MENGIDENTIFIKASI GEJALA KEJUTAN LISTRIK (ELECTRIC SHOCK) oleh retno M Kompetensi : Menerapkan Keselamatan Dan Kesehatan Kerja ( K 3 )
Dapat mengidentifikasi gejala kejutan listrik (Electric Shock) TUJUAN Dapat mengidentifikasi gejala kejutan listrik (Electric Shock) Teknologi dan Rekayasa
ALAT PENGAMAN KEJUTAN LISTRIK ELCB (EARTH LEAKAGE CIRCUIT BREAKER) MCB (MINIATURE CIRCUIT BREAKER) Teknologi dan Rekayasa
ALAT PENGAMAN ELCB (Earth Leakage Circuit Breaker) Rangkain ELCB terdiri dari kumparan magnet dan sakelar. Sakelar ini dapat dikendalikan secara manual dan magnet listrik. Teknologi dan Rekayasa
ALAT PENGAMAN MCB (Miniature Circuit Breaker) Dapat memutuskan rangkaian tiga phasa walaupun terjadi hubung singkat pada salah satu phasanya. Dapat digunakan kembali setelah rangkaian diperbaiki akibat hubung singkat atau beban lebih. Mempunyai tanggapan yang baik apabila terjadi hubung singkat atau beban lebih. Teknologi dan Rekayasa
MCCB (Molded Case Circuit Breaker) MCCB merupakan alat pengaman yang dalam proses operasinya mempunyai dua fungsi yaitu sebagai pengaman dan sebagai alat untuk penghubung Keterangan : BMC material for base and cover Arc chute Mounting for ST or UVT connection block Trip-free mechanism Moving contacts Clear and IEC-complaint maekings Magnetic trip unit Compact size Teknologi dan Rekayasa
ACB (Air Circuit Breaker) ACB (Air Circuit Breaker) merupakan jenis circuit breaker dengan sarana pemadam busur api berupa udara. ACB dapat digunakan pada tegangan rendah dan tegangan menengah Teknologi dan Rekayasa
OCB (Oil Circuit Breaker) Oil Circuit Breaker adalah jenis CB yang menggunakan minyak sebagai sarana pemadam busur api yang timbul saat terjadi gangguan Teknologi dan Rekayasa
VCB (Vacuum Circuit Breaker) Pada dasarnya kerja dari CB ini sama dengan jenis lainnya hanya ruang kontak dimana terjadi busur api merupakan ruang hampa udara yang tinggi sehingga peralatan dari CB jenis ini dilengkapi dengan seal penyekat udara untuk mencegah kebocoran Teknologi dan Rekayasa
SF6 CB (Sulfur Hexafluoride Circuit Breaker) SF6 CB adalah pemutus rangkaian yang menggunakan gas SF6 sebagai sarana pemadam busur api Teknologi dan Rekayasa
MACAM – MACAM PETUJUK KEAMANAN Teknologi dan Rekayasa
Teknologi dan Rekayasa
PENGGUNAAN ALAT PENGAMAN DARI KEJUTAN LISTRIK Sarung tangan karet khusus dan helm dengan pelindung mata Teknologi dan Rekayasa
TINDAKAN PENGAMANAN UNTUK KESELAMATAN Teknologi dan Rekayasa
PROTEKSI DENGAN ISOLASI BAGIAN AKTIF Pengamanan dengan selungkup isolasi Teknologi dan Rekayasa
Kabel diberikan perlindungan selubung luar dan bahan isolasi yang memberikan perlindungan elektrik antar kawat Teknologi dan Rekayasa
Perlindungan pada stop kontak portable juga dirancang dengan kriteria tertentu Teknologi dan Rekayasa
Diperlukan rintangan berupa pagar besi yang dilengkapi dengan kunci sehingga orang yang tidak berkepentingan bisa bebas keluar masuk ruangan Teknologi dan Rekayasa
Bentangan kawat saluran udara telanjang di atas atap rumah harus diperhatikan jarak minimal dengan atap rumah Teknologi dan Rekayasa