MANAGEMENT TEKNOLOGI PENDIDIKAN

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Direktorat Pembinaan SMA
Advertisements

Permendiknas No. 19 Tahun 2007 TENTANG STANDAR PENGELOLAAN PENDIDIKAN OLEH SATUAN PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH.
SISTEM AKUNTABILITAS INSTANSI PEMERINTAH
PENGELOLAAN LAYANAN BIMBINGAN
Kesimpulan Presentasi IV, V, VI, VI
Peraturan Menteri Pendidikan Nasional No. 19 Tahun 2007
Satryo Soemantri Brodjonegoro Direktur Jendral Pendidikan Tinggi
KEBIJAKNAN PELATIHAN BAGI PEJABAT FUNGSIONAL
BUDAYA SEKOLAH.
Dr.Ida Bagus Putera Manuaba, Drs., M.Hum.
MANAJEMEN PELAKSANAAN KBK
PENGEMBANGAN KURIKULUM PAUD
BEST PRACTISE FOR IT GOVERNANCE Pertemuan-8
DeSAIN OrgANISASI & SDM Perencanaan SDM II (lanjutan)
BINDIKLAT Kebijakan Direktorat Departemen Pendidikan Nasional
SAINS – TEKNOLOGI - MASYARAKAT
PENELITIAN TINDAKAN KELAS
STANDARD BALANCED SCORE CARD IT Pertemuan-9 Mata Kuliah: CSI402, IT Governance Tahun Akademik: 2012/
KURIKULUM PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR BERBASIS KERANGKA KUALIFIKASI NASIONAL INDONESIA.
DOKUMEN MUTU UM PALANGKARAYA 2014
PEDOMAN PEMBEKALAN PPL
Prof. Dr. H. Engking S. Hasan, M.Pd.
KAJIAN ANALISIS DAN KEBIJAKAN PENGEMBANGAN SISTEM INOVASI DAERAH (SIDA) DALAM PEMBANGUNAN DAERAH TAHUN 2015 PT. Secon Dwitunggal Putra.
PERGURUAN TINGGI IMPLEMENTASI SISTEM PENJAMIN MUTU INTERNAL
PELATIHAN(PENYEGARAN) CALON DOSEN PEMBIMBING LAPANGAN
TEMA PRIORITAS DALAM PENELITIAN TINDAKAN SEKOLAH (PTK) DAN PENULISAN PRAKTIK TERBAIK Isu-Isu Terkini.
RANCANGAN PROGRAM PENGALAMAN LAPANGAN
Peranan sistem informasi dan teknologi informasi
KEPEMPIMPINAN PEMBELAJARAN
KAJIAN ANALISIS DAN KEBIJAKAN PENGEMBANGAN SISTEM INOVASI DAERAH (SIDA) DALAM PEMBANGUNAN DAERAH TAHUN 2015 PT. Secon Dwitunggal Putra.
POKOK PEMBAHASAN MANAJEMEN BERBASIS SEKOLAH
STRATEGIS SISTEM INFORMASI (PSSI)
ASPEK-ASPEK PERENCANAAN
Model problem based learning
Peningkatan Layanan Pendidikan
Berbasis Kurikulum 2013 Dokumen 1 Penyusunan KTSP BIMBINGAN TEKNIS
METODE PENELITIAN PERTEMUAN KE 1 SAFITRI JAYA, S.Kom, M.T.I
Permendiknas No. 19 Tahun 2007 TENTANG STANDAR PENGELOLAAN PENDIDIKAN OLEH SATUAN PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH.
BAB VI Peran Teknologi dalam Perkembangan Pendidikan di Indonesia
Sosialisasi dan Pelatihan Penguatan Pendidikan Karakter
DITJEN MANAJEMEN DIKDASMEN DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
LATAR BELAKANG Pada saat ini >100 juta penduduk Indonesia belum memiliki akses terhadap layanan air minum dan sanitasi dasar yang layak Sarana AMPL yang.
Strategi dan Kebijakan Teknologi Informasi
PELAKSANAAN DALAM PENGELOLAAN PEMENUHAN SNP
RAPAT KOORDINASI PELAKSANAAN PROGRAM LATIHAN PROFESI (PLP) SEMESTER GENAP TAHUN 2009/2020 UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA Bandung, 28 Januari 2010.
Pelaksanaan Bimbingan PKM, PKP dan Analisis Kegiatan Pengembangan PAUD S1 PGPAUD Universitas Terbuka Oleh: La Tahang.
Langkah Tata Kelola TI.
IMPLEMENTASI TQM PADA PENDIDIKAN TINGGI
EVALUASI DIRI SEKOLAH UNTUK PENJAMINAN MUTU PENDIDIKAN
TVE CHANNEL 2 Pelaksanaan Bimbingan PKM, PKP dan Analisis Kegiatan Pengembangan PAUD S1 PGPAUD Universitas Terbuka Oleh: Mukti Amini.
BUDAYA SEKOLAH.
Penyusunan Peraturan Akademik SMA
BIMBINGAN TEKNIS PENINGKATAN
Judul :. Manajemen Sumber Daya Manusia. Pendidikan Berbasis Kompetensi
Kementerian Pendidikan Nasional 2012
MENYUSUN PERENCANAAN BISNIS.
KONSEP DASAR ORGANISASI KESEHATAN
Departemen Ilmu Penyakit Dalam Bab I. Kebijakan Umum.
PENELITIAN TINDAKAN KELAS
UNIVERSITAS GADJAH MADA
Kontrak Perkuliahan // DNJ // PBM
DINAS PENDIDIKAN DUKUNGAN RENSTRA DINAS PENDIDIKAN DALAM PENCAPAIAN VISI DAN MISI GUBERNUR (RPJMD 2017 – 2022) Disampaikan oleh : KEPALA DINAS PENDIDIKAN.
EDUCATIONAL TECHNOLOGY KE ARAH INSTRUCTIONAL TECHNOLOGY
SISTEM INFORMASI AKADEMIK SEKOLAH DI SMA AL-FALAH DAGO BANDUNG
STATUTA UNIVERSITAS NEGERI MALANG TAHUN 2018
SELAYANG PANDANG RENCANA KERJA RA (RKRA). LANDASAN HUKUM Penyusunan RKJM adalah sebagai berikut : 1.UU Nomor 20 / 2003 tentang sistem pendidikan nasional.
Peranan Kepala Sekolah dalam Pelaksanaan Bimbingan Konseling (BK)
LEMBAGA ADMINISTRASI NEGARA
MANAJEMEN SMK BERBASIK TIK
PENYUSUNAN PROGRAM PELATIHAN
Transcript presentasi:

