Manda Malia Ubra ANAMNESIS Kontak / jahitan / gigitan? Sudah berapa lama sejak kejadian? Didahului tindakan provokatif atau tidak? Hewan yang.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Darwis Dosen Jurusan Gizi
Advertisements

FLU BABI Health talk April DEFINISI Merupakan penyakit yang sangat menular pada sistem pernapasan hewan babi yang disebabkan oleh Influenza Type.
Epidemiologi Rabies M. Atoillah.
P3K OFF. OLIVIA CHRISTINE M. OFF. RAYMOND SIAGIAN STAGE 3.
KEDARURATAN SUHU DAN KERACUNAN.
SOSIALISASI DAN PENGENALAN PENYAKIT RABIES
PROGRAM PENGENDALIAN PENYAKIT RABIES Dinas Kesehatan Provinsi Sumbar
DIABETES MELLITUS DYAH UMIYARNI P, SKM, M.Si.
Apa itu polio? Polio merupakan penyakit yang disebabkan virus polio yang tergolong dalam Picornavirus. Suatu mikro organisme berukuran kecil, namun dapat.
Disusun Oleh: Novi Susanti Nursabilla Rahmahwati Sari
PENYAKIT TROPIS & INFEKSI I
OLEH NISWAN ISKANDAR ALAM
Kenali dan Waspadai Demam Berdarah
Penyakit-penyakit pada Ibu Hamil
BEBAS TBC dan BEBAS ROKOK.
PILEK PENGERTIAN: Pilek, biasa juga dikenal sebagai nasofaringitis, rinofaringitis, koriza akut, atau selesma, merupakan penyakit menular pada sistem pernapasan,
POLIOMIELITIS.
CARA PENYUNTIKAN VAKSIN RABIES
Hepatitis Fatty Liver.
Asuhan keperawatan pada klien dengan infeksi hiv – aids
Patologi Umum.
Wahai Penggemar Makan Enak, Awasi Ginjalmu!
LEPTOSPIROSIS I. Defenisi    Leptospirosis adalah penyakit yang disebabkan oleh infeksi bakteri Leptospira berbentuk spiral yang menyerang hewan dan manusia.
Kata malaria berasal dari bahasa Italia yaitu Male dan Aria yang berarti hawa buruk. Pada zaman dulu, orang beranggapan bahwa malaria disebabkan oleh udara.
Penyakit Menular Campak
Campak / measles / morbillie
JAPANESE ENCEPHALITIS
VARISELA (chickenpox)
Oleh Dr. Nugroho Susanto
Ns. Arista A Putri, M.Si.Med
LEPTOSPIROSIS Definisi Penularan Gejala Pencegahan
Program Pengendalian Penyakit ANTHRAX
VARISELA OLEH NUGROHO.
ASUHAN KEBIDANAN PADA NEONATUS BAYI DAN BALITA DENGAN PENYAKIT GINJAL YANG DIDERITA IBU SELAMA KEHAMILAN OLEH KELOMPOK 11: DEWI WIJAYA GULO ILUSI CERIA.
VARIOLA Sinonim : cacar, small pox Definisi - penyakit sangat menular
DETEKSI DINI KOMPLIKASI DAN PENYAKIT PADA MASA KEHAMILAN TRIMESTER I,II,DAN II OLEH : ELIZA NOFRI.
MANIFESTASI KLINIK PENYAKIT MENULAR
Jakarta, 19 Mei 2015 “BANGKITKAN ENERGI NEGERI”.
RIWAYAT ALAMI PENYAKIT &
Sindrom Guillain–Barré
EPIDEMIOLOGI PENYAKIT MENULAR
Nama kelompok : 1. Berliana Nugraheni 2. Beatrico Lyo 3
(penyakit kencing tikus)
MUHAMMAD ABDILLAHTULKHAER
DEFINISI TUBERKULOSIS
INFEKSI AKUT KASUS OBSTETRI
Laporan Pendahuluan dan Asuhan Keperawatan pada Remaja Ketergantungan NAPZA ADE RIA CARISNA.
TUGAS PATOLOGI DIFTERI.
PENYAKIT RABIES.
EPIDEMIOLOGI PENYAKIT MENULAR
EBOLA BY : ROSITA.
DIABETES MELLITUS DYAH UMIYARNI P, SKM, M.Si.
KELOMPOK 4 : NADILA RIANA PUTRI .S K PUTRI YANTI K TRIA HARYUNI .D K
GIZI BURUK.
REFERAT HERPES ZOSTER Oleh Santi Nurfitriani Pembimbing Dr. Sabrina.
KEDARURATAN SUHU DAN KERACUNAN.
Anggota : 1. Muhammad Ikzan 2. L. M. Riswandi 3. Hasrianti 4. Reski Rahayu 5. Reski Wahyuni.
CEREVASKULER ATTACK (CVA)
Syok anafilaktik PKM ANREAPI. Syok Suatu sindrom klinik yang mempunyai cici-ciri berupa : Hipotensi Takikardi Hipoperfusi (urine
PENYAKIT MENULAR SEKSUAL. Apa itu Penyakit Menular Seksual? Penyakit Menular Seksual (PMS) merupakan salah satu jenis Infeksi Saluran Reproduksi (ISR),
Lili Eriska Sianturi, M.K.M Kuliah Dasar Epidemiologi
Materi Dasar Tentang TB
ANUNG untuk RAKOR RABIES KALIMANTAN
Kehamilan di sertai penyakit rubella dan hepatitis
CHAIRANISA ANWAR, SST., MKM
ASUHAN KEBIDANAN PADA KASUS RADANG GENETALIA INTERNAL SALPINGITIS
HUMAN MONKEYPOX VIRUS CACAR MONYET
DEFINISI  Syok merupakan kegagalan sirkulasi tepi menyeluruh yang mengakibatkan hipotensi jaringan.  Kematian karena syok terjadi bila kejadian ini.
Hepatitis Teresa Ejahdan. HATI Dimana letak Hati?
Transcript presentasi:

Manda Malia Ubra

ANAMNESIS Kontak / jahitan / gigitan? Sudah berapa lama sejak kejadian? Didahului tindakan provokatif atau tidak? Hewan yang menggigit menunjukkan gejala rabies? Penderita luka gigitan pernah di VAR / tidak? Hewan yang mengigit pernah di VAR / tidak?

PEMERIKSAAN FISIK Identifikasi luka gigitan PEMERIKSAAN PENUNJANG Pada awal penyakit, hemoglobin normal dan sedikit menurun pada perjalan penyakit. Leukosit antara /mm 3 dengan 6-8% monosit atipkal, namun leukositosis /mm 3 sering dijumpai, trombosit biasanya normal. Pada urinalisis dijumpai albuminuria dengan peningkatan sel leukosit pada sedimen. Pada CSS dapat dijumpai gambaran encephalitis, peningkatan sel leukosit 70/mm 3, tekanan CSS dapat normal/meningkat, protein dan glukosa normal.. Pada EEG secara umum didapatkan gelombang lambat dengan penekanan aktivitas dan paroksismal spike. CT dan MRI pada otak normal Isolasi virus sangat baik dilakukan pada minggu pertama dari bahan yang berasal dari saliva, hapusan tenggorokan, trakea, kornea, sampel biopsy kulit/otak, CSS, dan kadang urin.

