KERANGKA TEORI DAN KONSEP

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Teknik Menulis makalah
Advertisements

KAJIAN PUSTAKA Oleh: Trisakti Handayani
BAB VIII FOOTNOTE & DAFTAR PUSTAKA
Catatan Kaki (Footnote)
Membuat Proposal SKRIPSI
BAHASA MAIN BODY KARANGAN ILMIAH
MAKALAH Neneng Sri Wulan.
KARYA TULIS POPULER.
Cara menulis Pustaka.
SISTEMATIKA PENULISAN KARYA ILMIAH (MAKALAH)
STUDI KEPUSTAKAAN Oleh : Widaningsih.
FILSAFAT ILMU DAN LOGIKA
FILSAFAT ILMU DAN LOGIKA
SISTEMATIKA LAPORAN ILMIAH
TEKNIK NOTASI ILMIAH 1. Bibliography atau Daftar Pustaka 2. Kutipan
PERTEMUAN 6: KAIDAH DAN ATURAN PENULISAN ILMIAH
LANGKAH PENULISAN KARANGAN ILMIAH
KUTIPAN BAHASA INDONESIA
OUT-LINE DAN STRATEGI PENULISAN ILMIAH
BAB II. KAJIAN TEORI MENGANALISIS DAN MENSITESIS BERBAGAI REFERENSI SEHINGGA TERBENTUK KERANGKA PIKIR YANG MEMANDU ARAH PENELITIAN WUJUD REFERENSI: Buku.
FILSAFAT ILMU DAN LOGIKA
PUSTAKA ACUAN DAN BIBLIOGRAFI
Sistematika langkah-langkah penyusunan proposal penelittian
PENULISAN KUTIPAN DAN DAFTAR PUSTAKA
Workshop Penyusunan Skripsi
LAPORAN HASIL PENELITIAN DALAM PENELITIAN TINDAKAN KELAS
METODOLOGI PENELITIAN
KUTIPAN, CATATAN KAKI, DAN BIBLIOGRAFI
Workshop Penyusunan Skripsi
Kutipan tidak langsung
Penulisan Karya Ilmiah
(Teknik Penulisan Karya Ilmiah) A
PERENCANAAN KARANGAN.
Catatan Pustaka catatan yang menjelaskan sumber informasi yang digunakan. Sumber informasi itu dapat berupa buku, majalah, surat kabar, atau diktat kuliah.
Menulis proposal dan hasil penelitian
MODUL 7 TEKNIK PENGUTIPAN
SISTEMATIKA PENULISAN KARYA ILMIAH (MAKALAH)
TEKNIK KUTIPAN Kutipan adalah bagian dari pernyataan, pendapat, buah pikiran, definisi, rumusan atau hasil penelitian dari penulis lain atau penulis sendiri.
TEKNIK NOTASI ILMIAH 1. Bibliography atau Daftar Pustaka 2. Kutipan
KOMPONEN DALAM KARANGAN ILMIAH
Landasan teori.
KALIMAT EFEKTIF.
PENULISAN REFERENSI (Kuntarto, 2011: )
Aturan Penusilan Catatan Kaki
KUTIPAN DAN DAFTAR PUSTAKA
Materi 5 Kerangka Teori.
LAPORAN HASIL PENELITIAN DALAM PENELITIAN TINDAKAN KELAS
KUTIPAN DAN DAFTAR PUSTAKA
PENULISAN LAPORAN PENELITIAN
KUTIPAN DAN DAFTAR PUSTAKA
KARYA ILMIAH.
Waslam, Silvia dan Nofia
Chapter 1 & 2 By: Lisa Kustina S.E.,MBA.
Metode Penelitian Hukum
KARYA TULIS ILMIAH.
KUTIPAN Nama : Astin Ria Npm :
MAKALAH Disampaikan dalam diklat Penulisan Makalah Mahasiswa
BAB VIII FOOTNOTE & DAFTAR PUSTAKA
Sistematika Penulisan Karya Ilmiah
Fina Nuralizah ( ) Gina Reva ( ) Nadia Rizki Ananda ( ) Panji Purnama ( ) Sani Nurohmah ( ) Siti Maemunah ( )
Tertib Menulis Bagian Karya Ilmiah
KUTIPAN.
KEPUSTAKAAN (DAFTAR RUJUKAN) & KUTIPAN
KUTIPAN, CATATAN KAKI DAN DAFTAR PUSTAKA
KARYA TULIS ILMIAH.
FORMAT MAKALAH ILMIAH Siti zulzilah.
TUGAS TERSTRUKTUR TEORI BIROKRASI
FORMAT PENULISAN KARYA TULIS ILMIAH
Kutipan dan Sistem Perujukan
Modul 3 – Landasan Teori, Kerangka Berpikir dan Pengajuan Hipotesis
Transcript presentasi:

KERANGKA TEORI DAN KONSEP METODOLOGI PENELITIAN TOPIK 8 KERANGKA TEORI DAN KONSEP DOSEN MULYO WIHARTO

TEORI Teori merupakan konsep yang menjelaskan secara logik hubungan antara variabel penelitian yang telah ditetapkan dalam rumusan masalah Teori merupakan jembatan untuk merumuskan hipotesis atau jawaban sementara terhadap masalah

KONSEP Konsep (concept, conceptus) adalah pengertian yang terbentuk dari aktivitas merangkai kata-kata (term) yang berasal dari teori, ucapan faktual, pendapat atau kesimpulan Pengertian untuk memperkuat fungsi teori dalam penelitian

FUNGSI TEORI Menjelaskan (explanation) artinya mendeskripsikan hakekat setiap variabel dengan jelas Meramalkan (prediction) artinya menentukan keterkaitan antara satu variabel dengan variabel lainnya sehingga dapat merumuskan hipotesis Mengarahkan (control) artinya memberikan fokus dan arah penelitian yang sedang dilakukan

KERANGKA TEORI Kerangka teori disusun secara rasional dengan menjabarkan variabel yang ada dalam formulasi masalah untuk menjawab permasalahan tersebut

Masalah Adakah hubungan pelaksanaan orientasi dengan kinerja pegawai lembaga X ? Variabel Variabel terikat : kinerja pegawai Variabel bebas : pelaksanaan orientasi

KERANGKA TEORI DAN HIPOTESIs BAB II KERANGKA TEORI DAN HIPOTESIs A. Kinerja Pegawai Pengertian kinerja pegawai Unsur-unsur kinerja Penilaian kinerja Faktor2 yang berhubungan dengan kinerja dst B. Pelaksanaan Orientasi Pengertian orientasi Materi orientasi Pelaksanaan orientasi

C. Kerangka Berpikir Jelaskan hakekat pelaksanaan orientasi, hakekat kinerja pegawai dan kaitan kedua variabel tersebut secara rasional D. Kerangka Konsep Sebutkan variabel bebas dan variabel terikatnya serta ruang lingkup masing2 variabel. Dapat dibuat dalam bentuk gambar (bagan) E. Hipotesis Berbentuk kalimat deklaratif dalam kaitan asosiatif atau komparatif

MENGUMPULKAN TEORI Kumpulkan teori dengan mengutipnya dari sumber-sumber ilmiah dengan memakai kartu (untuk kutipan pendek) dan loose leaf (untuk kutipan panjang)

PILIHAN TEORI Relevan, artinya memiliki keterkaitan dengan permasalahan dan variabel penelitian Up to date, artinya mengandung asumsi-asumsi yang sesuai dengan kondisi yang terjadi saat ini dan belum digugurkan oleh teori lain Lengkap, artinya menjelaskan dimensi-dimensi permasalahan dan variabel. Semakin banyak teori yang menjelaskan dimensi setiap variabel, semakin baik.

