berasal bukan dari.
Hidrokarbon Organic Chemistry Selamat belajar ^^.
SENYAWA HIDROKARBON senyawa karbon yang hanya terdiri atas
HIDROKARBON Oleh: ANDI MUH.ANSHAR.
The difference between organic and inorganic compounds
KIMIA ORGANIK Ashfar Kurnia.
SENYAWA KARBON.
Aldehid Rumus Umum 2. Tata Nama
ALKANA.
Alkohol dan Eter PERTEMUAN 7 Adri Nora S.Si M.Si Bioteknologi/FIKES.
ALKENA.
FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI
IKATAN IONIK POSTGRADUATE UNS PENDAHULUAN Pa STANDAR KOMPETENSI
HIDROKARBON Pertemuan Ii & III Alkana, Alkena & Alkuna
Media Pembelajaran Pengembangan Program Pembelajaran Kimia
GAYA INTRA ANTAR MOLEKUL
SIFAT-SIFAT SENYAWA HIDROKARBON
Senyawa kimia awalnya dibedakan : senyawa organik dan anorganik Senyawa organik: senyawa yang berasal dari makhluk hidup atau sisa-sisa makhluk.
PRAKTIKUM EKOTOKSIKOLOGI PERAIRAN
IKATAN KOVALEN.
SENYAWA HIDROKARBON BAGIAN 1
Media Pembelajaran KD 4.1 Kelas X
Kekhasan Atom Karbon Senyawa KARBON. Kekhasan Atom Karbon Senyawa KARBON.
The difference between organic and inorganic compounds
KIMIA ORGANIK: SENYAWA KARBON.
TUGAS KELOMPOK BAB TERAKHIR KIMIA MENGENAI “ALKANA”
HIDROKARBON Pertemuan I.
SENYAWA HIDROKARBON senyawa karbon yang hanya terdiri atas
Created by Khadijah K. Khusna M
By Far QimIya saja.
Ikhlas memberi (silahkan di sebarluaskan)
ALKENA.
Nama Kelompok Nur Kholifah Puspa Febriari Nopiyani Shinta C.
H CH KIMIA SENYAWA HIDROKARBON XI-MIA 1 H 2 C 3 H 2 H 3 C H H 2 2 H 3
BAB 7 HIDROKARBON DAN MINYAK BUMI
KIMIA ORGANIK 1850 M, senyawa kimia berasal dari makhluk hidup ………muncul istilah organik 1900 M, ahli kimia mensintesa senyawa kimia baru di lab. yang.
PENGANTAR KIMIA ORGANIK
SENYAWA KARBON Senyawa karbon organik: senyawa karbon yang berasal dari mahluk hidup. Senyawa karbon anorganik senyawa karbon yang berasal bukan dari.
ALDEHID & KETON. NAMA KELOMPOK Inilah yang akan kita pelajari nanti. Yuk simak baik-baik! Pengertian Aldehid dan Keton Sifa-Sifat Aldehid dan Keton Struktur.
Assalamu’alaikum wr wb. KEGUNAAN DAN SINTESIS ALKANA KELOMPOK I LINA MUHAMMAD SOPIANAZHARI ERNIYATI.
SENYAWA KARBON DAN REAKSINYA
ALKANA 1. Alkana adalah hidrokarbon yang rantai C nya hanya terdiri dari ikatan kovalen tunggal saja. sering disebut sebagai hidrokarbon jenuh, karena.
SENYAWA HIDROKARBON (ALKANA, ALKENA, ALKUNA
SENYAWA KARBON N Senyawa karbon organik: senyawa karbon yang berasal dari mahluk hidup. Senyawa karbon anorganik senyawa karbon yang berasal bukan dari.
Transcript presentasi:

© 2012 RINO SAFRIZAL SMA BINA UTAMA PONTIANAK KEKHASAN ATOM KARBON © 2012 RINO SAFRIZAL SMA BINA UTAMA PONTIANAK

PENGANTAR

GRAFIT

INTAN

SK - KD STANDAR KOMPETENSI 4. Memahami sifat-sifat senyawa organik atas dasar gugus fungsi dan senyawa makromolekul. KOMPETENSI DASAR 4.1 Mendeskripsikan kekhasan atom karbon dalam membentuk senyawa hidrokarbon

TUJUAN PEMBELAJARAN Mengidentifikasi unsur C, H, dan O dalam senyawa karbon melalui percobaan. Mendeskripsikan kekhasan atom karbon dalam senyawa karbon  Membedakan atom C primer, sekunder, tertier dan kuarterner.

KEKHASAN ATOM KARBON Identifikasi Jenis atom C Kekhasan atom C Penggolongan senyawa Identifikasi Kekhasan atom C Jenis atom C

PENGGOLONGAN SENYAWA Senyawa kimia Senyawa anorganik Senyawa organik Senyawa hidrokarbon Senyawa yang tersusun dari Atom C dan H Senyawa yang tersusun dari C, H, O, N, P, dll

Contoh beberapa Hidrokarbon

Perbedaan senyawa organik & anorganik Senyawa Anorganik   1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. Stabilitas terhadap pemanasan Titik cair dan titk didih Kelarutan dalam air Kereaktifan Tipe ikatan Massa jenis Kelarutan dalam senyawa organik Kurang stabil Relatif lebih rendah Tidak larut dalam air Kurang reaktif Ikatan kovalen Relatif kecil Larut Relatif stabil Relatif lebih tinggi Larut dalam air Lebih reaktif Ikatan ion Relatif besar Tidak larut