MANAGEMENT TEKNOLOGI PENDIDIKAN Disusun Oleh : Estri Nurhidayah R. Noorbarani O.F RR Hastin Y Subur Rosmawati Turi Wijayanti

PENDAHULUAN Kehadiran teknologi seperti yang diungkapkan oleh Madique dan Patch (1988) merupakan kekuatan kritis dalam lingkungan kompetitif yang berperan penting dalam mencapai kemampuan dalam jangka panjang. Menurut Higgins (1995), teknologi juga diidentifikasikan sebagai factor yang memberikan kontribusi terhadap keberhasilan operasi perusahaan. Dalam kaitannya dengan teknologi pendidikan maka diperlukan sebuah management untuk mengatur berlangsungnya system pendidikan tersebut. Sebuah organisasi apabila tidak mempunyai sebuah sarana sebagai management maka tidak akan tercapainya tujuan dari organisasi maupun lembaga tersebut.

PENGERTIAN TEKNOLOGI PENDIDIKAN Menurut Prof. Sutomo dan Drs. Sugito, M.Pd. Teknologi pendidikan adalah proses yang kompleks yang terpadu untuk menganalisis dan memecahkan masalah belajar manusia. Menurut Mackenzie, dkk. Teknologi pendidikan yaitu suatu usaha untuk mengembangkan alat untuk mencapai atau menemukan solusi permasalahan.

Management Pendidikan Kepala Sekolah Wakil Kepala Sekolah Pegawai Tata Usaha Sekolah Guru (Dewan guru) Koordinator Bimbingan dan Penyuluhan Wali Kelas

MANAGEMENT TEKNOLOGI PENDIDIKAN Yaitu suatu cara atau sistem pemikiran yang berlaku untuk aspek management inovasi dalam dunia pendidikan yang berorientasi pada POAC (Perencanaan, Organisasi, Aktualisasi dan Kontrol)

Hambatan dalam manajemen teknologi pendidikan rendahnya investasi teknologi rendahnya kapabilitas teknik tidak ada ramalan (forecasting) teknologi tidak adanya strategi teknologi tidak adanya champion yang memadai.

Faktor penting dalam management teknologi pendidikan menerima peran management dalam inovasi dalam dunia teknologi pendidikan memiliki komitmen terhadap tiap fase management teknologi pendidikan yaitu sejak saat dalam penilaian perlunya adopsi teknologi, perumusan kebijakan mengenai teknologi, saat adopsi, implementasi, monitoring, dan pengembamngannya menciptakan visi teknologi pendidikan yang berbasis pada teknologi pendidikan

lanjutan menggunakan standar yang memadai untuk mengukur keunggulan teknologi dalam penggunaan dalam sistem pendidikan yang dipakai oleh lembaga pendidikan tersebut secara internal management teknologi pendidikan tersebut haris mengikuti lembaga tersebut dan lembaga tersebut harus mengikuti misi untuk ke depannya menggunakan teknologi sebagai sebuah kekuatan yang positif dalam transformasi kerja lemaga pendidikan tersebut.

KESIMPULAN Berdasar pembahasan ini dapat disimpulkan bahwa management teknologi pendidikan merupakan peluang dan tantangan bagi sebuah lembaga pendidikan. Management teknologi pendidikan akan dirasakan sebagai tantangan jika lembaga pendidikan tersebut tidak tahu bagaimana menerapkan teknologi dan mengelolanya sesuai tujuan yang akan dicapai. Apabila teknologi dikelola dengan baik maka akan memberikan manfaat yang lebih baik bagi lembaga tersebut.

DAFTAR ISI Ellitan, Lena dan Lina Anatan. 2008. Manajemen Strategi Operasi: Teori dan Riset di Indonesia. Bandung: Penerbit Alfabeta. Haryati, Sri. 2000. Diktat Kuliah Profesi Kependidikan. Magelang: Universitas Tidar Magelang Press. Internet