Hidup Sehat Dengan Cara Murah

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
PERANAN VITAMIN BAGI MAKHLUK HIDUP
Advertisements

PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN MAKHLUK HIDUP kelas III smt 1
KLASIFIKASI SAYURAN.
Jadi, jangan lupakan buah. Mari hidup sehat dengan mengonsumsinya.
MANFAAT SAYUR BAYAM.
Respirasi Faktor Internal & Lingkungan
Kenali Manfaat Warna Buah dan Sayur
Khasiat Buah Tomat Kalau dirunut sejarahnya, tomat atau Lyopercisum esculentum pada mulanya ditemukan di sekitar Peru, Ekuador, dan Bolivia. Di Prancis,
PENGELOLAAN PASCAPANEN BUAH-BUAHAN
MANFAAT BUAH JERUK.
Kuliah Pengetahuan Bahan Agroindustri VITAMIN
Hidup Sehat Dengan Makanan Organik
Love Pome, Love Delima Di Indonesia buah ini dikenal dengan nama buah delima, sedangkan bahasa Perancisnya disebut pomegranate atau apel berbiji, karena.
Kekuatan Super di Balik Sayuran Tauge
Manfaat Sayur-Sayuran Bagi Tubuh Manusia
Oleh: Weni Pratiwi Azhar Billah Aziz Agung Kurniaji
VITAMIN & FUNGSINYA.
NUTRISI DAN SEHAT ALAMI
Anggota : 1. Amelia Anggita
VITAMIN C.
Contoh SAP.
FISIK : TEKSTUR WARNA UKURAN KIMIA : KARBOHIDRAT PIGMEN ASAM ORGANIK FENOL.
Menjaga Kesehatan Jantung
NUTRISI Rekomendasi Nutrisi Yang Dibutuhkan Selama dan Setelah Kemoterapi (Yayasan Kasih Anak Kanker Jogja) dr. Maria Ulfa, MMR Fakultas Kedokteran dan.
Manfaat buah kersen untuk diabetes
8. Kurangi berat badan jika berlebihan.
PENCEGAHAN DAN PENANGANAN HIPOGLIKEMI DIABETES
Agar Saraf Tetap Bugar Kunci utama untuk menjaga fungsi saraf tetap baik sampai tua adalah kecukupan asupan gizi, vitamin, dan mineral melalui makanan.
Makanan untuk Tajamkan Memori
Contoh SAP.
Pepino Buah pepino (Solanum muricatum Aiton) atau di Indonesia biasa disebut buah melodi, adalah buah yang masih satu famili dengan keluarga terong. Tanaman.
JUICE & SMOOTHIES OLEH: SLAMET SUPRIYANTO, S.ST
Menurut penelitian para ahli, beras hitam mempunyai khasiat:
GIZI MASA NIFAS DAN MENYUSUI
MANFAAT BUAH SIRSAK.
Sayuran Berserat Tinggi
VITAMIN Definisi Vitamin : zat-zat organik kompleks yg sangat esensial, dibutuhkan tubuh dlm jmlh sangat kecil & umumnya tdk dpt dibentuk o/ tubuh Klasifikasi.
VITAMIN YANG LARUT DALAM AIR DAN DALAM LEMAK
Kenali Warna Buah dan Sayuran
POLA HIDUP SEHAT DENGAN MEMPERHATIKAN VITAMIN YANG ADA DALAM TUBUH
5 Makanan Terbaik Untuk Kulit Anda
Presented By: FITRIA RAMADLANI
SELFIA MOKOGINTA
Kanker payudara (Carcinoma mammae)  merupakan kanker pada jaringan payudara. Kanker ini paling umum menyerang wanita, walaupun laki-laki juga punya potensi.
Ns. DIAN MIFTAHUL MIZAN S.Kep.,CWCS
Lettuce: Si Selada Segar Pencegah Kanker
NAMA KELOMPOK : Desy Ratna Safitri (09) Rizky Ponco Alfian N. (27)
Oleh: Weni Pratiwi Azhar Billah Aziz Agung Kurniaji
Faktor pemicu masalah kulit
SEHATKAN DAN SEGARKAN HARIMU
MACAM-MACAM ZAT MAKANAN
Diabetes Melitus KELOMPOK I WIRDA YUNIANI THERESIA.
POLA HIDUP SEHAT DENGAN MEMPERHATIKAN VITAMIN YANG ADA DALAM TUBUH
DIABETES MELITUS L/O/G/O.
SEHATKAN DAN SEGARKAN HARIMU
Penyuluhan Kesehatan Diet Kelebihan Kolesterol. Apa itu Kelebihan Kolesterol??? Kondisi dimana jumlah kolesterol dalam darah lebih dari 240 mg/dl.
PENCEGAHAN DAN PENANGANAN HIPOGLIKEMI DIABETES PROLANIS KLINIK DAHLIA.
WE ARE HEALTHY TOGETHER
MANFAAT SAWI HIJAU BAGI KESEHATAN
Jenis-jenis Diet: The Cabbage Soup Diet
MANFAAT BUAH PEPAYA.
PENCEGAHAN DAN PENANGANAN HIPOGLIKEMI DIABETES PENYULUHAN PROLANIS.
ASAM URAT dr. SUKMA SUSANTI, S.Ked PROLANIS PUSKESMAS CABENGE.
Aneka resep jus sehat untuk
Vitamin-vitamin Larut Air
KHASIAT BUAH NANAS Buah ini banyak mengandung vitamin A dan C sebagai antioksidan. Bromelain berkhasiat sebagai anti radang, membantu melunakan makanan.
MENDIDIK dan MEMBIASAKAN KONSUMSI SAYUR DAN BUAH PADA ANAK
HARGA PASAR TRADITIONAL (RP)
HARGA PASAR TRADITIONAL (RP)
Transcript presentasi:

Hidup Sehat Dengan Cara Murah   Penyakit bisa datang kapan saja. Tak peduli siapa pun Anda, penyakit bisa bersarang dalam tubuh sesuka si penyakit, kalau Anda tidak menjaga kesehatan dengan benar. Kesehatan memang mahal harganya.Indira Prabasari, dosen Fakultas Pertanian Universitas Muhamadiyah Yogyakarta (UMY), dalam seminar bertema “Food Quality : A Review from Scientific and Religious Perspective” di UMY (26/11), hanya dengan mengkonsumsi makanan sehat, kita bisa terhindar dari segala jenis penyakit yang berbahaya. Makanan itu sendiri pun taidak susah didapatkan dan murah harganya.    Tak perlu vitamin mahal untuk menjaga kesehatan. Cukup dengan olah raga teratur dan menjaga makanan, bisa membuat kita terhindar dari penyakit yang berbahaya. Dalam kata lain, untuk menjaga kesehatan tidak susah. Menurut “Ada 8 warna makanan yang dapat membantu kita terhindar dari penyakit berbahaya. Merah, jingga, kuning, hijau, biru, ungu, putih dan hitam,” jelasnya. Indira juga menjabarkan nama-nama makanan berwarna yang bermanfaat bagi kesehatan tubuh.bombay. Makanan ini mempunyai manfaat sebagai anti kanker.Warna hitam, bisa kita dapatkan dari tinta cumi, cincau hitam dan teh hitam, semuanya sebagai sumber serat yang bermanfaat sebagai antioksidan. Warna merah, bisa kita dapatkan pada semangka, tomat, jambu biji dan jeruk bali. Kandungan vitamin A dan E dan betakaroten pada buah-buahan ini bermanfaat untuk mencegah penyakit kanker terutama prostat, sebagai antioksidan, mengatasi diabetes, meningkatkan frtilitas (pria) dan mencegah osteoporosis. Warna jingga, didapat pada wortel dan jeruk. Kandungan vitamin C-nya dapat berfungsi untuk mencegah kanker, menurunkun kolesterol, meningkatkan metabolisme, meningkatkan fungsi otak dan penyembuh luka. Warna kuning, kandungan vitamin A-nya bisa kita dapatkan di pisang, jeruk, nanas, mangga, markisa, ubi kuning dan nangka yang dapat mencegah osteoporosis dan mengatur tekanan darah. Warna hijau, bisa kita dapatkan dari bayam, apel hijau, kiwi, dan daun selada. Sayuran dan buah-buahan ini dapat bermanfaat sebagai penyedia Ohemoglobin, antibakteri, anti peradangan, dan pembentuk sel darah merah. Warna Biru, didapat dari mikroalga spirulina. Kandungan vitamin D-nya dapat membantu produksi sel darah merah dan putih, anti radang dan sebagai antioksidan. Warna ungu, bisa kita dapatkan dari terong, kol ungu, anggur merah dan bawang merah. Makanan-makanan ini bermanfaat sebagai antioksidan, menghambat diabetes, anti inflamasi (gangguan fungsi organ tubuh) dan sebagai pelindung otak dan pembuluh darah. Warna putih, sumber serat vitamin C-nya bsa kita dapatkan dari sawi putih, tauge, sirsak, duku, bawang putih dan bawang Semua makanan di atas bisa kita dapatkan secara mudah di pasaran. Tak ada kata terlambat untuk memulai hidup sehat. Niat yang kuat untuk sehat akan membuat tubuh kita menjadi kuat. Selamat mencoba.