KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL
PENGARUH PERUBAHAN PERKEMBANGAN IPTEKS ARUS GLOBAL & GELOMBANG PERUBAHAN 3. MODERNISASI 4. INDUSTRIALISASI
PERUBAHAN PERBAIKAN
PERUBAHAN Peran teknologi Fungsi informasi Peningkatan order Struktur organisasi Kekuasaan Rancangan kerja Ukuran keberhasilan Peningkatan order kebutuhan masyarakat Persepsi orang Waktu Ruang Materi PERUBAHAN Peran teknologi Fungsi informasi Pola bisnis Sumber unggulan bisnis 4
PERILAKU INDIVIDU DAMPAK NEGATIF PADA Individualistis Apatis Merasa kurang waktu Egoistis Kurang percaya diri Kurang percaya pada orang lain Ingin mencari penyelamatan diri sendiri Stress 5
DAMPAK NEGATIF PADA TEAM Kerjasama kurang Tidak ada keterbukaan Kurang kompak Tidak ada solidaritas Tidak ada rasa saling percaya Tidak ada kesatuan visi dan gerak Team mulai ditinggalkan Kehancuran sebuah team 6
MENGUBAH PARADIGMA Ubah Paradigma team 7
LEADERSHIP 8
Sifat-sifat manusia yang “Reaktif” : Kurang bertanggung jawab Selalu menyalahkan keadaan yang tidak mendukungnya Dipengaruhi oleh lingkungan sosialnya Bersikap defensif terhadap keadaan yang tidak mendukung Membangun kehidupan emosionalnya disekitar perilaku orang lain Memberi kekuatan kepada orang lain untuk dikendalikannya Digerakkan oleh perasaan / keadaan Menunggu sesuatu terjadi Menunggu seseorang untuk mengurusnya 9
MENGUBAH PARADIGMA 10
PERILAKU TRANSFORMASIONAL Komunikatif Proaktif Termotivasi & Memotivasi Mempunyai visi Innovatif Fokus Percaya dan bisa dipercaya “Berjati Diri” Tulus Manusia Karya Rendah hati Peka 11
PERBEDAAN TRANSFORMASIONAL TRANSAKSIONAL Bimbingan Pengaturan/Pengawasan Hanya berdasar tingkat pada kemampuan Sebagai Sumber Daya Bimbingan Kemampuan, ditambah: - Wawasan - Motivasi - Belajar Manusia yang Bersumber Daya 12
Transformasional ? Mengubah cara pandang (Paradigma) Jadilah proaktif, tidak reaktif Mulailah dengan tujuan Atur prioritas Berpikir menang-menang (win-win) Memahami, baru dipahami Mencari sinergi
Sifat-sifat manusia yang Proaktif : Mengenali tanggung jawabnya Mampu menangkap peluang Menghargai proaktifitas orang lain untuk mendapatkan umpan balik Tidak menyalahkan keadaan, kondisi atau pengkondisian Mampu untuk memilih responnya sendiri Mampu untuk menomorduakan perasaannya Peka & mampu menyesuaikan diri terhadap perubahan Digerakkan oleh nilai-nilai yang telah dipikirkan secara cermat Konsisten terhadap prinsip-prinsip yang benar Hasil kerja yang baik bukan akibat kondisi yang mendukung 14 7 HABITS TEAM/PPT/RRP
kebalikan dari PROAKTIF adalah REAKTIF 15
Orang berperilaku Reaktif atau Proaktif dapat terlihat dari bahasa yang dipakainya BAHASA REAKTIF BAHASA PROAKTIF Tidak ada yang dapat saya lakukan... Memang sudah begitulah saya.... Ia membuatku begitu marah.... Mereka tidak mengijinkan itu... Saya terpaksa melakukan itu karena... Saya tidak bisa ... Saya harus... Seandainya saya ... Mari kita lihat alternatif lain ... Saya dapat memilih pendekatan yang berbeda... Saya mengendalikan perasaan saya sendiri ... Saya dapat menghasilkan sesuatu dengan lebih efektif ... Saya akan memilih jawaban yang sesuai ... Saya memilih ... Saya lebik suka ... Saya akan ... 16
RANGKAIAN KEDEWASAAN KEBIASAAN SALING KETERGANTUNGAN MANDIRI TERGATUNG Persilangan antara Pengetahuan (apa yang dilakukan dan kenapa) Keterampilan (bagaimana melakukannya) Niat (keinginan untuk melakukan - motivasi) KEBIASAAN PARADIGMA KITA KITA bisa melakukan KITA bisa kerja sama KITA bisa menyatukan bakat dan kemampuan untuk menghasilkan sesuatu yang lebihbesar. SALING KETERGANTUNGAN PARADIGMA SAYA Saya bisa melakukan Saya bertanggung jawab Saya bisa dipercaya Saya bisa memilih MANDIRI PARADIGMA ANDA Anda yang mengurus saya Anda datang untuk saya Anda yang tidak datang Saya salahkan anda karena hasil anda TERGATUNG 17