TEKNIK MENGUTIP ISI Teknik long citation : isi kutipan sama dengan isi tulisan dalam sumber ilmiah Teknik paraphrasing : isi kutipan ditulis dalam bentuk ringkasan atau kesimpulan Teknik short citation : isi kutipan terdiri inti kutipan dan penjelasannya

MENULIS SUMBER KUTIPAN Unsur yang ditulis : nama lengkap penulis, judul tulisan, kota penerbitan, nama penerbit, tahun terbit, halaman isi yang dikutip

MENULIS SUMBER KUTIPAN Nama ditulis lengkap, tidak disertai gelar/sebutan dan tidak disusun balik. Penyusunan nama yang disusun balik hanya untuk daftar pustaka, bukan pada penulisan sumber kutipan dan footnote

MENULIS SUMBER KUTIPAN Penulisan halaman : halaman, hal., hlm., h. page, p. atau jika jamak halaman-halaman, hal-hal, hlm.-hlm., hh., pages, pp. Berguna untuk penulisan footnote dan notasi ilmiah walaupun tidak dicantumkan pada daftar pustaka

MENYUSUN KUTIPAN Berilah nomor pada setiap isi kutipan dan sumbernya sesuai nomor kerangka, kelompokkan sesuai nomor kerangka dan susun dengan teknik footnote atau reference

TEKNIK REFERENCE Ketik isi kutipan pada halaman tengah kertas dengan leading 2 spasi dan akhiri dengan mencantumkan sumber kutipan. Cara menulis sumber : kurung pembuka, nama akhir penulis, koma, tahun terbit, titik dua, nomor halaman, kurung penutup

TEKNIK FOOTNOTE Ketik isi kutipan pada halaman tengah penulisan dengan leading 2 spasi untuk kutipan pendek dan 1 spasi untuk kutipan panjang, diawali dan diakhiri dengan tanda petik dua (“__”) dan nomor footnote

TEKNIK FOOTNOTE Sumber kutipan dicantumkan di halaman bawah setelah diberi garis sepanjang 14 ketukan sebagai batas antara isi dengan sumber kutipan.

TEKNIK FOOTNOTE Cara menulis sumber : nama lengkap penulis, koma, judul tulisan digarisbawahi, koma, kurung pembuka, kota penerbitan, titik dua, kota penerbitan, koma, tahun penerbitan, kurung penutup, koma, h. …..

TEKNIK NOTASI ILMIAH Ibid singkatan dari ibidem, artinya di tempat yang sama, maksudnya pengarang dan judul pustaka yang sama namun halamannya berbeda dikutip lagi dan tanpa diselingi dengan sumber kutipan lainnya. Cara menulis : no kutipan Ibid, h. . . . . .

TEKNIK NOTASI ILMIAH Op.Cit. singkatan dari opere citato, artinya karya yang telah dikutip, maksudnya pengarang dan judul pustaka yang sama namun halamannya berbeda dikutip lagi dan telah diselingi dengan sumber kutipan lainnya. Cara menulis : no kutipan Nama lengkap pengarang, Op.Cit., h. . . . . .

TEKNIK NOTASI ILMIAH Loc.Cit. singkatan dari loco citato, artinya dikutip di tempat yang sama, maksudnya sumber (penulis, judul tulisan dan halaman) yang sama dikutip lagi, baik tanpa diseling ataupun telah diselingi oleh sumber kutipan lainnya.

COMPARE CONTRAST Teliti susunan kerangka teori, sehingga setiap teori, prinsip atau hukum yang sama berada dalam satu kelompok (compare) disusul dengan teori, prinsip atau hukum yang berbeda (contrast)

DEFINISI KONSEPTUAL Compare contrast menghasilkan teori, hukum dan prinsip yang sama yang dapat digunakan untuk membuat kesimpulan tentang hakekat variabel dan pengukurannya dalam bentuk definisi konseptual