--KHUSNUL FATONAH, M.PD. -- FONOLOGI 2 PERTEMUAN KE-3 --KHUSNUL FATONAH, M.PD. -- PGSD
KEMAMPUAN AKHIR YANG DIHARAPKAN 4. Mahasiswa mampu menjelaskan konsep-konsep yang ada dalam ilmu Fonologi bahasa Indonesia, yakni pada kajian fonemik yang meliputi pengertian fonemik,.
OBJEK STUDI FONOLOGI Fonetik tanpa memperhatikan bunyi bahasa sebagai pembeda makna Fonemik/ fonologi memperhatikan bunyi bahasa sebagai pembeda makna
Memakai bunyi untuk membentuk satuan bahasa dengan makna yang berbeda FONEMIK Memakai bunyi untuk membentuk satuan bahasa dengan makna yang berbeda
Objek penelitian fonetik FON Objek penelitian fonemik FONEM
FONEMIK FONETIK kakak – kapak laba- raba baku- bahu mudah- muda FONETIK Meneliti bunyi-bunyi [a] yang berbeda pada kata-kata lancar, laba, lain Meneliti bunyi-bunyi [i] pada kata-kata ini, intan, pahit
ISTILAH- ISTILAH DALAM FONEMIK 1. Alofon realisasi dari fonem Contoh: fonem /i/ 4 alofon (cita, tarik, ingkar, kali) Fonem /o/ 2 alofon (tokoh, toko)
ISTILAH- ISTILAH DALAM FONEMIK 2. Grafem huruf Contoh: Grafem p melambangkan fonem /p/ dan /b/ (untuk alofon /p/) Grafem v fonem /f/ pada beberapa kata tertentu
PERUBAHAN FONEM 1. Asimilasi dan disimilasi Contoh: Asimilasi sabtu-saptu, lembab-lembap Disimilasi citta cinta dan cipta
PERUBAHAN FONEM 2. Arkifonem Contoh: Jawab- jawap jawaban (B) 3. Kontraksi Tidak tahu ndak tahu Itu tadi tutadi
PERUBAHAN FONEM 3. Metatesis dan epentesis Contoh: Metatesis sapu, apus, usap Epentesis kampak, kapak