LANDASAN ONTOLOGI, EPISTEMOLOGI DAN AKSIOLOGI SUPERVISI PENDIDIKAN

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Pardjono, Ph.D Program Pascasarjana UNY
Advertisements

LANDASAN DAN PRINSIP PENGEMBANGAN KURIKULUM
UNIT 2 Jurnal Reflektif 1.
Filsafat Ilmu: administrasi
SEPUTAR EPISTEMOLOGI Oleh Ngainun Naim.
Filsafat Ilmu (Manajemen)
PANCASILA SEBAGAI SISTEM FILSAFAT
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PROF.
FILSAFAT ILMU program pascasarjana IAIN Sunan Ampel
PANCASILA 8 FILSAFAT, PANCASILA, DAN FILSAFAT PANCASILA
PANCASILA SEBAGAI SISTEM FILSAFAT
PENGEMBANGAN SUPERVISI PENGAWAS PENDIDIKAN AGAMA ISLAM BERBASIS PENINGKATAN PROFESIONAL GURU PAI PADA MADRASAH ALIYAH NEGERI DI KABUPATEN SRAGEN OLEH SURATNO.
ILMU DAN FILSAFAT ILMU.
PANCASILA SEBAGAI SISTEM FILSAFAT pengampu : Mustaqiem.
BAB II PENDIDIKAN SEBAGAI ILMU DAN EKSISTENSINYA
Pert. 2 Dosen: Dr. Syahrial Syarbaini, MA.
FILSAFAT PENDIDIKAN DAN PEMBELAJARAN
Bidang Kajian Filsafat Ilmu
“Tentang Hakekat Ilmu”
LEMBAGA PENJAMINAN MUTU PENDIDIKAN (LPMP) JAWA TIMUR
MAKUL : MBS 2 sks Dr. Ratnawati Susanto, M.M.,M.Pd
Oleh : Irma Octaviani Ramisdar
Oleh : dedy wijaya kusuma, st., M.Pd.
Laporan Pelaksanaan Tugas Pengawas
Oleh: RUSDIANTO UNIVERSITAS NAROTAMA SURABAYA 2012
Pancasila Sebagai Filsafat
FILSAFAT ILMU DAN METODE KEILMUAN
PENYUSUNAN PROGRAM & PELAPORAN PENGAWASAN SEKOLAH
PANCASILA SEBAGAI FILSAFAT DAN FALSAFAH
KEBENARAN & ILMU PENGETAHUAN
IDENTIFIKASI MASALAH KEPENGAWASAN
KAJIAN TEORI DAN HIPOTESIS TINDAKAN ( BAB II )
HERU ERWANTO A III D.
KEGIATAN PEMBELAJARAN 4 TEMA : PENGANTAR ILMU GEOGRAFI OLEH: 1
KAJIAN TEORI DAN PENGAJUAN HIPOTESIS TINDAKAN ( BAB II )
ASSALAMUALAIKUM.
Landasan Pengembangan Kurikulum
Materi ke 2 UNIVERSITAS BOROBUDUR Semester Genap
ALIRAN-ALIRAN FILSAFAT PENDIDIKAN
DJUMIATI, Peningkatan Kualitas Pembelajaran PKn Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Make A Match di Kelas VI SDN Banyumanik 03 Semarang.
LANDASAN DAN PRINSIP PENGEMBANGAN KURIKULUM
Dr. Drs. WIDODO SURYANDONO SH, MH.
BHP FILSAFAT ILMU KELOMPOK A
PENGANTAR PENDIDIKAN MATERI LATIHAN PENDAHULUAN TOMMY RAFELDI back
PEMIKIRAN FILSAFAT KOMUNIKASI
Widayanto Disampaikan pada Orientasi PPAI Propinsi Bali
Modul 5 FILSAFAT KOMUNIKASI
Pengertian Integrasi-Interkoneksi
Pancasila Sebagai Filsafat
Filsafat Pendidikan Islam
Filsafat Pendidikan Perenialisme
PANCASILA SEBAGAI SISTEM FILSAFAT
UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA
FILSAFAT MATEMATIKA.
KAJIAN TEORI DAN HIPOTESIS TINDAKAN DALAM PENELITIAN TINDAKAN KELAS
Filsafat Ilmu Pendidikan Dosen : Dr. H. Deddy Setiawan, M.Si. Ridwan Komara (NIM : ) Qurotu’aini (NIM : ) Bagus S Tsaury (NIM : )
I. FILSAFAT ILMU DAN METODE PENELITIAN
KONSTRUCTED REALITIES
Assalammu’alaikum wr.wb
PENDIDIKAN SEBAGA ILMU PENGETAHUAN
I. FILSAFAT ILMU DAN METODE PENELITIAN A. Pendahuluan Filsafat berasal dari kata filo dan sofia (bahasa yunani) Filo artinya cinta atau menyenangi Sofia.
ILMU DAN FILSAFAT ILMU Pardjono, Ph.D.
Kelompok Pertama : 1.ZULFIKAR ISMAR 2.CIPTO 3.KARTUBI.
FILSAFAT ILMU Dosen Pembimbing : Subhan Kelompok 1 Wulan Anggraini Rahmah hidayati Faradhiba Dosen Pembimbing : Subhan Kelompok 1 Wulan Anggraini Rahmah.
AKSIOLOGI Nilai Kegunaan Ilmu.  Menurut Suriasumantri aksiologi adalah teori nilai yang berkaitan dengan kegunaan dari pengetahuan yang di peroleh. 
MANUSIA dan REALITAS.
Filsafat Pendidikan Islam Oleh : suyatno Kandidat doktor ilmu kependidikan islam UIN Sunan Kalijaga.
* Guru : a) menjadi kritik membangun bagi guru untuk melecut semangat sehingga performa mengajarnya akan semakin meningkat dari waktu ke waktu, b) menjadi.
RUANG LINGKUP DAN CABANG-CABANG KAJIAN FILSAFAT
KEDUDUKAN FILSAFAT ILMU PENGETAHUAN Filsafat Filsafat: upaya untuk mempelajari dan mengungkapkan pengembaraan manusia di dunia 1.
Transcript presentasi:

LANDASAN ONTOLOGI, EPISTEMOLOGI DAN AKSIOLOGI SUPERVISI PENDIDIKAN

Menurut Prof. Dr. Piet Suhertian PENGERTIAN SUPERVISI Menurut Prof. Dr. Piet Suhertian Supervisi adalah usaha memberi layanan kepada guru-guru baik secara individual maupun secara berkelompok dalam usaha memperbaiki pengajaran. Menurut beliau kata kunci supervisi adalah pemberian layanan dan bantuan.

LANDASAN  ONTOLOGI Menurut Jujun S Suriasumantri (2010: 35) “Ontologi merupakan cabang ilmu filsafat yang berhubungan dengan hakekat hidup. Ontologi diartikan juga dengan  hakekat apa yang terjadi”. 

penyelenggaraan supervisi pendidikan diperlukan usaha dan kerja sama antara supervisor (kepala sekolah atau pengawas sekolah) dan guru mengenai pandangan tentang tujuan dari supervisi pendidikan serta pendirian mengenai seperti apa atau yang bagaimana supervisi yang dikehendaki sesuai dengan tujuan pendidikan nasional.

LANDASAN EPISTEMOLOGI Epistemologi adalah teori pengetahuan, yaitu membahas tentang bagaimana cara mendapatkan pengetahuan yang benar dari obyek yang ingin dipikirkan pengertian epistemologi yang lebih jelas” (Jujun S SuriaSumantri, 2010: 99).

“supervisi harus dijalankan berdasarkan kaidah-kaidah keilmuan tentang bidang kerjanya, memahami tentang pembelajaran lebih mendalam dari sekadar pengawas biasa” (Nana Sudjana, 2011: 1) .

Contohnya  jika pengawasan dilakukan oleh kepala sekolah, maka pengawasan dilakukan untuk melihat kinerja guru dalam melaksanakan pembelajaran terhadap siswa, namun jika supervisi dilaksanakan oleh pengawas satuan pendidikan, maka kepala sekolah dalam konteks kelembagaan jelas menjadi tujuan utama dalam meningkatkan mutu pendidikan secara menyeluruhbukan hanya sekedar inspeksi biasa.

LANDASAN AKSIOLOGI Aksiologi adalah istilah yang berasal dari kata Yunani yaitu axios yang berarti sesuai atau wajar. Sedangkan logosyang berarti ilmu. Aksiologi dipahami sebagai teori nilai. Menurut Jujun S Suriasumantri (2010:234) “aksiologi diartikan sebagai teori nilai yang berkaitan dengan kegunaan dari pengetahuan yang kita peroleh”.

Berkaitan dengan landasan aksiologi Supervisi pendidikan, aspek tujuan dari supervisi adalah untuk terus memperbaiki keadaan sekolah baik secara material, finansial maupun dengan hubungan sosialnya di dalam lingkungan sekolah.