PT INOVASI DIGITAL ELEKTRONIK

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
“ Med-Ixa APPLICATION “ Ated Created By : Karya Komputama Coorporation.
Advertisements

PANEL ELECTRIC & CONTROL PROCESS CONTROL INSTRUMENT SYSTEM INTEGRATOR
Penangganan Keluhan Dan Pemulihan Layanan
Manajemen Kualitas dalam Industri Jasa
Mengidentifikasi masalah melalui gejala yang muncul
Panji Dewanegoro Jason Vino Febriyano Iqbal Imamudin Reno.
Jl.Surya Sumantri No 86 Bandung
Prajurit Komputer Alif Nizar H ( ) M. Farisy A.( ) Ending Sigit T.( ) M. Iwan Safii( )
KNOWLEDGE TRANSFER IN THE e - WORLD
Manajemen Proyek Sistem Informasi
COMPANY PROFILE CLEAN | GREEN | PRECISE JASATAMA GALVANIS INDUSTRY.
PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI UNTUK MENCAPAI KEUNGGULAN KOMPETITIF
Bab VIII Pekerjaan di Bidang Teknologi Informasi
Enterpreneur dan Pengembangan usaha
Interpreuner dan pengembangan usaha 1 Enterpreneur dan Pengembangan usaha Enterpreneur Sistem Bisnis Image Enterpreneur Sistem Bisnis Informasi Model Test.
Apakah manajemen itu ? Sebuah Universitas terbuka menyampaikan bahwa manajemen itu terlibat dalam aktifitas berikut : Perencanaan – memutuskan apa yang.
Mengidentifikasi masalah melalui gejala yang muncul
ENTERPRISE RESOURCE PLANNING
MANAJEMEN OPERASI KELOMPOK IV Ferdian Ardianto ( )
STRUCTURING THE MANUFACTURING DATABASE 2
PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI UNTUK MENCAPAI KEUNGGULAN KOMPETITIF
Repair & Maintenance Inventory
Evaluasi Finansial Dengan Balance Scorecard
Manajemen Proyek.
Perdagangan Elektronik (e-commererce)
Manajemen Proyek TI (Perancangan Jaringan)
Manajemen Proyek TI.
Sistem Informasi Manajemen
sekilas biography RAHARJA SINERGI KOMUNIKASI
P-M ANALYSIS Oleh : Ir. Aulia Ishak, MT.
TUGAS PENGENDALIAN KUALITAS
COMPANY PROFILE.
Manajemen Kualitas dalam Industri Jasa
Tarif Biaya Overhead Minggu 3 Tarif Biaya Overhead Analisis Biaya Dian Mardi Safitri.
Filosofi Perusahaan TOYOTA
SISTEM TERDISTRIBUSI VIII. Sistem Distribusi Yang Hirarki
Perencanaan Dan Pengembangan Produk
Operations Research (Model Antrian)
CV. TRIBEST SARANA KOMPUTER
Materi Habis Uts IMK Prototyping
1. Profile PT Ban Prima Indonesia
KONSEP DAN PENGERTIAN MANAJEMEN PROYEK
Pengantar Sistem Informasi
Timur Dali Purwanto, M.Kom
PT Network (Kanetwork)
Pengoperasian Service Dasar
PT GRISSEE KELOLA ENERGI
MARKETING MANAGEMENT Pemasaran adalah demikian mendasar sehingga tidak dapat dianggap sebagai suatu fungsi yang terpisah Peter F Drucker
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
SARAN PEMECAHAN STUDI KASUS EXCELLENCE THROUGH PEOPLE 2020 STRATEGIES
Chapter 13 Karir dan Sertifikasi di bidang Komputer
PT INOVASI DIGITAL ELEKTRONIK
7 SISTEM ELECTRONIC BUSINESS CHAPTER
Menjelaskan model manajemen persediaan tradisional dan JIT
Konsep Manajemen Proyek
Pengembangan Sistem Informasi
(Model Antrian).
Mengidentifikasi masalah melalui gejala yang muncul
Inventory & Database.
MERANCANG SISTEM E-BISNIS
MANEJEMEN PEMASARAN BANK
1. Penentuan Lokasi Pabrik
Manajemen Operasi EKMA4215 BY S U H D I. Introduksi Manajemen Operasi Pendahuluan Anda diharapkan dapat menjelaskan beberapa konsep tentang pengertian.
Oleh : Guardian Muhammad
Oleh: Benni Asianto Aritonang
U Operations Research (Model Antrian) Febriyanto, SE., MM Dosen
PT INOVASI DIGITAL ELEKTRONIK
ADI PRIHANDONO, SKOM, MKOM
PT GOOPRAY OLOU WATAMAYYUZ
Pengolahan makanan khas daerah KELAS XI SEMESTER GENAP MATERI 1 Firqih Eka Iswara,S.Pd.
Transcript presentasi:

PT INOVASI DIGITAL ELEKTRONIK JASA PERBAIKAN PERALATAN KESEHATAN ( MEDICAL EQUIPMENT ) RUKAN DE CASPIA JL. BOULEVARD RAYA BLOK B NO 27 GRAND DEPOK CITY – DEPOK 16413 JAWA BARAT 021 78927271

Tentang Kami PT. INOVASI DIGITAL ELEKTRONIK atau yang biasa di sebut PT. IDE merupakan perusahaan lokal yang didukung oleh anak bangsa yang berkompeten yang berkomitmen menyediakan solusi terbaik dalam menunjang efektifitas peralatan medical atau alkes. Menjadikan PT IDE sebagai sebuah perusahaan dengan layanan yang unik dan profesional dibidang elektronika   PT IDE adalah perusahaan yang memiliki 3 (tiga) pilar utama dalam mejalan bisnisnya, yaitu Bidang TEKNIK & PERBAIKAN PERANGKAT ELEKTRONIK, TRADING dan JASA, dengan sumber daya manusia yang memiliki keahlian khusus di bidang elektronika, mekantronika, software aplikasi dan profesional project management.

VISI & MISI Visi Kami Misi Kami   Visi Kami PT. IDE berupaya untuk menempatkan diri sebagai perusahaan Jasa dan Perbaikan Perangkat Elektronik terbaik di Indonesia yang memiliki kunikan layanan dan keunggulan kompetensi serta menjadi referensi untuk solusi dibidang elektronik dan Software Aplikasi. Misi Kami PT. IDE memberikan solusi penyediaan layanan “One Stop Provision Service & Repair Electronic Device” antara lain : Menyediakan jasa reparasi inovatif dan profesional dibidang digital elektronik dan kelistrikan. Membuat peralatan elektronik dan kelistrikan yang unggul secara komparatif dan ekmonomis. Membuka lapangan kerja serta mecetak sumber daya manusia yang unggul dan kreatif. Dengan tujuan memberikan kepuasan pelanggan dengan layanan terbaik, mudah dan terpercaya.

KAMI HADIR MEMBERIKAN SOLUSI UNTUK ANDA Kami merupakan perusahaan yang menyediakan solusi dalam program pengefektifan peralatan yang sudah disfungsional maupun discountinue product. Dengan Sumber Daya Manusia yang memiliki keahlian khusus di bidang elektronika, mekantronika dan software aplikasi maka kami datang untuk memberikan solusi terbaik bagi perusahaan anda. Peralatan-peralatan yang sudah tidak berfungsi dikarenakan : Discountied Part ( Pemegang Merk sudah tidak produksi ) sehingga kesulitan dalam perbaikannya. Habis masa garansi Sulit mendapatkan spare part dari produk terkait Biaya reparasi dari pemegang merk yang kurang ekonomis Layanan purna jual yg kurang memuaskan Kami adalah pilihan dan solusi terbaik untuk menyelesaikan semua permasalahan technical anda.

PERBAIKAN PERALATAN KESEHATAN Perbaikan peralatan / instrument kesehatan seperti: Retinology Dental chair Alat bantu pendengaran Alat pengaduk elektronika Alat pembersih ultrasonic Alat timbangan digital CTE SCAN ( DISCOUNTINUE UNIT ) VENTILATOR SONOLAYER

Kendala umum yang di hadapi oleh user Rumah Sakit Discontinue Product yang tidak ada purna jual Modul Board controller yang cukup mahal Biaya repair yang cukup mahal Tidak tersedianya sparepart di Indonesia Ada system trade in yang merugikan pihak user User sudah familiar dengan mekanisme unit lama, sehingga untuk menggunakan unit baru harus dilakukan training penggunaan unit dan tentu saja sangat menjadi beban bagi user.