MANIFESTASI KLINIS berlangsung 1-4 hari demam, menggigil, batuk, nyeri menelan, nyeri perut, sakit kepala, malaise, myalgia, mual muntah, diare dan nafsu makan menurun Gejala yang lebih spesifik yaitu gatal dan parastesia pada luka bekas gigitan yang sudah sembuh Stadium prodromal Pada furios penderita menjadi hiperaktif, disorientasi, mengalami halusinasi, atau bertingkah laku aneh. Bila penderita diberi segelas air minum dan mencoba meminumnya akan terjadi spasme hebat otot-otot faring, akibatnya penderita menjadi takut air (hirofobia) yang khas pada rabies. Keadaan yang sama dapat ditimbulkan oleh rangsangan sensorik seperti meniupkan lilin ke muka pasien (aerofobia), atau dengan menjatuhkan sinar ke mata (fotofobia) atau dengan menepuk tangan didekat telinga pasien Stadium neurologis akut Koma dapat terjadi dalam 10 hari setelah tampak gejala rabies dan dapat berlangsung hanya beberapa jam sampai beberapa jam sampai berbulan-bulan tergantung penanganan intensif. Pada penderita yang tidak ditangani, penderita dapat segera meinggal setelah terjadi koma, Stadium koma

ETIOLOGI Rabies terjadi akibat adanya infeksi virus rabies, virus Neurotropik darigenus Lyssavirus, dan family Rhabdoviridae. Virus rabies termasuk golongan RNA single stranded. Virus rabies inaktif pada pemanasan, pada temperatur 56derajar C Virus juga mati dengan deterjen, sabun, etanol 45%, solusi jodium

PATOFISIOLOGIPATOFISIOLOGI

EPIDEMIOLOGI Distribusi rabies tersebar di seluruh dunia dan hanya beberapa Negara yang bebas rabies seperti Australia, sebagian besar Skandinavia, Inggris, Islandia, Yunani, Portugal, Uruguay, Chili, Papua Nugini, Brunai, Selandia Baru, Jepang, Taiwan Jumlah kematian di dunia karena penyakit rabies pada manusia diperkirakan lebih orang tiap tahunnya dan terbanyak paada Negara-negara Asia dan Afrika yang merupakan daerah endemis rabies.

PENCEGAHAN Luka gigitan harus segera dicuci dengan sabun, dilakukan debriden dan diberikan disinfektan eperti alcohol 40-70%, tinktura yodii, atau larutan epherin 0,1% Luka akibat gigitan binatang penular rabies tidak dibenarkan untuk dijahit kecuali bila keadaan memaksa dapat dilakukan jahitan situasi. Penanganan luka Apabila kontak dengan air luir pada kulit luka yang tidak berbahaya, maka diberikan VAR diberikan kombinasi VAR dan SAR apabila kontak dengan air liur pada luka berbahaya Vaksin

KOMPLIKASI Berbagai komplikasi dapat terjadi pada penderita rabies dan biasanya timbul pada fase koma Komplikasi sapat berupa peningkatan tekanan intra kranial; kelainan pada hipotalamus berupa diabetes mellitus, sindroma abnormalitas hormone anti diuretic (SAHAD); disfingsi otonomik yang menyebabkan hipertensi, hipotensi, hipertermia/hipotermia, aritmia dan henti jantung Kejang dapat local maupun generalisata dan sering bersamaan dengan aritmia dan gangguan respirasi Pada stadium prodromal sering terjadi komplikasi hiperventilasi dan alkalosis respiratorik, sedangkan hipoventilasi dan depresi pernapasan terjadi fase neurologic akut Hipotensi terjadi karena gagal jantung kongestif, dehidrasi dan gangguan otonomik

PROGNOSIS Kematian akibat infeksi virus rabies boleh dibilang 100% bila virus sudah mencapai system saraf. Prognosis rabies selalu fatal karena sekali gejala rabies telah tampk hampir semua selalu kematia 2-3 hari sesudahnya sebagai akibat gagal napas/henti jantung ataupun paralisis generalisata. Berbagai penelitian dari tahun melibatkan lebih dari 800 kasus gigitan anjing pengidap rabies di Negara endemis segera mendapat perawatan luka, pemberian VAR dan SAR mendapatkan angka survival 100%