PEWARNAAN KUMAN Nurul Wiqoyah
Living state: Wet Mount Method Hanging drop Preparat Fixed state: pewarnaan Fiksasi: Melekatkan spesimen pada obyek glass Membunuh kuman tanpa merubah morfologinya Mencegah enzym yang dapat merusak morfologi sel Sebagai intensifier sehingga kuman mudah di cat Macam fiksasi: Secara phisic: pemanasan Secara chemis: methyl/ethyl alkohol, formalin, asam asetat
Sifat cat: Macam cat: Mempunyai : struktur cincin benzena gugus chromofor menentukan warna cat gugus auxochrome menentukan sifat elektrolit dissosiasi/ kemampuan membentuk salt linkages dengan protein jaringan dll. Macam cat: Basic dyes: garam-garam cat yang chromofor (ion-ion cat)nya kation dengan anion: Cl, SO4, asetat, oksalat ex. Methylen blue, safranin, crystal violet Acid dyes: khromofornya anion dengan kation: Na+, K+, Ca+, NH4+ Ex. Fuchsin, acid fuchsin, congo red dll
Preparasi smear: Smear: lesi, exudate, darah, jaringan atau koloni kuman yang terisolir Smear fiksasi pewarnaan
Types of stain Simple stains Differential stains Special stains General stains
Pewarnaan sederhana Menggunakan satu macam zat warna Kuman terwarnai zat warna Ex. Methylen blue kuman berwarna biru Safranin kuman berwarna merah
Pewarnaan negatif Zat warna Iodin Ink Kuman tidak terwarnai dengan bakcground gelap Kapsul jernih
Pewarnaan differensial 1. Pewarnaan Gram: Paling umum digunakan Tehnik pengecatan diagnostik Cat: crystal violet (primary stain) Lugol (mordan) Alkohol Safranin (counter stain) Bakteri Gram positif purple Bakteri Gram negatif merah
primary stain mordant decolorization counterstain positive negative
Kuman Gram positif Kuman Gram negatif
2. Pewarnaan tahan asam ZEIHL-NEELSON METHOD Pewarnaan differensial untuk bakteri tahan asam kelompok kuman ycobacterium Prinsip: tergantung pada ketahanan bakteri terhadap dekolorisasi alkohol asam dinding sel mengandung asam mikolat yang berikatan dengan polisakarida yang mencegah karbol fuchsin dari sel Acid fast cells merah Non Acid fast counter stain
Pewarnaan khusus Pewarnaan kapsul Congo Red METHOD MUIR’S METHOD Carbol Fuchsin Ethanol MUIR’S Mordant Counterstain: Loeffler’s methylen blue ANTHONY METHOD: Crystal violet 20% CUSO4
Pewaranaan spora Pewarnaan NEISSER Types: Moeller Modified Method Carbol Fuchsin, Ethanol, Loeffer’s Methylen Blue Vegetative cell biru, spora merah Pewarnaan Schaeffer fulton Bahan malachite green, safranin Spora kuman hijau Vegetative cell merah Pewarnaan Bartolomev dan Mittwer Pewarnaan NEISSER Zat warna Neisser AB Neisser C Melihat granula metakhromatik Granula metakhromatik biru gelap Vegetatif sel kuning coklat
Pewarnaan flagella Pewarnaan Leiffson Pewarnaan Bailey mordan Asam tannin