Mengapa PT IDE menjadi partner anda? Mampu menangani Discontinue Product yang tidak ada purna jual Sytem service level componen untuk Modul Board controller yang cukup mahal Biaya repair yang sangat kompetitif Memiliki kerjasama vendor sparepart di Luar negeri Meminimalkan system trade in yang merugikan pihak user. Memiliki Tenaga ahli trouble shooting elektronika Memiliki Instrument / tools yang cukup memadai Data base historycal customer yang terdata rapih. Memiliki layanan System pick up dan dilevery Melayani perbaikan permodule

KEUNGGULAN KAMI SERVICE LEVEL COMPONENT Dengan kemampuan tracking trouble shooting yang kami miliki dan pengetahuan kami terhadap jenis komponen elektronika, maka Teknik ini yang membedakan dengan vendor lainnya. 1. Peralatan yang discontinued Dapat kami tangani dikarenakan modul yang rusak dapat di perbaiki dengan teknik ini. 2. Harga perbaikan Sangat bersaing dan kompetitif, karena system replace modul dapat kita minimalisir. 3. Cepat Karena tidak adanya sistem waiting modul dari distributor atau prinsiple nya.

SERVICE LEVEL COMPONENT BOARD CONTROLLER DAN SENSOR Repair mainboard , optical trasmiter modul rusak dikarenakan tersumbat kerak debu yang melekat pada iner port. ----------- OPERATOR CONSOLE G E CTE E SCAN ----------------- Transistor smd terbakar, dikarenakan akibat lonjakan listrik yang tinggi dari Gen Set

SERVICE LEVEL UNIT

SERVICE SOFTWARE AND WORKSTATION PC

REFURBISH UNIT REFURBISH UNIT DIPERLUKAN APABILA: Penampilan sudah tidak layak Banyak body / chasing yang sudah rusak sehingga perlu adanya penambalan dan pengecetan ulang. Mechanical macet karena banyak karat Mainboard penuh dengan jamur dan karat. Perlu adanya modifikasi sparepart seperti khusus untuk product china, penggantian selang dengan standart quality eropa, compressor dan laiinya.

PRODUCT SUPPORT MESIN ANTRIAN PASIEN BUILDING MANAGEMENT SYSTEM TOUCHSCREEN DISPLAY MULTI PORT FUNCTION PC BASE AUTOMATIC DATA SAVING THERMAL PAPER STRUCK CUSTOM SOFTWARE VIDEO PROFILE COMPANY DISPLAY FITUR PAPAN PENGUMUMAN SOFTWARE RUMAH SAKIT

LAYANAN PICK UP LAYANAN DILIVERY Bentuk layanan Respon cepat untuk segera mengambil barang dan di analisa oleh team kami LAYANAN DILIVERY Bentuk layanan untuk segera mengirim barang setelah diperbaiki oleh team kami

GARANSI SERVICE DATA HISTORICAL UNIT Garansi service: Garansi diberikan 2 minggu pada kerusakan yang sama setelah barang diterima. Garansi tidak berlaku jika terjadi seal garansi rusak, kerusakan yang diakibatkan oleh bencana alam, lonjakan listrik atau kecerobohan user. DATA HISTORICAL UNIT Penyimpanan data atau rekam data kerusakan unit oleh tiap customer dilakukan agar dapat memperkirakan life time perangkat customer, sehingga dapat termonitor oleh kami maupun user.

PENGADAAN CONSUMABLE PART SENSOR GAS O2 FOR VENTILATOR SENSOR PRESSURE FOR AIR Mass Flow Meter SFM3400

Standard Survey -Apraise-Payment CUSTOMER FIELD ENGINEER WORKSHOP ENG ADMIN Standard Survey -Apraise-Payment HOTLINE SERVICE Technical / System atau Media ? Check Fisik di Lokasi Problem Diketahui: Biaya dan Waktu Pengerjaan Detecting problem and analisa (workshop/ engineer ) Pemberitahuan kpd customer terkait masahah Biaya dan Waktu Pengerjaan Konfirmasi oleh Customer tentang Biaya dan Waktu. PO dikeluarkan Mengeluarkan Job Order dan Permohonan biaya oleh IU Pengerjaan PO dimulai Konfirmasi Customer barang diterima dengan baik dan menerima Invoicing Memberitahukan ke Customer status terakhir Job Order selesai Penagihan ke Customer Laporan Job Order telah selesai

GALLERY PROJECT VENTILATOR REPAIR SERVICES

GALLERY PROJECT CTE SCAN REPAIR SERVICES

WORKSHOP KAMI: GRAHA IDE JL. KALIMULYA RAYA NO 77 CILODONG – DEPOK 16413 JAWA BARAT Telp : 021 7702784 Email: support@inovasidigitalelektronik.com CONTACT PERSON: OKKO DJATMIKO : 087770577638 ( WA ) HUSIN IZI : 081280079027 Email : husseinizzi29@gmail.com okkodjatmiko78@gmail.com