Penyakit yang menyertai kehamilan dan persalinan

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
PROGRAM KIA DI INDONESIA
Advertisements

Kehamilan & Diabetes Mellitus
BAYI BERAT LAHIR RENDAH (BBLR)
KEGAWATDARURATAN KEBIDANAN Oleh Purwani SL Disampaikan pada acara Pelatihan SPGDT / Call Center Tanggal Oktober 2014.
JADWAL KUNJUNGAN RUMAH MASA NIFAS
Penyakit-penyakit pada Ibu Hamil
PEMANTAUAN WILAYAH SETEMPAT (PWS) KIA
Pengertian Post matur adalah kehamilan yang melewati 294 hari atau 42 minggu lengkap. Diagnosa usia kehamilan didapatkan dengan perhitungn usia kehamilan.
DIABETES MELITUS Kelompok 2.
STANDAR PELAYANAN KEBIDANAN
GATHERING BIDAN 2012 RSU PKU Muhammadiyah Gombong
SISTEM PENCATATAN DAN PELAPORAN LB-3 (2)
ASUHAN ANTENATAL Ante Partum Care Oleh Dr. Widjaja Indrachan, SpOG.
PRINSIP DETEKSI DINI TERHADAP KELAINAN, KOMPLIKASI DAN PENYULIT PADA IBU HAMIL Hasnaeni Hatta, S. ST.
PROGRAM KIA Kesehatan Ibu dan Anak.
Dr. Razia Begum Suroyo, M.Sc. M.kes
PERUBAHAN ANATOMI DAN ADAPTASI FISIOLOGIS PADA IBU HAMIL TRIMESTER I,II,III METABOLISME GINI YURMAISARI
WEWENANG BIDAN DALAM PRAKTIK PROFESIONAL
KONSEP NORMAL DALAM PELAYANAN KEBIDANAN
KEHAMILAN GANDA, KELAINAN AIR KETUBAN (KPD, OLIGOHIDRAMNION DAN POLIOHIDRAMNION) VENA ANISA
PENYAKIT YANG MENYERTAI KEHAMILAN & PERSALINAN
KONSEP DASAR ASUHAN KEBIDANAN PADA IBU DALAM MASA PERSALINAN
Kehamilan disertai penyakit
Deteksi Dini Kehamilan, Komplikasi dan Penyakit Masa Kehamilan.
Kebutuhan Gizi Ibu Hamil
Diabetes Melitus Gestasional
Kehamilan dengan infeksi (rubella dan hepatitis)
EPIDEMIOLOGI PELAYANAN KEBIDANAN
STANDAR ASUHAN KEHAMILAN OLEH:ANISA SYOLIHIN NIM:140046
Kehamilan disertai penyakit: diabetes militus,jantung, sistem pernafasan,sistem pencernaan,sistem hematology,sistem perkemihan VENA ANISA
GIZI IBU HAMIL DENGAN KOMPLIKASI KEHAMILAN
NAMA : OSHI ANDILA TINGKAT : II B TUGAS : ASKEB II
Dr.hj.Suzan Pakpahan.M,Kes
Tatalaksana Diabetes Melitus
BERAT DAN INDEKS MASA TUBUH
ABORSI.
FAKTOR-FAKTOR PENENTU KEMATIAN (Bayi & Ibu)
ASKEB IV PUTRI IDOLA II.B.
DETEKSI DINI KOMPLIKASI DAN PENYAKIT YG MENYERTAI MASA PERSALINAN PADA KALA I KALA II DAN KALA III RESNA REZA KURNIA
PRINSIP DETEKSI DINI TERHADAP KELAINAN KOMPLIKASI & PENYAKIT YANG LAZIM TERJADI PADA MASA KEHAMILAN, PERSALINAN & NIFAS Oleh : Monarisa, S.Si.T.
Askeb 1 Oleh : atikah mayang sari Nim :
Konsep Kegawatdaruratan Maternal Dan Neonatal
Konsep Dasar Asuhan Kebidanan pada Ibu dalm Masa Persalinan
Penyakit yang menyertai kehamilan dan persalinan
Konsep Kegawatdaruratan Maternal Dan Neonatal
ASKEP ANTENATAL ADAPTASI & TUGAS PERKEMBANGAN KELUARGA
Silvia rahmayani KEHAMILAN DENGAN PMS.
ADAPTASI PSIKOLOGIS IBU MASA NIFAS
BUKU KIA Kesehatan Ibu dan Anak.
PROGRAM STUDI S1 PENDIDIKAN BIDAN ALIH JENIS FAKULTAS KEDOKTERAN
ASSALAMMU’ALAIKUM WR. WB
Missed abortion.
Oleh : Tien Aminah, SKep.,Ners
ANTENATAL CARE (WHO - DEPKES)
DIABETES MELITUS Oleh Firda ayuningtyas Farhaniatullael F.S
DIABETES MELLITUS kiki hardiansyah, S.kEP,ns
Oleh : Dr. H. Endang Ma’ruf, Sp.OG
PENGERTIAN PERSALINAN
STRATEGI PENDEKATAN RISIKO
Gizi Ibu Hamil dengan Diabetes Mellitus Gestasional
GIZI WANITA HAMIL SEMESTER VI - 13.
Kehamilan Beresiko.
ASUHAN ANTENATAL Riyan irawan. Adalah upaya preventif program pelayanan obstetrik u/ luaran maternal dan neonatal melalui serangkaian kegiatan pemantauan.
TINJAUAN MEDIS PUASA TERHADAP BEBERAPA PENYAKIT
DRAFT PANDUAN PELAYANAN NIFAS PADA IBU DAN BAYI BARU LAHIR Direktorat Kesehatan Keluarga Februari 2018.
NEUROPATI DIABETIK POLI SARAF RSUD CILEGON. Diabetes Melitus (DM) atau Kencing Manis merupakan suatu kelompok penyakit metabolik dengan karakteristik.
CHAIRANISA ANWAR, SST., MKM
GEMELLI.
Standar Pelayanan Minimum Bayi Baru Lahir
Transcript presentasi:

Penyakit yang menyertai kehamilan dan persalinan

Diabetes Melitus kelainan metabolisme karbohidrat, di mana glukosa darah tidak dapat digunakan dengan baik, sehingga menyebabkan keadaan hiperglekimia.

Pengaruh kehamilan,persalinan,dan nifas pada diabetes Kehamilan dapat menyebabkan status predibetik menjadi manifes Diabetes akan menjadi lebih berat oleh kehamilan Pada persalinan yang memerlukan tenaga ibu dan kerja rahim akan memerlukan glukosa banyak,maka bisa terjadi hipoglikemia atau koma Dalam masa laktasi keperluan akan insulin akan bertambah

Pengaruh diabetes terhadap kehamilan Abortus dan partus prematurus Hidramion Pre eklamsia Kesalahan letak janin Insufisiensi plasenta

Pengaruh diabetes terhadap persalinan Inersia uteri dan atonia uteri Distosia karena janin (anak besar,bahu lebar) Kelahiran mati Persalinan lebih sering ditolong secara operatif Angka kejadian perdarahan dan infeksi tinggi Morbiditas dan mortalitas ibu tinggi

Pengaruh diabetes terhadap nifas Perdarahan dan infeksi puerperal lebih tinggi Luka luka jalan lahir lambat pulih / sembuh

Pengaruh diabetes terhadap janin atau bayi Sering terjadi abortus Kematian janin dalam kandungan setelah 36 minggu Dapat terjadi cacat bawaan Dismaturitas Janin besar (bayi kingkong/makrosomia) Kematian neonatal tinggi Kemudian hari dapat terjadi kelainan neurologik dan psikologik

Diagnosis dapat dengan mudah ditegakan Anamnesis : riwayat persalinan yang lalu : Abortus, partus prematurus,kematian janin dan anak besar. riwayat keluarga (herediter) keluhan sekarang : trias poliuri,polidipsi, dan pernah berobat sakit gula pada dokter

Pemeriksaan Pemeriksaan urine Pemeriksaan kadar gula darah puasa dan post paridiol Glukosa toleran test (GTT)

Penanganan Pengobatan medik adalah sangat bijaksana dan bekerja sama dengan ahli penyakit dalam Diabetes diet Pemberian insulin Penanganan obstetrik Penanganan berdasarkan atas pertimbangan : beratnya penyakit,lama penderitaan,umur,paritas,riwayat persalinan terdahulu dan ada atau tidak ada komplikasi.

terimakasih