Identifikasi unsur C dalam seny. Hidrokarbon Ketika lilin terbakar terjadi reaksi antara lilin dan oksigen dari udara. Jika pembakarannya sempurna, terjadi reaksi: 2C20H42(s) + 61O2(g) →40CO2(g) + 42H2O(g) Gas yang terbentuk dialirkan kedalam larutan kapur, sehingga larutan kapur berubah dari jernih menjadi keruh dengan reaksi: CO2(g) + Ca(OH)2(aq)  CaCO3(s) + H2O(l) H2O(l) yang menempel pada bejananya akan megubah kertas kobalt warna biru menjadi merah muda dengan reaksi : H2O(l) + CoCl2(s)  [Co(H2O)6}Cl2 Biru Merah muda

C C C C KEKHASAN ATOM KARBON Konfigurasi atom 6C = 2 4, sehingga dapat membentuk 4 ikatan kovalen ikatan kovalen: pemakaian bersama pasangan elektron Dapat membentuk rantai elektron valensi akan saling berikatan membentuk ikatan kovalen antar atom C atau dg atom H sehingga membentuk rantai lurus, cabang, maupun tertutup C C C C

Ikatan kovalen pada rantai HC Contoh: Ikatan kovalen pada Propana (C3H8) C C C C3H8 H H H CH3 – CH2 – CH3 C H H : 1 elektron H H H : Ikatan kovalen (2 elektron)

JENIS SENYAWA HIDROKARBON Berdasarkan bentuk rantai Berdasarkan jenis ikatan

Senyawa hidrokarbon berdasarkan bentuk rantai Rantai karbon Terbuka (alifatik) Lurus bercabang Tertutup (siklik) Homosiklik Alisiklik aromatik Heterosiklik

Rantai terbuka lurus dan bercabang

Rantai homosiklik Alisiklik

Rantai homosiklik Aromatik

Rantai heterosiklik

Senyawa hidrokarbon berdasarkan jenis ikatan ikatan kovalen tunggal antar atom C Contoh: senyawa alkana (CnH2n+2) Hidrokarbon jenuh Terdapat mininal 1 ikatan kovalen rangkap 2 maupun 3 Contoh: senyawa alkena (CnH2n) dan alkuna (CnH2n-2) hidrokarbon tak jenuh Contoh senyawa Alkena: CH2 = CH – CH3 CH3 – CH = CH2– CH3 Contoh senyawa Alkuna: CH ≡ C – CH3 CH3 – C ≡ C – CH3 Contoh senyawa Alkana: CH3 – CH2 – CH3 CH3 – CH2 – CH2 – CH3

Jenis Atom C Atom Karbon Primer (1o) : 1 atom C terikat 1 atom C Atom Karbon Sekunder (2o) : 1 atom C terikat 2 atom C Atom Karbon Tersier (3o) : 1 atom C terikat 3 atom C Atom Karbon Kuarterner (4o) : 1 atom C terikat 4 atom C

CONTOH SOAL Menentukan jenis senyawa hidrokarbon Membuat strutur kimia senyawa hidrokarbon Menentukan jenis atom C pada senyawa hidrokarbon

Contoh Menentukan jenis senyawa hidrokarbon No. Seny. hidrokarbon Jenis senyawa 1. 2. 3. 4. C – C – C – C – C | C 5. C – C – C ≡ C – C 6. C - = C – C - C 7. C – C – C - C Aromatik Tak jenuh R.3 Jenuh Tak jenuh R.2 Alisiklik Bercabang (Alifatik) Heterosiklik

Contoh membuat struktur kimia senyawa hidrokarbon Senyawa Alkana C3H8 C4H12 C5H12 Senyawa Alkena C3H6 C4H8 C5H10 Senyawa Alkuna C3H4 C4H6 C5H8 CH3 – CH2 – CH3 1 2 CH3 – CH2 – CH2 - CH3 CH3 – CH2 – CH2 – CH2 - CH3 3 CH2 = CH – CH3 1 2 CH2 = CH – CH2 - CH3 CH3 - CH = CH – CH2 - CH3 3 CH ≡ C – CH3 1 2 CH ≡ C – CH2 - CH3 CH3 - C ≡ C – CH2 - CH3 3

Menentukan jenis atom C pada senyawa HC CH3 CH3 CH3 | | | CH3 – CH – CH2 – CH2 – C – CH2 – CH – CH2 - CH3 | CH2 CH3 1 2 3 1 2 3 4 5 6 7 8 9 4 5 Atom C primer 1o : Atom C sekunder 2o : Atom C tersier 3o : Atom C kuartener 4o :

PENYUSUN Nama : Rino Safrizal, S.Pd Alamat : Jl. Imam Bonjol, Gg. H. Ali, no. 81 Pontianak, 78124 HP : 0857 5020 3747 Kompetensi Guru Kimia Blogger Link http://jejaringkimia.blogspot.com http://www.psb-psma.org/users/jejaringkimia http://facebook.com/CheloniaMydas17 http://jejaringkimia.blogspot.com

Anda yakin sudah memahami semua materi ini ? Ya Tidak Anda dapat mendownload materi lengkap pada link berikut: http://jejaringkimia.blogspot.com/2012/01/konsep-reaksi-oksidasi-dan-reduksi.html